Insight: Jurnal Bimbingan dan Konseling
Vol 6 No 1 (2017): Insight: Jurnal Bimbingan dan Konseling

Paradigma Konseling Berperspektif Gender Pada Kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga

Sigit Sanyata (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2017

Abstract

Persoalan bias gender menimbulkan berbagai permasalahan, seperti marginalisasi, subordinasi, stereotip, beban kerja, dan kekerasan. Pergeseran paradigma dalam konseling yang semula berorientasi pada intrapsikis bergeser ke arah ekstrapsikis yang akan mempengaruhi keadaan emosional dan phisik lebih baik, membawa implikasi mendasar pada pelaksanaan konseling. Artikel ini melakukan kajian pandangan gender, khususnya feminis, pada kasus kekerasan dalam rumah tangga.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

insight

Publisher

Subject

Education Other

Description

Insight: Jurnal dan Bimbingan Konseling is a peer-reviewed, open access, and online journal about research, reports, book reviews, and commentaries on all aspects of guidance and counseling which is published by Department of Guidance and Counseling, Universitas Negeri Jakarta. Insight: Jurnal ...