cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. jepara,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Dinamika Ekonomi dan Bisnis
ISSN : 16938275     EISSN : 25485644     DOI : -
Core Subject : Economy,
Jurnal Dinamika Ekonomi dan Bisnis diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNISNU Jepara menyajikan artikel ilmiah di Bidang Ekonomi dan Bisnis baik umum maupun syariah.
Arjuna Subject : -
Articles 253 Documents
ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN PENGELOLAAN INTERNAL BMT (STUDI KASUS PADA BMT-BMT DI KOTA SEMARANG) Widaryanti Widaryanti
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 11, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v11i1.87

Abstract

AbstrakKeberhasilan  suatu  organisasi  sangat  dipengaruhi  oleh kinerja manajerialnya. Setiap organisasi atau perusahaan akan selalu berusaha untuk meningkatkan kinerja manajerial, dengan harapan apa yang menjadi tujuan perusahaan akan  tercapai. Banyak faktor yang mempengaruhi kinerja manajerial, tetapi dalam penelitian ini dianalisis melalui kinerja keuangan dan pengelolaan internal. Obyek dalam penelitian ini  adalah BMT-BMT di Kota Semarang yang sudah diasosiasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis perbedaan pengelolaan internal antara BMT dengan kinerja keuangan yang baik dengan BMT dengan kinerja keuangan yang tidak baik. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pimpinan BMT di Kota Semarang yang sudah diasosiasi yang berjumlah 10 orang. Penelitian ini menggunakan Metode pengambilan sensus. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis diskriminan dengan sebelumnya dilakukan uji instrumen (validitas dan relibilitas) dan uji wilk??s lamda (stepwise selection). Hasil analisis dengan menggunakan SPSS Versi 17.0 menunjukkan bahwa; ada  perbedaan yang signifikan antara BMT yang berkinerja baik dengan BMT yang berkinerja tidak baik pada BMT-BMT di Kota Semarang. Berdasarkan pengujian secara statistik, hal ini dipengaruhi bagaimana Usaha Sosialisasi yang dilakukan oleh BMT-BMT tersebut. AbstractThe success of an organization is strongly influenced by managerial performance. An organization or company will always strive to improve managerial performance, with the hope what the company's objectives will be achieved. Many factors affect managerial performance, but in this study was analyzed through its financial performance and internal management. The objects of this study is BMTs in Semarang be associated by Puskopsyah. The purpose of this study is to analyze the differences between the internal management of  BMT  with  good financial performance and BMT with worse financial performance. The population in this study are all leaders BMTs in Semarang be associated by Puskopsyah numbering 10 people. This study uses the method of sensus taking. The methods of data collection using questionnaires. The analysis technique used is previously performed discriminant analysis to test the instrument (validity and the reliability) and Wilk 's lambda test (stepwise selection). The results of the analysis using SPSS Version 17.0 shows that; no significant differences between BMT performs well with not performing well on BMTs in Semarang. Based on statistical tests, it is influenced by how the socialization efforts undertaken by the BMTs
PENENTU PRESTASI PRAKTIK INDUSTRI SISWA SMKN 3 JEPARA Purwo Adi Wibowo; Much Imron; Mualisin Mualisin
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 9, No 1 (2012)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v9i1.107

Abstract

AbstractSMK Negeri 3 Jepara in the process of learning requires their students to follow industry practice. The research purpose was to test the influence of home distance, learning achievement and motivation toward industry practice achievement. The research population was 393 students who were the XI Grade student of SMKN 3 Jepara during academic year 2009/2010. The sample was 80 students who were taken randomly. The obtained data were documented and then analyzed using multiple linear regressions. The research found that home distance was influence the industry practice achievement negatively on the contrary the learning achievement and the motivation was affect the dependent variable positively. Keywords: home residence, learning achievement, motivation, and industry practice achievement  AbstrakSMK Negeri 3 Jepara dalam proses pembelajaran mewajibkan siswa untuk mengikuti praktik industri. Tujuan penelitian untuk menguji pengaruh jarak, prestasi belajar, dan motivasi terhadap prestasi praktik industri. Populasi penelitian adalah semua siswa kelas XI SMK Negeri 3 Jepara Tahun Pelajaran 2009/2010 sejumlah 393 siswa. Sampel sebanyak 80 siswa, yang diambil secara random. Data yang diperlukan dikumpulkan dengan dokumentasi, kemudian analisis data dengan regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa jarak tempat tinggal berpengaruh negatif, sedangkan prestasi belajar dan motivasi berpengaruh positif. Kata Kunci: jarak tempat tinggal, prestasi belajar, motivasi, dan prestasi praktik industri
EKONOMI ISLAM DAN NEGARA KESEJAHTERAAN (WELFARE STATE) Ariza Fuadi; Purbayu Budi Santosa
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 12, No 1 (2015)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v12i1.255

Abstract

AbstrakSecara etimologis, istilah negara kesejahteraan terdiri dari dua kata yaitu kesejahteraan dan negara. Kesejahteraan berarti kemakmuran atau keselamatan. Negara didefinisikan sebagai sebuah lembaga dari masyarakat yang memiliki kekuasaan untuk mengontrol hubungan seseorang dan menghasilkan kekuasaan dalam masyarakat. Negara kesejahteraan dilaksanakan pertama kali di Eropa dan Amerika Serikat. Program ini telah dilakukan untuk memperbaiki sistem ekonomi kapitalisme yang lebih mengasihi dan melindungi yang masyarakat berekonomi lemah sebagai akibat dari "kejahatan" kapitalisme. Namun, seiring berjalannya waktu, program negara kesejahteraan yang telah dilakukan oleh kapitalisme belum bekerja untuk menciptakan kesejahteraan bagi rakyat. Kemiskinan dan ketidakadilan masih terjadi sampai sekarang. Ini terjadi sejak kesalahan sistem kapitalisme  yang hanya terfokus pada peningkatan pembangunan ekonomi  yang mengarah pada eksistensi negara untuk menciptakan kesejahteraan sosial dalam masyarakat. Hal ini berbeda dari negara kesejahteraan Islam yang memberikan konsep yang komprehensif. Selain pengembangan materi, negara kesejahteraan Islam juga berfokus pada aspek material moral yang diikuti oleh peningkatan spiritual di mana kapitalisme tidak terfokus pada hal itu. Tindakan menghubungkan system ini terdiri dari peran negara dan agama sebagai aspek kontrol sosial untuk kesejahteraan manusia. Abstract Etymologically, the term of welfare state consists of two words welfare and state. Welfare means prosperity or safety, and state is defined as an agency of the society that having a power to control the relation of people and produce the symptoms of power within the society. The term of welfare state is often called in bahasa as negara kesejahteraan. Welfare state was conducted firstly in Europe and US. This program has been conducted to improve the economic system of capitalism more compassionate and to protect the weak within the society as the result of ??wickedness? of capitalism. However, the program of welfare state, as time goes by, that has been conducted by capitalism has not worked to create prosperity for the people. The poverty and injustice are still happening until now. These are happening since the misleading of capitalism that only focuses on the increase economic development towards the existence of state creating social prosperity within the society. It is different from Islamic welfare state that gives the interrelated comprehensive concept. Besides material development, Islamic welfare state also focuses on the moral material aspect followed by spiritual uplift in which capitalism does not focused on it. This linkage consists of the roles of state and religion as aspects of social control for the human prosperity.
PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOUR (OCB) SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Tri Bodroastuti; Argi Ruliaji
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 13, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v13i1.392

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Komitmen Organisasi dan Kepuasan Kerja terhadap Organizational Citizenship Behaviour (OCB) dan dampak pada Kinerja Karyawan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari kuesioner. Jumlah sampel 118 responden yang merupakan keseluruhan populasi dari PT. Ritra Cargo Indonesia cabang Jawa Tengah sehingga digunakan sampel sensus. Teknik analisis yang digunakan adalah Structural Equation Modeling (SEM) dan pengujian hipotesis dengan menggunakan uji F dan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Komitmen Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Citizenship Behaviour (OCB). Variabel Kepuasan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Organizational Citizenship Behaviour (OCB). Variabel Komitmen Organisasi tidak berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan. Variabel Kepuasan Kerja tidak berpengaruh positif terhadap Kinerja Karyawan. Dan variabel Organizational Citizenship Behaviour (OCB) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan Abstract This study aimed to analyze the effect of Organization Commitment and Job Satisfaction on Organizational Citizenship Behaviour (OCB) and the impact on Employee Performance. The data used in this study was primary data obtained from questionnaires. Total samples were 118 respondents who constituted the entirety of the population of Ritra Cargo Indonesia, PT branch of Central Java so it used census samples. The analysis technique used was Structural Equation Modeling (SEM) and hypothesis testing using F test and t test. The result showed that variable Organization Commitment had positive and significant effect on Organizational Citizenship Behaviour (OCB). Variable Job Satisfaction had positive and significant effect on Organizational Citizenship Behaviour (OCB). Variable Organization Commitment had not effect positive on employee performance. Variable Job Satisfaction had not effect positive on Employee Performance. And variable Organizational Citizenship Behaviour (OCB) had positive and significant effect on Employee Performance
ANALISIS MINAT SISWA SLTA TERHADAP SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI NAHDLATUL ULAMA (STIENU) JEPARA Much Imron
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 1, No 2 (2004)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v1i2.35

Abstract

AbstrakTujuan studi ini adalalz untuk mengetahui perilaku konsumen, yaitu siswa lanjutan tingkat atas dalam mcmilih Perguruan Tinggi. Banyak faktor yang dapat digunakan sebagai baha11 pertimbangan hagi siswa,  dalam  memasuki  perguruan  tinggi,  tetapi pada  siswa  ini  hanya akan membahas pada minm siswa masuk pergurua11 tinggi ditinjau dari biaya perkuliahan, sarana dan fasilitas yang dimiliki, lokasi kampus serta banyakn_va altematif waktu perkuliaha11 yang  di sediakan.Studi ini hanya mengambil populasi dan sampel dari siswa tingkat lanjutan atas di bawah Lembaga  Pendidikan  Ma 'arif NU  di Jepara, serta analisis yang  digunakan  adalah regresi. Kata kunci: Perilaku Konsumen, Strategi, Pendapatan dan Pendidikan.
PENGARUH DIVERSIFIKASI PERUSAHAAN DAN PRAKTIK MANAJEMEN LABA TERHADAP STRUKTUR MODAL Fatimah Zahrah; Dul Muid; Tri Jatmiko Wahyu Prabowo
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 14, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v14i1.568

Abstract

Capital structure is to balance or compare between external (long term capital) and internal capital. This study aims to provide insight into the relationship between corporate diversification and earnings management practices on capital structure at manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX). The variables include international market diversification, product diversification, asset-based management, project-based revenue management, and income smoothing. Sampling method used is purposive sampling technique. It is chosen 41 manufacturing companies as the sample. This research divides the sample into two sub-samples, i.e. multinational corporation diversification (MND) and domestic company diversification (DCD). The analysis used is multiple regression analysis preceded by the classical assumption test.The results of data analysis show that international market diversification, product diversification, asset based management, project-based revenue management, and income smoothing have a significant effect on capital structure on MND or DCD. Struktur modal adalah menyeimbangkan atau membandingkan antara modal eksternal (jangka panjang) modal dengan modal internal. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan wawasan tentang hubungan antara diversifikasi perusahaan dan praktik manajemen laba terhadap struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Variabel yang diteliti antara lain diversifikasi pasar internasional, diversifikasi produk, manajemen berbasis aset, manajemen pendapatan berbasis proyek, dan perataan laba. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Sampel yang dipilih dalam penelitian ini sebanyak 41 perusahaan manufaktur. Penelitian ini membagi sampel menjadi dua sub sampel, yaitu diversifikasi perusahaan multinasional (MND) dan diversifikasi perusahaan domestik (DCD). Analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda didahului dengan uji asumsi klasik. Hasil analisis data menunjukkan bahwa diversifikasi pasar internasional, diversifikasi produk, pengelolaan pendapatan berbasis aset, manajemen pendapatan berbasis proyek, dan perataan laba memiliki pengaruh yang signifikan terhadap struktur modal terhadap MND atau DCD.
GANGGUANPOLITIKUANGTERHADAPPEMBANGUNAN Purbayu Budi Santoso
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 3, No 1 (2006)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v3i1.54

Abstract

AbstractWhen the election of regional chief hasn't been held yet directly. So money political practice is still easy to do. Recently, by the election of regional chief directly, money political practice assumed that is may be possible to do, by the way to give the materials to the party, which will nominate, even giving money and any helps to public figures who have many followers. With the more costs which given out by the regional chief that is nothing compares than his payment, so the actional fight againts the law can be done, by the public characters is paternalism, so money political practice can have large tripacts, which is in the end breaks the goals of development. Keywords: Money politic, Regional chief, Paternalism
ANALISIS PENGARUH SISTEM BAGIHASIL, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN MEMILIH PRODUK BMT AL-HIKMAH BANGSRI Muhammad Zaenuri; Bening Kristyassari
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 4, No 1 (2007)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v4i1.71

Abstract

AbstractBanking products on the market very immeasurable, each having excellence. This matter will generate competition, to be able to muster fund and also channelling it to society. Purposes of this research is to analyse influence of sharing holder system factor, location and service to decision of client to chosen product BMT Al-Hikmah Bangsri.Independent Variable consist of sharing holder system, location and service, while dependent variable is decision of consumer to chosen product. Data type is primary data and secunder obtained with documentation and kuesioner. Research population is all consumer becoming client of BMT Al-Hikmah Bangsri which its amount unknown surely because is not available of data 'of research object. Amount ofsampel counted 100 taken client with technique of accidental sampling. Analysis technique the used is doubled linear regresi.Examination of hypothesis indicate that third independent variable (sharing holder system, location and service) having an positive effect and signiftkan to decision chosen product of BMT Al-Hikmah Bangsri by parsial and also simultan. Strongest variabel influence is location then sharing holder system and service. This matter indicate that especial consideration chosen product of BMT Al-Hikmah Bangsri because location. Keywords: sharing holder system, service, location and decision of consumerAbstraksiProduk-produk perbankan dan lembaga-keuangan-lainnya yang ditawarkan kcpada masyarakat sangat beragam, masing-masing mempunyai keunggulan yang bervariasi. Hal ini akan menimbulkan persaingan, untuk dapat menghimpun dana maupun menyalurkannya kembali kepada masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh faktor sistem bagi hasil, pelayanan dan lokasi terhadap keputusan nasabah untuk memilih produk yang ditawarkan BMT Al-Hikmah Bangsri.Variabel independen terdiri dari sistem bagi hasil, pelayanan dan lokasi, sedangkan variabel dependen adalah keputusan konsumen. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sckunder yang diperoleh dengan kuesioner dan dokumentasi. Populasi penelitian adalah seluruh konsumen yang mcnjadi nasabah BMT Al-Hikmah Bangsri yang jumlahnya tidak diketahui secara pasti karena tidak tersedianya data dari objek penelitian. Jumlah sampel sebanyak 100 nasabah yang diambil dengan teknik accidental sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda.Pengujian hipotesis menunjukkan bahwa ketiga variabel independen (sistem bagi hasil, pelayanan dan lokasi) berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan mcmilih produk BMT Al-Hikmah Bangsri baik pengaruh secara parsial maupun simultan. Variabel yang memiliki pengaruh paling kuat adalah lokasi kemudian pelayanan dan sistem bagi hasil. Hal ini menunjukkan bahwa pertimbangan utama, bagi nasabah memilih produk BMT Al-Hikmah Bangsri adalah karena faktor lokasi. Kata kunci: sistem bagi hasil, pelayanan, lokasi dan keputusan konsumen 
PENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP KINERJA SAHAM PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN RIGHT ISSUE Solikhul Hidayat
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 8, No 1 (2011)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v8i1.102

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan mengidentifikasi kecenderungan perusahaan melakukan manajemen laba melalui akrual dan pengaruhnya terhadap kinerja saham. Sampel penelitian adalah perusahaan yang melakukan penawaran right issue pada periode tahun 2005 - 2008 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dalam studi ini, manajemen laba diukur dengan yaitu akrual diskresioner jangka pendek dan akrual diskresioner jangka panjang. Ukuran kinerja saham diukur dengan metode Cumulative Abnormal Return (CAR) dengan market adjusted model untuk periode 1 tahun dan 2 tahun setelah penawaran right issue. Metode analisis yang digunakan adalah uji beda berpasangan dan regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan: (1) manajemen laba terbukti ditemukan melalui akrual dan manipulasi aktivitas nyata melalui arus kas kegiatan operasi, dan tidak terbukti melalui biaya produksi dan biaya diskresioner, dan (2) manajemen laba mempengaruhi kinerja saham 1 tahun setelah penawaran right issueAbstractThis research aims at identifying firm??s tendency to execute earnings management by accruals, and its impact to long-run market performance. The sample is drawn from firms in right issue offerings for period of 2005 - 2008, which are registered on the Indonesian Stock Exchange. In this study, earnings management is measured by two accrual variables which are discretionary current accruals and discretionary long term accruals. The long-run market performance is measured by Cumulative Abnormal Return (CAR) method with market adjusted model for periods 1 year after right issue and 2 years after right issue offerings. Then, descriptive statistics, one sample t-test, paired samples t-test are used to test the research hypotheses. Multiple regressions are used to test the hypotheses in order to know the influence of earnings management variables on the CAR. The results show: (1) earnings management finds through accruals manipulation through operating cash flow but not through production cost and discretionary expense and (2) earnings management effect stock performance 1 year after right issue offerings.
WORD-OF-MOUTH MARKETING SEBAGAI BAURAN KOMUNIKASI PEMASARAN Hasan Hasan
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 6, No 2 (2009)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v6i2.136

Abstract

AbstractWord-of-Mouth Marketing (WOMM) becomes more important in todays marketing communication activities. Rapid development of information and communication technology and decrease credibility of conventional promotion make it more effective tool for marketing communication. This article attempts to explore WOMM as a communication marketing mix from some literatures. This article divide in four section. The first, it shows the relevance and importance of WOMM. Second, it discuss the relationship of WOMM with marketing communication. Third, describe recent research in WOMM area. Finally, conclusions.Keywords: word-of-mouth marketing, marketing communicationAbstrakWord-of-Mouth Marketing (WOMM) menjadi semakin penting dalam aktivitas komunikasi pemasaran sekarang ini. Perkembangan informasi dan teknologi informasi yang pesat dan menurunnya kredibilitas promosi konvensional membuat WOMM menjadi alat yang lebih efektif dalam komunikasi pemasaran. Artikel ini akan mengeksplorasi WOMM sebagai bauran komunikasi pemasaran, dengan pembahasan dibagi dalam empat bagian. Pertama, mengenai relevansi dan pentingnya WOMM. Kedua, pembahasan mengenai hubungan WOMM dengan komunikasi pemasaran. Ketiga, mengenai penelitian mutakhir tentang WOMM, terakhir kesimpulan.Kata kunci: pemasaran mulut ke mulut, komunikasi pemasaran

Page 1 of 26 | Total Record : 253