JURNAL MATHEMATIC PAEDAGOGIC
Vol 1, No 1 (2016): September 2016

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KEMAMPUAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL BUZZ

Sari Cipta Dewi (Universitas Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2017

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah dengan menggunakan model Buzz Group dapat meningkatkan keaktifan belajar matematika siswa dan dapat meningkatkan kemampuan belajar matematika siswa. Subjek penelitiannya siswa XI-AK yang berjumlah 33 siswa. Nilai rata-rata hasil observasi keaktifan siswa siklus I, II, dan II sebesar 1.7, 2.7, dan 3.8. Ketuntasan belajar tes awal sebesar 15.15%. Setelah dilakukan pembelajaran dengan model Buzz Group, terjadi peningkatan pada tes kemampuan belajar siswa siklus I, II dan II sebesar 24.24%, 36.36%, dan 96.97%. Dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan model Buzz Group materi Barisan dan Deret Geometri dapat meningkatkan keaktifan dan kemampuan belajar matematika siswa. Kata kunci: keaktifan belajar, kemampuan belajar, model buzz group 

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Journal of Mathematics Paedagogic (JMP) contains about the research result and the study result in the field of matehematics education, pure mathematics, and applied mathematics. This journal has been published since september 2010, but it repackaged the volume in ...