GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 1 No. 02 (2021): Juli 2021

PERBAIKAN MEDIA TANAM DENGAN PENGGUNAAN pH METER DAN MOISTURE METER PADA AGRIBISNIS TANAMAN HIAS

Agung Prasetyo (Universitas Tunas Pembangunan)
Mahananto (Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Tunas Pembangunan Surakarta)
Setie Harieni (Program Studi Agroteknologi, Fakultas Petanian, Universitas Tunas Pembangunan)
Achmad Fatchul Aziez (Universitas Tunas Pembangunan)



Article Info

Publish Date
18 Jul 2021

Abstract

Tujuan utama kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk menumbuhkan dan mengembangkan kesadaran pentingnya wirausaha dan memberikan pemahaman akan pentingnya media tanam terutamanya menyangkut pH, kelembaban dan intensitas cahaya pada tanaman hias. Metode yang dipakai guna mencapai tujuan yang dimaksud adalah penyuluhan, pelatihan dan pendampingan pembuatan media tanam, penggunaan pH meter dan moisture meter. Penanaman bibit baru yang sudah disesuaikan dengan media tanam sesuai syarat hidup masing-masing tanaman hias. Hasil menunjukan bahwa Pelatihan perbaikan media tanam dengan menggunakan pH meter dan moisture meter mampu meningkatkan pengetahuan mitra akan pH tanah, kelembaban tanah dan intensitas cahaya beserta peranannya bagi kehidupan tanaman hias. Mitra dapat memilih dan mencampur masing-masing media tanam yang disesuaikan dengan jenis tanaman yang diusahakan. Pendampingan diperlukan lebih lanjut terutama menyangkut teknik manajemen tanaman hias karena penataan didalam lokasi usaha petani masih bercampur. ABSTRACT The main purpose of this community service activity is to grow and develop an awareness of the importance of entrepreneurship and provide an understanding of the importance of planting media, especially regarding pH, humidity, and light intensity in ornamental plants. The methods used to achieve the intended objectives are counseling, training, and assistance in the planting media, using pH meters and moisture meters. Planting new seeds that have been adapted to the growing media according to the life requirements of each ornamental plant. The results showed that training to improve planting media using a pH meter and moisture meter was able to increase partners' knowledge of soil pH, soil moisture, and light intensity along with their role in the life of ornamental plants. Partners can choose and mix each planting medium according to the type of plant being cultivated. Further assistance is needed, especially regarding ornamental plant management techniques because the arrangement in the farmer's business location is still mixed.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ganesha

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Engineering Social Sciences

Description

Publikasi jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual serta hasil penelitian yang telah dicapai di bidang pengabdian masyarakat. Jurnal Ganesha dipublikasikan 2 kali dalam setahun yaitu pada bulan Januari dan Juli. Junal Ganesha secara khusus menitikberatkan pada ...