CHEDS: Journal of Chemistry, Education, and Science
Vol 4, No 1 (2020)

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM KOLOID

Wildawani Siregar (Universitas Islam Sumatera Utara, Department of Chemistry Education, Medan 20217, North Sumatera, Indonesia)



Article Info

Publish Date
14 Jun 2020

Abstract

Model pembelajaran kooperatif merupakan salah satu model pembelajaran kelompok-kelompok kecil dengan jumlah anggota 4 - 5orang siswa yang diambil secara heterogen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa yang diajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe stad. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI di SMA Nurul Amaliyah Tanjung Morawa. Data yang diperoleh menunjukan berdistribusi normal dimana Ltabel (0.160 0,161). Untuk nilai pretest diperoleh data Lhitung Ltabel (0,104 0,161) pada nilai postest. Dan uji homogenitas diperoleh nilai Fhitung Ftabel (1,08 1,86) pada hasil postest menyatakan bahwa kemampuan populasi bersifat homogen. Dengan digunakan sebagai sampel penelitian. Nilai rata-rata postest pada kelas eksperimen semu adalah X = 7,6 dengan standar deviasi (S) = 0,95. Dari hasil perhitungan statistik menggunakan uji t diperoleh thitung ttabel ( thitung = 18,31 ttabel = 2,002 ) sehingga hasil yang diperoleh menyatakan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak, dengan demikian berarti terdapat pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe STAD terhadap hasil belajar siswa pada pokok bahasan sistem koloid.Kata Kunci : Kooperatif Tipe STAD, Hasil Belajar Siswa, Koloid

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

CHEDS

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Education Materials Science & Nanotechnology

Description

Journal of Chemistry Education and Science (CHEDS) adalah jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Islam Sumatera Utara secara berkala pada bulan Juni dan Desember pada setiap tahunnya. Jurnal ilmiah ini berisi hasil pemikiran, ide, dan gagasan dari penelitian ...