Indonesian Journal of Islamic Early Childhood Education
Vol 3 No 1 (2018)

Meningkatkan Kemampuan Kognitif dengan Metode Bermain Media Benda Konkrit pada Anak Usia Dini

Fauziddin, Mohammad (Unknown)
Elyana, Luluk (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Nov 2018

Abstract

Kemampuan kognitif merupakan salah satu aspek yang dikembangkan pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Penelitian bertujuan mengetahui kemampuan kognitif anak dalam kegiatan membilang di TK Pembina Bangkinang Kota. Metode penelitian menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang direncanakan dilakukan dalam 2 siklus. Data yang dikumpulkan dengan teknik observasi dan dokumentasi. Analisis data pada penelitian ini adalah dengan menggunakan teknik analisi deskriptif kuantitatif. Hasil observasi awal menunjukkan bahwa kemampuan kognitif anak pada kegiatan membilang tergolong rendah. Upaya yang dilakukan adalah menggunakan pembelajaran melalui bermain dengan menggunakan media benda konkrit. Hasil penelitian didapatkan bahwa dengan menggunakan metode bermain media benda konkrit dapat meningkatkan kemampuan kognitif anak dalam kegiatan membilang

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

Ijiece

Publisher

Subject

Education

Description

Indonesian Journal of Islamic Early Childhood Education (IJIECE), Print ISSN: 2541-2434; Online ISSN: 2541-2418 is an international journal published twice a year in June and December by Association of Indonesian Islamic Kindergarten Teachers Education Study Program (Perkumpulan Program Studi ...