Indigenous: Jurnal Ilmiah Psikologi
Vol. 12, No. 2, Nopember 2010

GAMBARAN SELF-ESTEEM PADA PELAKU RESIDIVISME : STUDI PADA RESIDIVIS DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KTAS I CIPINANG

Anggraeni, Anggi (Unknown)
A. M, Sugiarti (Unknown)
Christia, Mellia (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2010

Abstract

Diantara berbagai faktor risiko dari seorang narapidana tmtuk menjadi seorang residivis (pelaku keiahatan mengulang atau mendapat hukuman penjara lebih dari satu kali), hanya narapidana dengan karakteristik tertentu yang akhirnya menjadi residivis. Salah satu penyebabnya adalah tidak termotivasi untuk meraih sukses atart bertahan tanpa melakukan kejahatan, yang biasa dimunculkan oleh tingkatan self esteem. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran self-esteem pada residivis, khususnya di LP Cipinang. Deskripsi self-esteem didasarkan pada karakteristik yang disampaikan oleh Minchinton (1995), Branden (1993), dan Dogson & Wood (1998) dalam tiga aspek, yaitu perasaan mengenai diri sendiri, perasaan mengenai kehidupan, dan perasaan mengenai hubungan dengan orang lain, dengan mempetrimbangkan sumber-sumber yang membentuk karakteristik self-esteem saat ini dan keterkaitan self-esteent dengan tindakan meitgulang kejahatan. Penelitian ini dilakukan dengatt pendekatan kuatitatif dengan melaukan wawancara dan observasi terhadap 3 orang residivis di LP Cipinang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga subjek cenderung memiliki karakteristik-karakteristik self-esteem yang rendah. Karakteristik tersebut dibentuk melalui family experience, performance feedback, dan social comparison. 

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

indigenous

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Indigenous: Jurnal Ilmiah Psikologi is a media for Psychology and other related disciplines which focus on the finding of indigenous research in ...