Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti
Vol 10 No 1 (2023)

EKSPLORASI ETNOMATEMATIKA PADA RITUAL ADAT NIMANG PADI SUKU DAYAK KANAYAT’N DI KECAMATAN TOHO

Fitrisia Yessi (Universitas Tanjungpura)
Revi Lestari Pasaribu (Universitas Tanjungpura)
Silvia Sayu (Universitas Tanjungpura)
Munaldus (Universitas Tanjungpura)



Article Info

Publish Date
09 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menggali teori matematika maupun aktivitas etnomatematika yang ada pada pelaksanaan ritual adat nimang padi suku dayak kanayat’n di Kecamatan Toho. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Subjek dari penelitian ini merupakan 3 orang narasumber yang mengerti atau mengetahui tentang ritual adat nimang padi suku dayak kanayat’n. berdasarkan wawancara dan observasi didapat 6 aktivitas etnomatematika yang terkandung dalam ritual adat tersebut yakni; 1) aktivitas membilang/menghitung; 2) aktivitas mengukur; 3) aktivitas mendesain; 4) aktivitas penentuan lokasi; 5) aktivitas bermain; dan 6) aktivitas menjelaskan, serta memuat konsep bangun datar dan bangun ruang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jil

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti merupakan salah satu jurnal yang dikelola oleh Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Ruang lingkup dan fokus publikasi pada bidang pendidikan, pembelajaran, media pembelajaran, TIK dalam pendidikan dan pembelajaran, manajemen pendidikan, pendidikan dasar, ...