Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 3 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Pengaruh Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Terhadap Tingkat Kemiskinan Di Kota Gorontalo

Chairil Anwar (Universitas Negeri Gorontalo)
Melizubaida Mahmud (Universitas Negeri Gorontalo)
Abdulrahim Maruwae (Universitas Negeri Gorontalo)
Radia Hafi (Universitas Negeri Gorontalo)
Sudirman Sudirman (Universitas Negeri Gorontalo)



Article Info

Publish Date
11 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) terhadap tingkat kemiskinan di Kota Gorontalo. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Kuantitatif dengan pendekatan Deskriptif. Data yang digunakan yaitu data sekunder yang bersumber dari Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Gorontalo dan Dinas Sosial Kota Gorontalo. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi sederhana dengan menggunakan bantuan program Eviews 9.Hasil penelitian menunjukan bahwa Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) berpengaruh positif tapi tidak signifikan terhadap Tingkat Kemiskinan dengan nilai t hitung 0.3725 > t table 0.2941. Artinya, apabila Bantuan Pangan Non Tunai mengalami kenaikan maka tingkat kemiskinan akan naik tetapi tidak mempengaruhi tingkat kemiskinan secara signifikan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...