Widyanatya: Jurnal Pendidikan Agama dan Seni
Vol 4 No 1 (2022): Widyanatya: Jurnal Pendidikan Agama dan Seni 

TRADISI NGEREBEG DALAM UPACARA AGAMA HINDU DI DESA TEGALALANG KABUPATEN GIANYAR

Ida Ayu Putu Sari (Universitas Hindu Indonesia)
Ni Made Surawati (Universitas Hindu Indonesia)
A.A Ketut Raka (Universitas Hindu Indonesia)



Article Info

Publish Date
21 May 2022

Abstract

Ngerebeg is an ancient tradition in the village of Pakraman Tegallalang, Gianyar, Bali. This tradition should be preserved so that the younger generation does not misunderstand what Ngerebeg really means. With this problem raised the title "Preservation of the Ngerebeg Tradition in Hindu Religious Ceremonies". In a different endeavor from this tradition, each visual communication medium has a role and function similar to the preservation strategy for the Ngerebeg tradition. Therefore, there is a need for both conceptual and visual planning that conforms tothe code of ethics for preserving tradition. This design aims to obtain visual communication media that are communicative, and effective design criteria for the preservation of the Ngerebeg tradition. In addition, it is useful to increase knowledge and at the same time introduce this tradition to the wider community. ABSTRAK Ngerebeg merupakan suatu tradisi kuno yang berada di Desa Pakraman Tegallalang, Gianyar, Bali. Dimana tradisi ini patut dilestarikan agar para generasi muda tidak salah mengertikan apa arti sebenarnya dari Ngerebeg. Dengan adanya masalah ini penulis mengangkat judul “ Pelestarian Tradisi Ngerebeg DalamUpacara Agama Hindu”. Dalam usaha melestarikan tradisi ini, setiap media komunikasi visual memiliki peranan dan fungsi yang berbeda seperti halnya strategi pelestarian untuk tradisi Ngerebeg. Oleh karena itu perlu adanya perencanaan baik secara konseptual maupun visual yang menyesuaikan dengan kode etik pelestarian tradisi. Desain ini bertujuan untuk memperoleh media komunikasi visual yang efektif, komunikatif dan sesuai kriteria desain untuk melengkapi kegiatan pelestarian tradisi Ngerebeg. Selain itu, bermanfaat menambah wawasan pengetahuan dan sekaligus lebih memperkenalkan tradisi ini kepada masyarakat luas.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

widyanatya

Publisher

Subject

Religion Arts Education

Description

Journal Widyanatya is an open access published by Education Society of Universitas Hindu Indonesia. The main objective of Widyanatya is to provide a platform for the regional, national, and international scholars, academicians and researchers to share the contemporary thoughts in the fields of ...