Misykat al-Anwar Jurnal Kajian Islam dan Masyarakat
Vol 4, No 2 (2021)

NEMIA PADA SANTRI DI PONDOK PESANTREN BAITUL QURRO’ JAKARTA DAN PENGARUHNYA DALAM PRESTASI BELAJAR

Tri Ariguntar (Universitas Muhammadiyah Jakarta)
Yusri Hapsari (Universitas Muhammadiyah Jakarta)
Mohammad Labib (Universitas Muhammadiyah Jakarta)
Shahfinaz Humaeratul Althaf (Universitas Muhammadiyah Jakarta)
Zeinadine Zidane (Universitas Muhammadiyah Jakarta)



Article Info

Publish Date
03 Aug 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah Mengetahui faktor Anemia Pada Santri Di Pondok Pesantren Baitul Qurro’ Jakarta Dan Pengaruhnya Dalam Prestasi Belajar Mengetahui faktor Anemia Pada Santri Di Pondok Pesantren Baitul Qurro’ Jakarta Dan Pengaruhnya Dalam Prestasi Belajar Metode penelitian yang digunakan adalah Systematic random sampling, yaitu sampel diambil satu persatu berdasarkan kerangka sampel berdasarkan interval tertentu Dari hasil penelitian didapatkan data bahwa terdapat hubungan antar anemia dan prestasi belajar. Santri yang prestasi belajarnya kurang ternyata menderita anemia. Sebaliknya, santri yang tidak menderita anemia, prestasi belajar baik Kurang darah atau anemia adalah kondisi ketika tubuh kekurangan sel darah merah yang sehat atau ketika sel darah merah tidak berfungsi dengan baik. Akibatnya, organ tubuh tidak mendapat cukup oksigen, sehingga membuat penderita anemia pucat dan mudah lelah. Anemia dapat terjadi sementara atau dalam jangka panjang, dengan tingkat keparahan yang bisa ringan sampai berat.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

MaA16

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences Other

Description

Misykat Al Anwar Jurnal Kajian Islam dan Masyarakat is a nationally accredited peer-reviewed scientific journal published by the Faculty of Islamic Studies University of Muhammadiyah Jakarta. The focus and scope of this journal are limited to the Islamic studies in particularly of tarbiya (Islamic ...