Jurnal Analisa Akuntansi dan Perpajakan
Vol. 1 No. 1 (2017)

KEPRIBADIAN AKUNTAN PENDIDIK DAN PENGARUHNYA DALAM PERILAKU ORGANISASI KAMPUS

Nurdin, Jurana (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2017

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk membuktikan bahwa kepribadian akuntan pendidik sangat mempengaruhi perilaku organisasi kampus. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian pustaka atau library research yaitu menghimpun data dengan cara menggunakan bahan-bahan tertulis. Perilaku individu, dalam hal ini akuntan pendidik akan berpengaruh pada perilaku organisasi kampus, hal ini dikarenakan bagian yang membentuk organisasi itu adalah individu-individu yang dalam konteks ini adalah para akuntan. dimana setiap akuntan pendidik memiliki kepribadian yang berbeda-beda. kepribadian awal yang dibawa oleh anggota-anggota atau individu-individu organisasi itu dianggap sebagai faktor penting dalam perilaku di tempat kerja.masaran lembaga keuangan mikro tersebut menjalin kerja sama yang baik untuk meningkatkan ekonomi keluarga. 

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

akuntansi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal Analisa Akuntansi dan Perpajakan diterbitkan dan dikelola oleh Program Studi Akuntansi Universitas Dr Soetomo Surabaya bekerjasama dengan Asosiasi Konsultan Pajak Publik Indonesia (AKP2I) Pengurus Daerah (PengDa) Jawa Timur. Jurnal Analisa Akuntansi dan Perpajakan mengajak para akademisi ...