JOSINFO : Jurnal Online Sistem Informasi
Vol 1, No 1 (2015)

APLIKASI OPTIMALISASI KEUNTUNGAN KERAJINAN GERABAH MENGGUNAKAN METODE SIMPLEKS BERBASIS WEB

Bhawa, I Nyoman Dedy Tirta (Unknown)
Suwirmayanti, S.Kom, MT, Ni Luh Gede Pivin (Unknown)
Dewi, S.Kom, MT, Nyoman Ayu Nila (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jun 2015

Abstract

Di era globalisasi persaingan bisnis semakin ketat. Setiap perusahaan dituntut mampu produktif dalam menjalankan usahanya agar mereka tetap bisa bertahan dalam tantangan globalisasi. Untuk itulah perusahaan pun harus mampu menganalisis dan memecahkan setiap masalah yang dihadapinya. Permasalahan penentuan jumlah produksi dari beberapa produk di suatu perusahaan sering kali dihadapi oleh manajer produksi sehingga perusahaan dapat mengalami kerugian. Hal itu disebabkan karena jumlah barang yang diproduksi tidak sesuai dengan kebutuhan konsumen. Selain itu faktor keterbatasan sumber daya yang dimiliki perusahaan pun dapat mengakibatkan kerugian perusahaan. Untuk itu diperlukan pengelolaan sumber daya yang terbatas tersebut oleh perusahaan.Kata Kunci  : Kerajinan Gerabah, Metode Simpleks, Optimalisasi Produksi, Web  

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

josinfo

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JOSIKOM adalah Jurnal Online Sistem Informasi STMIK STIKOM Bali yang memuat artikel-artikel ilmiah hasil penelitian dosen dan mahasiswa Program Studi Sistem Informasi STMIK STIKOM ...