Psycho Idea
Vol 11, No 1 (2013): PSYCHO IDEA

HUBUNGAN ANTARA PENYESUAIAN DIRI DENGAN KEBERMAKNAAN HIDUP PADA PENDERITA PENYAKIT GINJAL KRONIK DI RSUD BANYUMAS

Mardina Romadloni (Staf HRD pada PT Pharos di Bali)
Rr Setyawati (Dosen Fakultas Psikologi – Universitas Muhammadiyah Purwokerto)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2013

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara penyesuaian diri dengan kebermaknaan hidup pada penderita penyakit ginjal kronik di RSUD Banyumas. Subjek penelitian adalah penderita penyakit ginjal kronik di RSUD Banyumas dengan mengambil sampel 30 penderita penyakit ginjal kronik. Metode pengumpulan data menggunakan instrumen skala penyesuaian diri dan skala kebermaknaan hidup. Analisis data menggunakan teknik regresi. Berdasarkan hasil analisis data yang telah dilakukan diperoleh hasil bahwa besarnya koefisien (r) antara penyesuaian diri dengan kebermaknaan hidup adalah r = 0, 845 dengan p = 0,000 (p

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

PSYCHOIDEA

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

Psycho Idea merupakan Jurnal ilmiah yang diperuntukkan bagi akademisi, praktisi, profesional, mahasiswa, maupun kalangan masyarakat lainnya di bidang : - Psikologi Klinis - Psikologi Pendidikan - Psikologi Perkembangan - Psikologi Sosial - Psikologi Industri dan Organisasi dalam konteks kearifan ...