Jurnal Pendidikan Fisika
Vol 10 No 1 (2022): Maret

ANALISIS KUALITAS AIR TANAH WILAYAH SEKITAR TPA SUKAWINATAN PALEMBANG

Septi Septi (Universitas Sriwijaya)
Frinsyah Virgo (Universitas Sriwijaya)
Siti Sailah (Universitas Sriwijaya)



Article Info

Publish Date
21 Dec 2021

Abstract

Abstrak TPA Sukawinatan Palembang merupakan salah satu TPA yang menerapkan sistem open dumping. Sistem ini berpotensi menyebabkan terjadinya pencemaran lindi ke lingkungan, terutama pencemaran air tanah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kualitas lindi dengan parameter DHL, pH, BOD, COD, Zn untuk menganalisis kualitas air tanah, dan untuk mengevaluasi hubungan antar kualitas lindi dengan kualitas air tanah di sekitar TPA Sukawinatan. Pengambilan sampel lindi dilakukan di sumur penduduk. Hasil analisis dibandingkan dengan Peraturan Menteri Kesehatan No.416 tentang Baku Mutu Air Bersih Tahun 1990. Hasil laboratorium menunjukkan bahwa sumur penduduk teridentifikasi tercemar lindi sebesar Abstract TPA Sukawinatan Palembang is one of the TPA that implements an open dumping system. This system has the potensial to cause leachate pollution to the environment, especially groundwater pollution. The purpose of this study was to describe the quality of leachate with the parameters DHL, pH, BOD, COD, Zn to analyze groundwater quality and to evaluate the relationship between leachate quality and groundwater quality around the Sukawinatan TPA. Sampling of leachate was carried out in resident wells. The results of the analysis were compared with the Regulation of the Manister of Health No. 416 concerning the Clean Water Quality Standard in 1990. The laboratory results showed that the population wells identified as contaminated with leachate were Kata kunci: Leachate, DHL, pH, BOD, COD, Zn

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

PendidikanFisika

Publisher

Subject

Education Physics

Description

JPF (Jurnal Pendidikan Fisika) Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar is an academic journal that focuses on Physic ...