Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, dan Seni
Vol 10, No 1 (2009)

Using News Story as Alternative Activity for University Students in Listening Class

Leni Marlina (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2012

Abstract

Ada tiga alasan utama mengapa mendengar berita dapat menjadi kegiatan alternatif dalam belajar Listening. Pertama, disamping mendapatkan kemampuan menyimak, mahasiswa juga mendapatkan berita terbaru sesuai dengan topik yang mereka senangi. Kedua, mahasiswa dapat menerapkan beberapa jenis keahlian mendengar melalui berita. Ketiga, makna yang terkandung dalam berita dapat dipahami dengan mudah melalui pertanyaan 5 Ws dan 1 H.  Berita dapat digunakan di kelas Listening melalui tiga tahap yaitu: persiapan, pelaksanaan dan penilaian. Kata kunci: menyimak (listening), berita (news story)

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

komposisi

Publisher

Subject

Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, dan Seni is an international journal dedicated for the publication of scientific articles in language education, literature, and arts education. It was firstly published on March 2000 with ISSN 1411-3732 in 2007 by Faculty of Language Literature and Arts ...