Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi Teknik Informatika
Vol 4 (2017): Vol 4

Mengukur Tingkat Pembiayaan Kredit Pada PT. Trihamas Finance Menggunakan Algoritma Apriori-Data Mining

Triayudi, Agung (Unknown)
., Hervian (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2017

Abstract

Pengolahan data nasabah dan untuk menentukan tingkat pembiayaan kredit di PT Trihamas Finance Serang masih menggunakan Microsoft Office Excel. Sehingga sangat menyulitkan didalam pencarian data dan pengolahan data nasabah di wilayah Banten dengan jumlah nasabah kurang lebih 1300 nasabah. Masih belum adanya sistem aplikasi, Setiap akhir bulan laporan dalam format Excel tersebut harus diinformasikan kepada Branch Manager. Tujuan dari pembuatan aplikasi sistem data mining dengan metode Asosiasi ini adalah untuk mempermudah PT.Trihamas Finance Serang untuk menentukan tingkat pembiayaan kredit pada tunggakan nasabah di wilayah Banten sehingga pembuatan laporan keputusan wilayah dapat dilakukan dengan cepat.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ProTekInfo

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

rotekinfo (Pengembangan Riset dan Observasi Teknik Informatika) is a Computer Science or Informatics journal published by Program Studi Informatika Universitas Serang Raya with registered number ISSN 2406-7741(Print) 2597-6559 (On-Line). This journal aims to publish the results of research in the ...