Jurnal Pengabdian Sumber Daya Manusia
Vol. 1 No. 2 (2021): EDISI OKTOBER 2021

PENDAMPINGAN DAN PENYULUHAN HUKUM URGENSI STATUS KEPEMILIKAN HAK ATAS TANAH DI DESA KARANG INTAN KABUPATEN BANJAR

Miftah Ulumudin Tsani (Uniska)
Akhmad Munawar (Unknown)
Dedi Sigiyanto (Unknown)
Muhammad Fauzy (Unknown)
Muthia Hafina Putri (Unknown)
Ade Adistya (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Oct 2021

Abstract

Tanah adalah salah satu aset berharga yang bernilai tinggi bagi masyarakat khususnya di Indonesia. Pada jaman hindia belanda, kepemilikan atas tanah masih di kuasai oleh penjajah. Karena saat itu masih menduduki Indonesia sebagai tanah jajahan. Pada saat itu, masyarakat Indonesia merasakan kesengsaraan atas tanah miliknya yang tidak boleh diakui. Hal ini di karenakan masyarakat tidak memiliki bukti otentik terhadap tanah miliknya tersebut. Tanah yang tidak dapat dibuktikan status kepemilikannya dengan surat pembuktian resmi dianggap sebagai tanah milik Negara. Barulah setelah dibentuk undang-undang pokok Agraria Nomor 5 Tahun 1960 yang akrab di sebut UUPA, masyarakat Indonesia mulai bersenang hati, akhirnya penelitian panjangnya untuk mendapatkan status kepemilikan atas tanahnya berbuah manis. dengan lahirnya UUPA telah menghapuskan kebijakan-kebijakan pemerintah saat era colonial Belanda tentang pertanahan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jpsdm

Publisher

Subject

Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Sumber Daya Manusia (JPSDM) is a scientific multidisciplinary community service journal published by Scholar Center, PT. Borneo Development Project. JPSDM covers common issues on community services to disseminate the community service results that have been achieved in Indonesia. ...