Journal of Systems Engineering and Management
Vol 2, No 2 (2023)

Analisa Kapabilitas Proses Packing Semen Menggunakan Peta Kendali Atribut p di PT X

Faula Arina (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Maria Ulfah (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Atia Sonda (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2023

Abstract

PT X merupakan perusahaan semen yang berada di Cilegon Banten. Dalam pengemasan semen sering terjadi kecacatan diantaranya kantong bocor, kantong sobek, kantong tidak memenuhi standar. Perusahaan tentunya ingin meminimalisir adanya produk cacat yang terjadi pada proses packing. Analisa kapabilitas proses dengan menggunakan peta kendali atribut proporsi sangat diperlukan, untuk mengetahui apakah proses pengepakan semen telah kapabel atau belum. Hasil analisis statistik dengan peta kendali p  periode 15 Juni – 5 Juli  2023 secara statistik belum terkendali dan hasil pengemasan tidak sesuai dengan spesifikasi atau dengan kata lain proses pengemasan tidak sesuai dengan standar

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JOSEAM

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Journal of Systems Engineering and Management (JOSEAM) is a peer-reviewed, open-access journal published twice a year, in March and September. It is published by the Department of Industrial Engineering, Sultan Ageng Tirtayasa University, Indonesia. JOSEAM aims at students, educators, and industrial ...