Jurnal Mirai Management
Vol 2, No 2 (2017)

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI KERJA, KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN SOPPENG

Wahab Wahab (PPs STIE AMKOP Makassar)
Hasmin Tamsah (Unknown)
Abdul Razak Munir (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Nov 2017

Abstract

ABSTRAK Pengaruh motivasi kerja, komunikasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai pada kantor dinas perhubungan komunikasi dan informatika kabupaten soppeng”dibimbing oleh Hasmin dan Abdul Rasak Munir. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh motivasi, Komunikasi, dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng. Dan untuk menganalisis sejauh mana Motivasi, Komunikasi, dan Lingkungan Kerja berpengaruh secara simultan terhadap Kinerja Pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng. Penelitian ini dilakukan di Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng.Data dianalisis menggunakan metode deskriptif dan kuantitatif yaitu dengan analisis regresi linear berganda yang digunakan untuk mengukur pengaruh Motivasi, Komunikasi, dan Lingkungan kerja, Kinerja Pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Motivasi mempunyai pengaruh yang Positif signifikan terhadap Kinerja pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng, Komunikasi memiliki pengaruh yang Positif dan Tidak signifikan terhadap Kinerja pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng, Lingkungan kerja mempunyai pengaruh yang Positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng. Secara Simultan variabel Motivasi, Komunikasi, dan Lingkungan kerja mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) Kabupaten Soppeng. Kata kunci : Motivasi, Komunikasi, Lingkungan Kerja, Kinerja ABSTRACT The influence of work motivation, communication and working environment on the performance of employees in the transportation department's office of communication and informatics Soppeng" guided by Mattalatta and Hasmin. The purpose of this study was to analyze the influence of motivation, communication, and the Working Environment on Employee Performance Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng. And to analyze the extent of Motivation, Communication and Working Environment influence simultaneously on Employee Performance Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng. This research was conducted in the Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng.Data District were analyzed using descriptive and quantitative methods with multiple linear regression analysis were used to measure the effect of motivation, communication, and the working environment, Employee Performance Department of Communication and Information Technology (KOMINFO ) Soppeng. The results showed that motivation has influence Positive significantly to employee performance Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng, Communication influence positive and not significantly influence employee performance Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng, work environment has an influence Positive and significant impact on the performance of an employee Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng. Simultaneous variable Motivation, Communication, and the working environment has a significant influence on employee performance Department of Communication and Information (KOMINFO) Soppeng. Keywords: Motivation, Communication, Work Environment, Performance

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

mirai

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Mirai Management adalah jurnal berkala ilmiah yang diterbitkan Program Pascasrajan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) AMKOP Makassar terbit perdana sejak tahun 2016. ...