Jendela Olahraga
Vol 1, No 1/Juli (2016): jendela olahraga

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAM GAME TOURNAMENT DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII MATERI BOLA VOLI DI SMP N 1 KARIMUNJAWA 2016

Hudah, Maftukin (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Oct 2016

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Perbedaan pengaruh penggunaan modelpembelajaran kooperatif tipe Team Game Tournamen dengan pembelajaran konvensionalterhadap kemampuan hasil belajar bola voli (2) Perbedaan pengaruh antara tingkat motivasitinggi dan rendah terhadap hasil pembelajaaran materi bola voli (3) Interaksi antara modelpembelajaran cooperative learning dan motivasi Siswa. Penelitian ini menggunakan metodeeksperimen dengan rancangan factorial 2X2. Menggunakan teknik purposive sampling. Variabelpenelitian sebagai berikut: 1) variabel bebas yaitu model pembelajaran Team game tournamentdan konvensional. 2) variabel atribut yaitu motivasi tinggi dan motivasi rendah. 3) variabelterikatHasil penelitian ini adalah: 1) perbedaan pengaruh pembelajaran kooperatif Team GameTournament (TGT) 82.72 dan konvensional 67.49 2) perbedaan pengaruh antara motivasi tinggi(82.72) dan motivasi rendah (74.52) terhadap hasil belajar bola voli siswa motivasi tinggi(82.72) lebih baik dibandingkan dengan hasil belajar bola voli dengan motivasi rendah (74.52),dan (3) interaksi antara model pembelajaran kooperatif Team Game Tournament (TGT) (86,03)dan konvensional (79,40).Kesimpulan: 1) ada perbedaan yang signifikan dalam pengaruh antara (TGT) dan modelkonvensional terhadap hasil belajar bola voli 2) ada perbedaan yang signifikan antara motivasitinggi dan rendah terhadap hasil pembelajaran bulutangkis, dan 3) ada interaksi antara modelpembelajaran dan motivasi terhadap hasil belajar bola voliKata Kunci: Model pembelajaran Cooperative Learning, Bola Voli, motivasi belajar

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jendelaolahraga

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal Jendela Olahraga merupakan terbitan ilmiah berkala nasional yang memuat artikel penelitian (research article) dalam bidang pendidikan jasmani dan olahraga. Juurnal Jendela Olahraga diharapkan dapat menjadi media untuk menyampaikan temuan dan inovasi ilmiah dalam bidang pendidikan jasmani dan ...