Medical Laboratory Technology Journal
Vol. 2 No. 1 (2016): June

Pengaruh Ekstrak Kelakai (Stenochlaena palustris (Burm.f) Bedd) terhadap Kadar Interleukin-10 (IL-10) Mencit

Denny Margono (puskesmas sei besar banjarbaru)
Eko Suhartono (unlam)
Heny Arwati (unair)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2016

Abstract

Abstract : Interleukin-10 as pro-inflammatory cytokines have a role to protect the damage of severe malaria. Kelakai contain bioactive compounds that have anti-inflammatory activity. The purpose of this study was to determine the potential of the extract kelakai on levels of IL-10 in mice BALB / s infected by P. berghei ANKA. This study is true experimental studies with posttest-only with Control Group Design. The treatment group was divided into 8 groups. Two groups received kelakai extract per oral 10 mg/kgBW and 100 mg/kgBW. Four groups received kelakai extract per oral 10 mg/kgBW and 100 mg/kgBW 3 hours after infection and when the parasitaemia reaches 15-20%. Negative controls do not receive the extract kelakai and parasitic infections. Positive controls get a parasitic infection. Treatment was given for 4 days. Blood samples were taken 24 hours after the last treatment. Levels of IL-10 were measured by sandwich ELISA method. Data were analyzed with Games Howell test, with a confidence level of 95%. There were no significant differences between treatment groups. Extract kelakai Giving oral dose of 10 mg/KgBW and 100 mg/KgBW not significantly increase the levels of interleukin-10. Keywords: Stenochlaena palustris (Burm.f) bedd; Interleukin-10 Abstrak : Interleukin-10 sebagai Sitokin pro-inflamasi memiliki peran melindungi kerusakan pada malaria berat. Kelakai mengandung senyawa bioaktif yang mempunyai aktifitas anti-inflamasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi ekstrak kelakai terhadap kadar IL-10 pada mencit BALB/s yang diinfeksi P. berghei ANKA. Penelitian ini merupakan studi eksperimental murni dengan Posttest-only with Control Group Design. Kelompok perlakuan dibagi menjadi 8 kelompok. Dua kelompok mendapat ekstrak kelakai per oral 10 mg/kg berat badan dan 100 mg/kg berat badan. Empat kelompok mendapat ekstrak kelakai per oral 10 mg/kg berat badan dan 100 mg/kg berat badan 3 jam setelah infeksi dan pada saat parasitemia mencapai 15-20%. Kontrol negatif tidak mendapat ekstrak kelakai dan infeksi parasit. Kontrol positif mendapat infeksi parasit. Perlakuan diberikan selama 4 hari. Sampel darah diambil 24 jam setelah perlakuan terakhir. Kadar Il-10 diukur dengan ELISA metode sandwich. Data dianalisa dengan tes Games Howell, dengan tingkat kepercayaan 95%. Tidak didapatkan perbedaan bermakna antar kelompok perlakuan. Pemberian Ekstrak kelakai secara oral dosis 10 mg/Kg berat badan dan 100 mg/Kg berat badan tidak signifikan meningkatkan kadar Interleukin-10. Kata-kata Kunci : Stenochlaena palustris (Burm.f) Bedd; Interleukin-10

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JAK

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Health Professions Immunology & microbiology Nursing Public Health

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have achieved in the area of medical laboratory sciences. This Journal particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of medical laboratory areas. It covers ...