Prosiding Seminar Teknologi Kebumian dan Kelautan (SEMITAN
Vol 2, No 1 (2020): Prosiding

PEMANFAATAN LAHAN BEKAS TAMBANG PT. POLOWIJO GOSARI SEBAGAI GEO WISATA KARST KAB. GRESIK, PROVINSI JAWA TIMUR

Alexander Tantra Wardhana (Unknown)
Alwi Syahid (Unknown)
Dewa Rizalzi (Unknown)
Frananda Rizki Kartiko (Unknown)
Intan Lestari (Unknown)
Jitro valerius tekmauk (Unknown)
Lucintania Grasella (Unknown)
Ramdan Nurul (Unknown)
Viven Kastera (Unknown)
Avellyn Shintya Sari (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2020

Abstract

Kabupaten Gresik Jawa Timur merupakan suatu wilayah yang dikenal akan sumber material industri, tepatnya batu gamping/kapur. Hal tersebut melatar belakangi adanya beberapa tambang gamping/kapur diwilayah tersebut. Misalnya tambang PT. Polowijo Gosari yang berada di desa Sekapuk, Ujungpapah Gresik. Jika bicara tentang tambang sudah pasti tidak asing lagi dengan istilah reklamasi. Reklamasi sendiri adalah usaha pelestarian kembali suatu lahan bekas tambang agar dapat dimanfaatkan lagi sehingga tidak terbengkalai dan menjadi sumber pencemaran. Setelah beberapa tahun beroprasi, PT. Polowijo Gosari akhirnya sampai pada batas waktu penambangan dan memulai penutupan lahan tambangnya yang selanjutnya akan dilakukan reklamasi pada lahan bekas tambang tersebut. Menariknya lahan bekas tambang PT. Polowijo Gosari ini direklamasi menjadi suatu objek wisata bertajuk geo wisata karst yang bernilai edukasi dan cocok untuk kalangan remaja.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

semitan

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences

Description

Prosiding yang berisi hasil penelitian di bidang ilmu kebumian dan kelautan, diselenggarakan pada acara Seminar Teknologi Kebumian dan Kelautan (SEMITAN) yang dilaksanakan secara tahunan. Pemateri seminar merupakan akademisi dan praktisi yang bergerak di bidang Kebumian dan Kelautan. aim and scope: ...