MALIH PEDDAS
Vol 2, No 1/ juli (2012): malih peddas

Pengaruh Motivasi, Diklat, Ilkim Organisasi, Komptensi Terhadap Kinerja Dosen Perguruan Tinggi Swasta Kopertis Wilayah VI Jawa Tengah

Maryadi, Maryadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2014

Abstract

Abstrak : penelitian ini bertujuan ini bertujuan untuk mengatahui langsung maupun tidak langsung motivasi, pendidikan, dan pelatihan, iklim organisasi, komptensi terhadap kinerja dosen kopertis wilayah vi jawa tengah. Hasil penelitian membuktikan bahwa : (1). Pengaruh motivasi terhadap kompetensi dasar sebesr 33,6% ; (2). Pengaruh diklat terhadap kompetensi sebesar 33,0 % ; (3) pengaruh iklim organisasi terhadap kompetensi sebesar 26,9 % ; (4). Pengaruh motivasi terhadap kinerja sebesar 37,0 % ; (5). Pengaruh diklat terhadap notivasi kinerja dosen seebsar 37,0 % ; (6). Pengaruh iklim organisasi sebesar 37,3 % ; (7). Pengaruh kompetensi terhadap kinerja dosen sebesar 21,9 % (8). Besarnya pengaruh secara bersama-sama atau sumbangan efektif (SE) 56,5 %, iklim organisasi 37,3 % paling besar pengaruhnya terhadap kinerja dosen.KATA KUNCI : kinerja, motivasi, dikat, iklim organisasi, dan kompetensi

Copyrights © 2012