JCPS (Journal of Current Pharmaceutical Sciences)
Vol 2 No 2 (2019): March 2019

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK ETANOL DAUN PELAWAN (Tristaniopsis obovate. Benn) DENGAN METODE PENANGKAPAN RADIKAL BEBAS 2,2’-DIFENIL-1-PIKRILHIDRAZIL

Muhammad Farid Al Kadri (Universitas Setia Budi)
Titik Sunarni (Universitas Setia Budi)
Gunawan Pamudji (Unknown)
Irfan Zamzani (Universitas Muhammadiyah Banjarmasin)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2019

Abstract

Radikal bebas merupakan salah satu penyebab terjadinya penyakit degenaratif, sehingga perlu adanya senyawa antioksidan lainnya untuk mengurangi radikal bebas yang dapat menyebabkan kerusakan sel. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui aktivitas antioksidan ektrak etanol daun pelawan (Tristaniopsis obovate. Benn) dibandingkan dengan senyawa rutin. Pengujian aktivitas antioksidan ekstrak daun pelawan menggunakan metode penangkapan radikal bebas 2,2’-difenil-1-pikrilhidrazil (DPPH) dan rutin sebagai pembanding. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan peningkatan konsentrasi ekstrak etanol daun pelawan dan pembanding rutin maka semakin besar pula persen penangkapan radikal bebas DPPH. Hasil aktivitas antioksidan ekstrak etanol daun pelawan dengan IC50 sebesar 14,020 ppm dan standar rutin dengan IC50 sebesar 4,837 ppm. Free radical is one of the causes of degenerative diseases; therefore, it is needed another antioxidant to diminish cell damage. This research aims at investigating antioxidant activity of ethanol extract of Pelawan leaf (Tristaniopsis obovate. Benn) compared to regular substance. The testing of antioxidant activity of Pelawan leaf’s extract utilized the method of capturing 2,2’-diphenyl-1-picrylhydrazyl (DPPH) free radical and regular substance as a standard of comparison. The result shows that the increase of concentration of ethanol extract impacted the high percentage of the capture of DPPH free radical. The result of antioxidant activity of Pelawan leaf’s extract with IC50 was14.020 ppm, and regular standard with IC50 was 4.837 ppm.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jcps

Publisher

Subject

Medicine & Pharmacology

Description

Journal of Current Pharmaceutical Sciences is a scholarly journal and expects to Publish articles related to the science of pharmaceutical science became the main focus of the problem at this time. This journal may publish research results as well as the results of theoretical studies and reviews. ...