Abdau: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah
Vol 1, No 1 (2018): Juni

LITERASI SAINS DAN PENDIDIKAN KARAKTER DI ERA GLOBALISASI

Fajar Dwi Mukti (STPI Bina Insan Mulia Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2019

Abstract

Era globalisasi memberikan dampak yang cukup luas dalam berbagai aspekkehidupan, terutama pada penyelenggaraan pendidikan, dimana sumber dayamanusia yang bermutu merupakan faktor penting dalam pembangunan di eraglobalisasi saat ini. Metode pada kajian ini adalah kajian literatur yang membahastentang pentingnya literasi sains dan pendidikan karakter di eraglobalisasi.Sehingga cara untuk bisa mengatasi berbagai persoalan yang terjadibaik persoalan politik, ekonomi, dan sosial, budaya serta masalah dekadensimoral dan intelektual khususnya dikalangan para pelajar, maka dibutuhkanpenguatan karakter SDM dan literasi sains siswa yang kuat berdasarkan padakarakter bangsa indonesia melalui berbagai jenis pendidikan (formal, informaldan non formal) serta pada berbagai jenjang pendidikan (mulai dari pendidikandasar, menengah, dan perpendidikan tinggi).

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ABDAU

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Abdau ini adalah jurnal pendidikan dasar Islam yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Pendidikan Islam (STPI) Bina Insan Mulia Yogyakarta. Jurnal ini sebagai sarana mempublikasikan hasil penelitian dan pemikiran pendidikan dasar Islam/madrasah ibtidaiyah oleh para pakar pendidikan, dosen, guru, ...