HISTOGRAM: Jurnal Pendidikan Matematika
Vol 6, No 2 (2022): Histogram

PENGEMBANGAN AUTHENTIC ASSESMENT DALAM PEMBELAJARAN GEOMETRI

Andi Yunarni Yusri (STKIP Andi Matappa)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2022

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian pengembangan (Research and Development). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan dan menghasilkan alat penilaian autentik dalam pembelajaran geometri yang sahih, andal, objektif, dan praktis. Proses pengembangan alat penilaian autentik menggunakan modifikasi model 4-D dari Thiagarajan.Target capaian/luaran dari penelitian ini berupa perangkat pembelajaran yang berada pada kriteria valid. Hasil dari penelitian ini adalah suatu perangkat alat penilaian autentik yang sahih, andal, obyektif dan praktis melalui proses pengembangan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

histogram

Publisher

Subject

Education

Description

HISTOGRAM: Jurnal Pendidikan Matematika terbit 2 (dua) kali setahun pada bulan Maret dan September dengan proses peer-review dan open access. Memiliki p-ISSN: 2549-6700 dan e-ISSN:2549-6719 , diterbitkan oleh Program Studi pendidikan matematika STKIP Andi Mattappa Pangkep. HISTOGRAM Berisi ...