Jurnal Ilmiah Maternal
Vol 2, No 2 (2017): Maternal (Jurnal ilmiah)

PERBANDINGAN PENGGUNAAN MINYAK LAVENDER DAN MINYAK JAHE PADA MASSAGE PUNGGUNG TERHADAP PENGURANGAN NYERI PERSALINAN

Dwi Astuti (Unknown)
Supardi - (Unknown)
Indah Puspitasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Dec 2017

Abstract

ABSTRACT Labor is a physiological thing for all women. Labor pain may affect uterine contractions through increased secretion of catecholamia and cardiac levels. Moreover, consequently it ef- fects the duration of Labor. Manual therapy that is massage, is a non-farmalogical method that is without the use of drugs, safer, simpler and no side effects and refer to maternal care. Nonpharmacological methods can also increase satisfaction during labor. Because the mother can control her feelings and strengths. Therefore, it can help the mother to be more relaxed and comfortable during labor. This study aims to compare the effectiveness of ginger oil and lavender oil on the back massage to reduce labor pain during the active phase I. The design of this study was comparative analytic with quasi experimental design with two group comparison pretest-posttest design approach, prospective time approach, ie data retrieval at the beginning of the active phase (opening more than 3 cm in the cervix) then observed until complete open- ing (10 cm). The results showed that there was a significant difference of labor pain between before and after done back massage with lavender oil with value (p 0,049 0.05), While there was no significant difference of labor pain between before and after done back massage with ginger oil (p 0,082 0,05). Based on the results of this study can be concluded that it still needs to socialize and teach back massage technique by using aromatherapy lavender and ginger oil to the mother who want to give birth through counseling activity, health counseling or through training. Keywords: ginger oil, lavender oil, back massage, labor pain  ABSTRAK Persalinan merupakan suatu hal fisiologis bagi seluruh wanita. Nyeri persalinan da- pat mempengaruhi kontraksi uterus melalui sekresi kadar katekolamia dan kartisol yang me naikkan dan akibatnya mempengaruhi durasi persalinan.Terapi manual yang dimaksud ada- lah massage, merupakan metode non-farmalogik yaitu tanpa menggunakan obat-obatan, lebih aman, sederhana dan tidak menimbulkan efek samping serta mengacu kepada asuhan sayang ibu. Metode nonfarmakologi juga dapat meningkatkan kepuasan selama persalinan, karena ibu dapat mengontrol perasaannya dan kekuatannya, sehingga membantu ibu lebih rileks dan nyaman selama persalinan. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan efektifitas minyakjahe dan minyak lavender pada masase punggung untuk menurunkan nyeri persalinan kala I fase aktif. Rancangan penelitian ini adalah analitik komparatif dengan desain quasi eksperi- men dengan pendekatan  two  group  comparison pretest-postest  design,  pendekatan waktu dengan prospektif, yaitu pengambilan data di mulai kala I fase aktif (pembukaan lebih dari 3 cm pada serviks) kemudian diobservasi sampai pembukaan lengkap (10 cm). Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan yang signifikan nyeri persalinan antara sebelum dan setelah dilakukan massage punggung dengan minyak lavender dengan nilai (p 0,049 0.05), Sedang- kan tidak terdapat perbedaan yang signifikan nyeri persalinan antara sebelum dan setelah di- lakukan massage punggung dengan minyak jahe (p 0,082 0,05). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan masih perlunya mensosialisasikan   dan mengajarkan teknik massage pada punggung dengan menggunakan aromaterapi lavender dan minyak jahe kepada ibu bersalin melalui kegiatan konseling, penyuluhan kesehatan maupun melalui pelatihan. Kata Kunci: Minyak jahe; minyak lavender; massase punggung; nyeri

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jurnal_ilmiah_maternal

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Education Health Professions Immunology & microbiology Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

The Journal of Maternal particularly focuses on the main problems in the development of the vocational health areas as follows: - Basic Midwifery - Midwifery science - Maternal Health - Public Maternal Health - Reproduction Health - Mother and child health - ...