Insight : Jurnal Pemikiran dan Penelitian Psikologi
Vol 11, No 1 (2015)

PENGEMBANGAN MICRO SKILLS SEBAGAI PENGUATAN KOMPETENSI PENDIDIK SEBAYA DAN KOSELOR SEBAYA PIK-KRR

Istiqomah, Istiqomah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2016

Abstract

Salah satu peran dan tugas PIK-M adalah memberikan layanan konseling.Pendidik sebaya diharapkan memiliki keterampilan berkomunikasi yang tujuannyadapat memberikan penyuluhan atau melakukan edukasi kepada remaja. Konselorsebaya, selain memiliki keterampilan komunikasi, juga diharapkan telah memilikiketerampilan konseling. Pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki oleh anggotaPIK-M menjadi salah satu indikator untuk membantu tugas anggota PIK-M dalammemberikan pelayanan yang sesuai dengan kebutuhan remaja, sehinggadiharapkan dapat berdampak kepada perilaku remaja dalam menjaga kesehatanreproduksi mereka.Pelatihan micro skills ini mengacu pada program basic attending skillsyang merupakan metode untuk mengajarkan cara-cara membangun hubungandengan orang lain. Basic attending skills didesain untuk memfasilitasi konselordengan pemahaman dan kompetensi fundamental untuk konselor pemula.Kompetensi-kompetensi dasar tersebut adalah: 1) Attending behavior, 2) Openinvitation to talk, 3) Minimal encourage, 4) Paraphrase, 5) Responding to feelingsand emotion, 6) Summarization, 7) Leading (indirect leading, direct leading,focussing).

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

INSIGHT

Publisher

Subject

Public Health

Description

Sejak Tanggal 9 Juli 2018 berdasarkan KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PENGUATAN RISET DAN PENGEMBANGAN KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI NOMOR 21/E/KPT/2018 TENTANG PERINGKAT AKREDITASI JURNAL ILMIAH PERIODE I TAHUN 2018. ...