Budimas : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 4, No 1 (2022): BUDIMAS : VOL. 04 NO. 01, 2022

Pelatihan Bisnis Donat serta Paparan Strategi Pemasaran Digital dan Pengembangan Wirausaha pada Masa Pandemi di Dusun Sendangmulyo

Lusia Tria Hatmanti Hutami (Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa)
Agus Dwi Cahya (Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa)



Article Info

Publish Date
08 Mar 2022

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk menambahkan pengetahuan kepada pelaku Usaha Kecil Mikro dan Menengah mengenai strategi pemasaran digital dan tips & trik mengembangkan usaha di tengah Pandemi. Pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat ini melibatkan pelaku UMKM khususnya di Desa Sendangmulyo, Minggir, Sleman, D.I. Yogyakarta. Metode yang dilakukan yaitu dengan ceramah, diskusi dan pendampingan. Materi yang disampaikan pada pengabdian masyarakat ini yaitu strategi pemasaran digital dan tips & trik mengembangkan usaha di tengah Pandemi. Hasil dari kegiatan ini adalah pelaku UMKM di Desa Sendangmulyo memiliki pengetahuan tentang strategi pemasaran digital yang menyeluruh dan tips & trik pengembangan usaha di masa pandemi serta bisa menentukan strategi pemasaran yang tepat dimasa Pandemi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JAIM

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat BUDIMAS diterbitkan 2 (dua) kali setahun (April dan Oktober) oleh LPPM STIE AAS. Terbit pertama pada bulan Oktober 2019. BUDIMAS memuat hasil pengabdian kepada masyarakat dalam segala bidang. Editor mengundang para akademisi dan praktisi terkait (Perguruan Tinggi, ...