Journal of Design
Vol. 2 No. 1 (2022): Viswa Design: Journal of Design

PERANCANGAN KONSEP VISUAL PROTOTYPE USER INTERFACE GAME HERO OF PANDEMIC SEBAGAI MEDIA INTERAKTIF

Hilya Rahma Berliana (Desain Komunikasi Visual, Fakultas Arsitektur dan Desain, Institut Teknologi Nasional Bandung)
Asep Ramdhan (Desain Komunikasi Visual, Fakultas Arsitektur dan Desain, Institut Teknologi Nasional Bandung)



Article Info

Publish Date
31 May 2022

Abstract

Pada era digital saat ini berbagai media pembelajaran semakin menarik dan beragam, salah satunya adalah aplikasi pada smartphone. Pembelajaran menggunakan game adalah salah satu cara agar pembelajaran dapat lebih menyenangkan dan mudah dipahami. Pada perancangannya diperlukan user interface dan memiliki fungsi serta peranan penting dalam media elektronik. User interface merupakan alat atau tools penghubung antara pengguna (user) agar dapat mudah dan mengerti menggunakan sebuah media digital aplikasi. Tujuan dari perancangan prototype ini adalah untuk membuat user interface yang membantu untuk user atau target audiens dapat berinteraksi dengan mudah juga sebagai pembelajaran dengan cangkupan batasan materi tentang virus yaitu Sars-Cov-2 pengetahuan umum dengan materi sederhana kepada anak-anak berusia 10-15 tahun dengan cara yang menyenangkan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

viswadesign

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Viswa Design adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Desain Program Magister, Program Pascasarjana Institut Seni Indonesia Denpasar. Jurnal ini sebagai wahana untuk mempublikasikan tulisan ilmiah: hasil penelitian, hasil pemikiran (gagasan konseptual), hasil perancangan karya ...