JOURNAL OF SCIENCE AND SOCIAL RESEARCH
Vol 4, No 3 (2021): October 2021

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PENYEBARAN COVID-19 DI KABUPATEN ASAHAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER 4

Mardalius Mardalius (Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Royal)
Febri Dristyan (Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Royal)
Afdhal Syafnur (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Oct 2021

Abstract

Pandemi COVID-19 di Indonesia merupakan bagian dari pandemi penyakit koronavirus 2019 (COVID-19) yang sedang berlangsung di seluruh dunia. Covid-19 menjadi tantangan tersendiri bagi setiap wilayah terutama negara tentang bagaimana cara efektif menanggulanginya. Selain memperkuat armada medis, kita juga membutuhkan sebuah informasi akurat terkait penyebarannya untuk menentukan wilayah yang mana saja harus dikarantina atau tidak terutama wilayah kabupaten asahan. Untuk mengetahui informasi penyebaran covid-19 maka di butuhkanlah sebuah system untuk memetakan sejumlah kasus yang telah terkonfirmasi dan dalam masa perawatan atau karantina, jumlah kematian akibat wabah tersebut dan jumlah pasien yang telah sembuh, serta wilayah dimana kasus infeksi covid 19 terdeteksi.  

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JSSR

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Journal of Science and Social Research is accepts research works from academicians in their respective expertise of studies. Journal of Science and Social Research is platform to disclose the research abilities and promote quality and excellence of young researchers and experienced thoughts towards ...