Sabda : Jurnal Teologi Kristen
Vol 1, No 1 (2020): Mei

Pemetaan Kurikulum dan Strategi Pembelajaran Sekolah Minggu

Yudhi Kawangung (Sekolah Tinggi Agama Kristen Taruna Bhakti)
Rinto Hasiholan Hutapea (Sekolah Tinggi Agama Kristen Negeri Kupang)
Yuel Yoga Dwianto (Sekolah Tinggi Agama Kristen Tatuna Bhakti)



Article Info

Publish Date
16 May 2020

Abstract

This purpose of this paper is to obtain an overview of curriculum mapping and Sunday school learning strategies. This paper uses a literature study approach in achieving this goal. The results of the analysis of the authors find that Sunday school is an integral part of the ministry of the church. One effective learning strategy used is the discussion method. The method of discussion is exciting heaven. By using the discussion method children will go through three levels of thought, namely: first, believe that has no basis. Second, doubt and doubt about this original opinion, and want to want to know the truth. And third, believe that is based on investigation and correct way of thingking. Tujuan tulisan ini adalah untuk memperoleh gambaran tentang pemetaan kurikulum dan strategi pembelajaran sekolah minggu. Tulisan ini menggunakan pendekatan studi pustaka dalam mencapai tujuan tersebut. Hasil analisis penulis menemukan bahwa sekolah minggu merupakan bagian pelayanan yang integral dari gereja. Salah satu strategi pembelajaran yang efektif digunakan adalah metode diskusi. Metode diskusi adalah surga yang mengasikkan. Dengan memakai metode diskusi anak-anak akan melalui tiga tingkat pikiran, yaitu: pertama, yakin yang tiada berdasar. Kedua, bimbang dan ragu-ragu tentang pendapatnya semula, dan ingin hendak mengetahui yang sebenarnya. Dan ketiga, yakin yang berdasarkan kepada penyelidikan dan cara berpikir yang betul.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

SJT

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

Sabda: Jurnal Teologi Kristen menerima artikel dengan fokus: Teologi Biblika Teologi Sistematika Pendidikan Kristen (Gereja, Sekolah, dan Keluarga) Pastoral, Kepemimpinan Kristen, dan Manajemen Gereja Misi dan ...