INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional dan Teknologi
Vol 19 No 1 (2019): INVOTEK: Jurnal Inovasi, Vokasional, dan Teknologi

Implementasi Pembelajaran Berbasis Produk Dalam Rangka Menyiapkan Lulusan SMK Menjadi Wirausahawan Muda

Irma Yulia Basri (Universitas Negeri Padang)
Delsina Faiza (Universitas Negeri Padang)
M Nasir (Universitas Negeri Padang)
Nasrun Nasrun (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2019

Abstract

Pertumbuhan industri/lapangan kerja tidak sebanding dengan jumlah lulusan SMK menjadikan tingkat persaingan bekerja semakin ketat. Untuk menyiapkan lulusan dan mengurangi angka penganguran di SMKN 1 Tarusan dan SMKN 2 Painan, maka peneliti mencoba meimplemtansikan pembelajaran berbasis produk, untuk membuka wawasan siswa tentang wirausaha. Daerah Pesisir Selatan merupakan satu-satunya daerah yang telah mendapatkan predikat Wisata Shar’I, sehingga menjadi peluang bagus bagi alumni SMK untuk berkreasi menciptakan produk inovatif yang bernilai jual sebagai cendramata wisata daerah Pesisir Selatan. Metode pebelajaran berbasis produk ini menerapkan rancangan penelitian R&D. Produk yang dihasilkan sampel penelitian adalah Lampu Hias dari Stick es Krim. Implementasi pembelajaran berbasis produk telah mampu meningkatkan minat siswa untuk berwirausaha sebesar 44%.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

invotek

Publisher

Subject

Automotive Engineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Transportation

Description

INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional dan Teknologi is a double blind peer-reviewed journal for Technical, Vocasional, Education and Training (VET) related research. This journal provides full open access to its content on the principle that making research freely available to the science community and ...