Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa
Vol 2, No 1 (2015): JURNAL PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PENDIDIKAN LUAR BIASA

Efek Menggambar Kolase Terhadap Keterampilan Menulis Permulaan Siswa Tunagrahita

Dwihidayat, Erfin Candra (Unknown)
Kustiawan, Usep (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 May 2018

Abstract

The aims of this research were to describe: (1) the implementation of drawing college in improving the ability of beginning writing (2) the improvement of beginning writing ability through the implementation of drawing. This research was Classroom Action Research (CAR). The result showed that (1) the implementation makes students actively involved in the learning process (2) the implementation of collage drawing could improve the ability of beginning writing for students with an intellectual disability in the 2nd Grade SDLBTujuan dari penelitian ini mendiskripsikan : mendeskripsikan efek menggambar kolase dalam meningkatan kemampuan menulis permulaan pada siswa tunagrahita. Subyek penelitian adalah siswa kelas II SDLB Muhammadiyah Jombang, Jatim. Hasil penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas (PTK). Hasil penelitian ini menunjukkan penerapan menggambar kolase membuat siswa berperan aktif dalam pembelajaran, serta dapat meningkatkan kemampuan menulis permulaan pada siswa tunagrahita.

Copyrights © 2015