Juni-Jurnal Pelita Nusa
Vol 3 No 1 (2023): Juni-Jurnal Pelita Nusa

H HUKUM EKONOMI SYARIAH: ANALISIS HUKUM PRODUK LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH DI INDONESIA

Sally Badriya Hisniati (Universitas Pelita Bangsa)
Muchamad D Priyadi (Universitas Pelita Bangsa)
Herol (Universitas Pelita Bangsa)
Rivaldino (Universitas Pelita Bangsa)
Miftahul Ulum (Universitas Pelita Bangsa)



Article Info

Publish Date
11 Jun 2023

Abstract

ABSTRAK Muamalah merupakan bagian dari hukum Islam yang mengatur hubungan antara dua pihak atau lebih, baik antara seorang pribadi dengan dengan peribadi lain, maupun antar badan hukum, seperti perseroan, firma, yayasan, negara, dan sebagainya. Dalam kehidupan sehari hari banyak permasalahan masyarakat yang menyangkut tentang tata cara dan hukum produk perbankan konvensional dan syariah. Masyarakat umum masih banyak yang memahami hukum syariah keuangan dan perbankan secara simpang siur dan multitafsir. Padahal dalam hukum tata negara republik Indonesia peraturan dan ketentuan perundang- Undangan telah mengatur perihal tersebut dengan sedemikian rupa. Ulama Fiqh Kontemporer juga telah memberikan gambaran jelas sesuai dengan studi kasus fiqh masa kini. Dengan adanya publikasi tentang literatur yang membahas persoalan tersebut diharapkan dapat menambah wawasan di kalangan masyarakat luas sehingga memiliki pemahaman dan paradigma sesuai ketentuan syariah Islam. Kata Kunci : Fiqih Kontemporer, Perbankan, Hukum Perbankan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpn

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Ekonomi Islam, Manajemen dan Bisnis Syariah (MBS), Lembaga Keuangan Syariah (LKS), Ekonomi dan Manajemen, Akuntansi. Hukum Islam Hukum Ekonomi Syari’ah (Mu’amalah), Hukum Keluarga Islam. Kepemimpinan di bidang Pendidikan, Manajemen Sekolah, Manajemen Pendidikan Tinggi, Manajemen Pesantren, ...