Jurnal Orasi
Vol 6, No 2 (2015)

PENDEKATAN BIMBINGAN KONSELING ISLAM DALAM MENANGULANGI KONFLIK, STRES, TRAUMA DAN FRUSTASI

Asriyanti Rosmalina (IAIN Syekh Nurjati Cirebon)



Article Info

Publish Date
20 Mar 2017

Abstract

Sebuah hal yang lumrah setiap manusia tidak akan lepas atau terbelit dalam konflik, stress, trauma, dan frustasi. Hampir setiap manusia pernah mengalami konflik. Hal-hal tersbut bisa terjadi dengan berbagai macam hal baik itu dari internal maupun eksternal eksternal. Jurnal ini menjelaskan konsep serta factor-faktor terjadinya konflik, stress, trauma, frustasi yang kemudian dijadikan bahan kajian dalam konsep bimbingan konseling islam. Karena secara keseluruhan beberapa hal tersbut dapat mengganggu psikis dan psikologi orang yang mengalaminya.                                                                             Kata kunci: bimbingan konseling islam, stress, trauma, dan frustasi

Copyrights © 2015