JOSIKOM : Jurnal Online Sistem Komputer
Vol 1, No 1 (2015)

PEMANFAATAN GOOGLE MAP UNTUK PEMETAAN BANK DI DAERAH BALI BERBASIS ANDROID

Agus Ariawan, I Wayan (Unknown)
Hanief, Shofwan (Unknown)
Desi Saryanti, I Gusti Ayu (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Aug 2015

Abstract

Menurut undang-undang perbankan bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya. Sekarang bank banyak diminati oleh masyarakat untuk memudahkan dalam mengatur keuangan. Umumnya masyarakat tidak terlalu mengetahui letak lokasi bank yang ingin dicari. Dengan permasalahan di atas, maka dengan adanya pemanfaatan google map untuk pemetaan bank di daerah bali ini sangat bermanfaat dalam efisiensi pencarian letak bank melalui smartphone yang berbasis sistem operasi android. Dalam menggunakan sistem pemanfaatan google map masyarakat akan dapat mendapatkan informasi mengenai letak bank yang ada di bali. Dimana pada pembuatan pemanfaatan google map untuk pemetaan bank di daerah bali ini nantinya akan menggunakan service-service yang di sediakan oleh web service. Web service ini sendiri merupakan jenis layanan memungkinkan web service berkomunikasi antar aplikasi dan platform yang berbeda. Konsep perencanaan dan perancangannya melalui pengumpulan data, pengumpulan Unifief Modeling Language (UML), kemudian mengimplementasikan web service-nya menggunakan PHP, pada client-nya. Menggunakan eclipse, dari MySQL untuk database-nya. Dengan adanya pemanfaatan google map untuk pemetaan bank di daerah bali berbasis android ini merupakan inovasi yang dapat memberikan informasi dengan cepat kapan saja dan dimana saja berada.Kata Kunci : Android, UML, Web Service, Google Map.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

josikom

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JOSIKOM adalah Jurnal Online Sistem Komputer STMIK STIKOM Bali yang memuat artikel-artikel ilmiah hasil penelitian dosen dan mahasiswa Program Studi Sistem Komputer STMIK STIKOM ...