Journal of Aceh Physics Society
Volume 8, Number 1, January 2019

A Field Survey of Soil Corrosivity Based on Electrical Resistivity Method

Muzakir Zainal (Program Studi Teknik Geofisika, Jurusan Teknik Kebumian, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala)
Marwan Marwan ((1) Program Studi Teknik Geofisika, Jurusan Teknik Kebumian, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala (2)Jurusan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Syiah Kuala)



Article Info

Publish Date
21 Jan 2019

Abstract

Salah satu upaya mitigasi bencana yang perlu dilakukan sebelum pembangunan fasilitas pada kawasan industri yaitu kajian korositivitas tanah. Sifat korositivitas dapat menyebabkan rusaknya infrastruktur bangunan dalam ambang batas tertentu, Kajian korositivitas tanah telah dilakukan pada kawasan industri Kecamatan Julok, Kabupaten Aceh Timur dengan tujuan untuk melakukan investigasi dan pemetaan tingkat korositivitas tanah menggunakan metode resistivitas Wenner 4 pin dan perhitungan pH meter untuk tanah. Akuisisi data dilakukan dengan titik pengukuran sebanyak tujuh titik, dimana setiap titik pengukuran data terdistribusi pada lokasi yang akan digunakan untuk pembangunan industri dengan total panjang lintasan pengukuran 6 km. Hasil pengolahan data resistivitas 1D diperoleh dua jenis pelapisan tanah. Lapisan pertama lebih didominasi oleh kondisi tanah yang tidak korosif dengan nilai resistivitas 20 – 580 Ohm.m. Sedangkan lapisan kedua dapat diduga sebagai lapisan yang korosif dengan nilai resistivitas tanah 5 – 20 Ohm.m. One of the disaster mitigation that needs to be done before facilities development in industrial area is study of soil corrosivity. Within a certain threshold, this corrosivity can cause damage to building infrastructure. This research was done in the industrial area of Julok Subdistrict, East Aceh Regency with the aim of investigating and mapping the level of soil corrosion using a 4-pin Wenner resistivity method and calculating the pH for soil. Data acquisition was carried out at seven measurement point, where each measurement point is distributed at a location that will be used for industrial development with 6 km length. Inversion of resistivity data gives two type of soil layer. The first layer is more complete by non-corrosive soil conditions with resistivity values of 20 - 580 Ohm.m. While the second layer can be interpreted as a corrosive layer with a soil resistivity value of 5-20 Ohm.m. Keywords: korosi, resistivitas, wenner, pH, mitigasi bencana

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JAcPS

Publisher

Subject

Physics

Description

Focus of Journal of Aceh Physics Society (JAcPS) provides a forum for original paper works that enhances understanding of physics and their application. Scope of Journal of Aceh Physics Society (JAcPS) paper related to the development of new experimental methods, visualization techniques, material ...