Jurnal Pustakawan Indonesia
Vol. 4 No. 1 (2004): Jurnal Pustakawan Indonesia

Memiliki halaman Web biasanya sangat menyenangkan bagi kita, karena kita bisa berbagi informasi dengan rekan-rekan dan kolega kita. Tentu saja halaman web kita harus di"publish" ke internet supaya informasi tersebut bisa dibaca oleh rekan-rekan dan kolega kita melalui jaringan internet. Banyak cara dalam menyimpan halaman web yang telah kita buat. Kita bisa menyimpan halaman web kita di server kita sendiri, atau menitipkannya ke server orang lain. Dalam menitip tersebut ada yang dikenai bayaran,

Abdul Rahman Saleh (IPB)



Article Info

Publish Date
15 Mar 2013

Abstract

Memiliki halaman Web biasanya sangat menyenangkan bagi kita, karena kita bisa berbagi informasi dengan rekan-rekan dan kolega kita. Tentu saja halaman web kita harus di"publish" ke internet supaya informasi tersebut bisa dibaca oleh rekan-rekan dan kolega kita melalui jaringan internet. Banyak cara dalam menyimpan halaman web yang telah kita buat. Kita bisa menyimpan halaman web kita di server kita sendiri, atau menitipkannya ke server orang lain. Dalam menitip tersebut ada yang dikenai bayaran, tapi ada juga yang gratis. Salah satu yang gratis adalah yang ada di geocities (www.geocities.com).

Copyrights © 2004






Journal Info

Abbrev

jpi

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

JPI merupakan terbitan berkala terbit dua kali setahun yang menyajikan tulisan-tulisan : 1. Bidang perpustakaan, dokumentasi, 2. Informasi dan komputer; 3. Iidang Perpusdokinfokom di ...