Indonesian Journal of Computer Science
Vol 6 No 2 (2017): October 2017 Issue

The Pembuatan Aplikasi Sistem Informasi Kesehatan (SIFKES) untuk Meningkatkan Integrasi Data Puskesmas di Kota Jambi Berbasis Web Service

Puad, Lailyn (Unknown)
Adriana, Windy (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Oct 2017

Abstract

Kesehatan merupakan salah satu parameter yang seringkali digunakan sebagai tolak ukur kesejahteraan sebuah wilayah. Kota Jambi memiliki 20 puskesmas yang tersebar di 8 kecamatan dan memiliki tugas untuk melayani seluruh masyarakat Kota Jambi. Masalah klasik yang selalu timbul dalam integrasi data menimbulkan ketidakselarasan yang masiv terhadap ketepatan diagnosa pasien. Web service menjadi jawaban yang tepat untuk digunakan sebagai media sentralisasi data, dengan keunggulannya dalam hal kapasitas, kecepatan dan keamanan web service sangat tepat untuk diimplementasikan pada integrasi data krusial seperti data kesehatan ini. Didukung dengan artificial intelligence yang diterapkan untuk dapat digunakan sebagai pembantu peran seorang dokter dalam proses diagnosis, aplikasi ini sangat cocok untuk digunakan pada setiap lini lembaga kesehatan sebagai langkah untuk meningkatkan kualitas pelayanan terhadap masyarakat.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ijcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

The mission of IJCS are to share, develop, and facilitate the output of research paper about computer science, software engineering, information system, information technology, and computer ...