Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi Teknik Informatika
Vol 1 (2014)

Analisa Dan Perancangan Sistem Front Office Hotel Pada Pt Ratu Hotel Bidakara Serang

Nuryana, M (Unknown)
Sulistiyono, Sulistiyono (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Jan 2017

Abstract

Industri perhotelan di indonesia semakin berkembang dengan pesat. Perkembangan ini diikuti oleh kemajuan dibidang ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya informasi yang membawa persaingan dibidang jasa akomodasi. Perkembangan ini berdampak pula pada banyaknya tamu yang masuk (Chek-in ), pemesanan kamar dan tamu keluar (Chek-out), yang semakin bertambahnya sistem operasional yang harus dilakukan setiap hari.Permaslahan yang dihadapi oleh PT. RATU HOTEL BIDAKARA tersebut pada bagian Front Office, dimana kegiatanya mengenai (cek-in room), pemesanan kamar ( reservation room ), (meeting room), dan (weeding). Sering kali mengalami kekeliruan dalam pendataan customer yang akan berdampak pada pelayanan yang diberikan oleh PT. RATU HOTEL BIDAKARA kepada customer. Selain itu juga data – data kamar kurang terkontrol, dimana akan menyulitkan karyawan hotel khususnya pada saat ada tamu yang akan melakukan penginapan. Selain itu juga dalam merekapitulasi data – data kamar dan pendapatan hotel tersebut

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

ProTekInfo

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

rotekinfo (Pengembangan Riset dan Observasi Teknik Informatika) is a Computer Science or Informatics journal published by Program Studi Informatika Universitas Serang Raya with registered number ISSN 2406-7741(Print) 2597-6559 (On-Line). This journal aims to publish the results of research in the ...