Journal of Regional Economics Indonesia
Vol 2, No 1 (2021): February 2021

Analisis Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Khusus, dan Dana Alokasi Umum Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kota Malang Tahun 2010- 2019

Maria Sisilia (Universitas Merdeka Malang)
Harsono Harsono (Univeritas Merdeka Malang)



Article Info

Publish Date
10 Aug 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Dana Alokasi Umum (DAU) terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kota Malang tahun 2010-2019. Penelitian dilakukan di wilayah Kota Malang dengan menggunakan data sekunder tahun 2010-2019. Pengumpulan data dilakukan melalui dokumentasi yaitu pengumpulan data sekunder dengan sumber-sumber tertulis berupa laporan keuangan yang ada di Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang. Analisis data yang dilakukan menggunakan Analisis Deskriptif dan Analisis Regresi Linier Berganda. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa PAD, DAK dan DAU berpengaruh signifikan terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kota Malang tahun 2010-2019.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jrei

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

The Journal of Regional Economics Indonesia welcomes studies on the themes of development economics, especially those concerning four main issues, namely: (i) regional finance; (ii) banking; (iii) human resources; and (iv) regional / spatial economics. These four issues are obtained through ...