Jurnal Teknologi Informasi MURA
Vol 4, No 1 (2012): JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI MURA (TIMUR) JUNI

ANALISIS VIDEO KONFRENCE DENGAN METODE QUALITY of SERVICE (QoS)

Tri Susilo, Andri Anto (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2012

Abstract

QoS jaringan Distance Learning di Universitas Binadarma di pengaruhi oleh faktor Redaman, yaitu jatuhnya kuat sinyal karena pertambahan jarak. Setiap media transmisi memiliki redaman yang berbeda-beda, tergantung dari jenis dan bahan yang digunakan. Faktor ini terlebih memperkuat indikator kinerja jaringan yaitu delay, troughput, dan paket loss. Untuk menguatkan kinerja jaringan Distance Learning Bina Darma harus diperhatikan kontrol terhadap aspek redaman, distorsi dan noise, serta Kapasitas Bandwidth yang tersedia

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jti

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Other

Description

JTI (Jurnal Teknologi Informasi MURA) publish articles on Information System from various perspectives, covering both literary and fieldwork ...