cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Jurnal Jurusan Ilmu Keolahragaan
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Health,
Arjuna Subject : -
Articles 451 Documents
PENGARUH PELATIHAN DOWN THE LINE DRILL TERHADAP KELINCAHAN DAN POWER OTOT TUNGKAI Hendrawan, I Putu Agus; Sudiana, I Ketut; Wahyuni, Ni Putu Dewi Sri
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 6, No 1 (2018)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v6i1.4435

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan down the line drill terhadap kelincahan dan power otot tungkai pada siswa putra kelas VII SMP Negeri 2 Sawan tahun 2014. Jenis penelitian adalah eksperimen sungguhan dengan rancangan “The randomized pretest-posttest control group design”. Sampel penelitian ini siswa putra kelas VII jumlah 32. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini zig-zag run untuk kelincahan dan standing broad jump untuk power otot tungkai. Data dianalisis dengan uji-t independent pada taraf signifikansi () 0,05 dengan SPSS 16. Dengan menggunakan uji-t independent untuk data kelincahan diperoleh nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) yaitu sebesar 0,02. Sedangkan untuk data power otot tungkai diperoleh nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) yaitu sebesar 0,00. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pelatihan down the line drill berpengaruh terhadap peningkatan kelincahan dan power otot tungkai pada siswa putra kelas VII SMP Negeri 2 Sawan tahun 2014. Kata Kunci : pelatihan down the line, kelincahan, power otot tungkai This study aims to determine the effect of training down the line drill on agility and leg muscle power in men's class VII student of SMP Negeri 2 Sawan 2014. This type of research is to design a real experiment "The randomized pretest-posttest control group". The sample of this study male student of class VII number 32. The instrument used in this study zigzagging run for agility and a standing broad jump for leg muscle power. Data were analyzed by independent t-test at the significance level () 0.05 with SPSS 16.0. Based on the data analysis of this study, using independent t-test to the data obtained agility significance count value is smaller than the value of α (Sig keyword : training down the line, agility, leg muscle powe
PENGARUH PELATIHAN RUNNING INTERVAL 30 METER DENGAN RASIO KERJA ISTIRAHAT 1:3 DAN 1:5 PENINGKATAN KARDIOVASKULER ., I Gede Beni Sanjaya; ., Dr. I Ketut Yoda, S.Pd., M.Or.; ., I Nyoman Sudarmada, S.Or.
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 4, No 2 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v4i2.7897

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan running interval 30 meter dengan rasio kerja dan istirahat 1:3 dan 1:5 terhadap peningkatan daya tahan kardiovaskuler. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan rancangan penelitian the nonrandomized pretest-posttest control group design. Subjek penelitian sebanyak 39 orang siswa peserta ekstrakurikuler bola basket SMP Negeri 2 Singaraja yang dibagi menjadi tiga kelompok dengan teknik ordinal pairing berdasarkan hasil pretest. Daya tahan kardiovaskuler diukur dengan multistage fitnes test. Berdasarkan hasil analisis menggunakan uji t-independent dari kelompok perlakuan 1:3 diperoleh nilai thitung sebesar 7.269 dengan signifikansi hitung 0,000 dan data hasil dari kelompok perlakuan 1:5 diperoleh nilai thitung sebesar 4.233 dengan nilai signifikansi hitung 0,000 yang menunjukan nilai α < 0,05 maka terdapat peningkatan dari masing-masing kelompok. Hasil analisis menunjukan adanya perubahan nilai rata-rata pada variable daya tahan kardovaskuler. Pada kelompok perlakuan 1:3 meningkat sebesar 4,984, pada kelompok perlakuan 1:5 meningkat 2,807 dan pada kelompok kontrol meningkat 0,669, dari data hasil Uji-F terhadap daya tahan kardiovaskuler diperoleh nilai Fhitung sebesar 27.567 dengan nilai signifikansi hitung 0,000 α < 0,05, maka terdapat perbedaan pengaruh dari masing-masing kelompok. Maka dilakukan uji least significant difference untuk mengetahui pelatihan mana yang lebih baik pengaruhnya terhadap peningkatan daya tahan kardiovaskuler. Dapat disimpulkan bahwa pelatihan lari interval dengan rasio kerja dan istirahat 1:3 dan 1:5 berpengaruh terhadap peningkatan daya tahan kardiovaskuler, berdasarkan hasil uji (LSD) dengan rasio kerja dan istirahat 1:3 lebih baik pengaruhnya untuk peningkatan daya tahan kardiovaskulerKata Kunci : pelatihan running interval, daya tahan kardiovaskuler. This study was aimed to identify the effect of interval running 30 metres distance training with work ratio and recovery 1:3 and 1:5 toward the cardiovascular endurance. The type of the research is quasi experiment. This study was designed in the nonrandomized pretest-posttest control group design. There were 39 basketball extracurricular students from SMP Negeri 2 which were divided into three groups decided by ordinal pairing technique based on the results of pre-test. Cardiovascular endurance was measured by multistage fitnes test. Based on result of analysis using t-Independent test of treatment group 1:3 obtained tmeasure amounted to 7.269 with significance value 0,000 and the test result data tmeasure of treatment group 1:5 obtained tmeasure amounted to 4,233 with the significance value 0,000, wich the value of α < 0,05 then there is an increase of each group, The results of the analysis indicate a change of average variable cardiovascular endurance, in the treatment group 1:3 increased 4,984, the treatment group 1:5 increased 2,807 and the control group increase 0,699 And the next test is least significance difference to know wich better effect to increase cardiovascular endurance. Based of (LSD) data can be concluded that the running interval 1;3 better effect to increase cardiovascular endurance. Suggestion tha can be conveyed is that this research could be used as a reference in the implementation of training or further study. keyword : interval running training, cardiovascular endurance
PENGARUH PELATIHAN SIDE JUMP SPRINT TERHADAP PENINGKATAN VO2 MAKS DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI ., I Made Sastra; ., I Ketut Sudiana, S.Pd. M Kes; ., Gede Doddy Tisna, M.S., S.Or.
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 4, No 1 (2016):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v5i1.8830

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan side jump sprint terhadap VO2 Maks dan kekuatan otot tunkai. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu dengan rancangan the non-rendomized control group pretest posttest design. Subjek penelitian adalah siswa peserta ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 4 Singaraja tahun pelajaran 2016/2017 berjumlah 30 orang. VO2 Maks diukur dengan tes MFT dan kekuatan otot tunkai diukur dengan tes leg strength, selanjutnya data dianalisis dengan uji-t independent pada taraf signifigansi 95% lebih kecil (α) 0,05 dengan bantuan kompuer program SPSS 16.0. Berdasarkan hasil uji-t independent didapatkan hasil: (1) variabel VO2 Maks dengan nilai signifikansi 0,000. (2) variabel kekuatan otot tungkai dengan nilai signifikansi 0,000. Nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (0,05), dengan demikian hipotesis penelitian “pelatihan side jump sprint berpengaruh terhadap VO2 Maks dan kekuatan otot tungkai” diterima. Dapat disimpulkan bahwa; (1) pelatihan side jump sprint berpengaruh terhadap VO2 Maks siswa peserta ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 4 Singaraja tahun pelajaran 2016/2017. (2) pelatihan side jump sprint berpengaruh terhadap kekuatan otot tungkai siswa peserta ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 4 Singaraja tahun pelajaran 2016/2017. Disarankan bagi pelaku olahraga (pembina, pelatih, guru olahraga dan atlet) untuk menggunakan pelatihan side jump sprint sebagai salah satu alternatif dalam meningkatkan VO2 Maks dan kekuatan otot tungkai. Kata Kunci : pelatihan side jump sprint, VO2 Maks, kekuatan otot tungkai This study is aims to determine the effects of side jump sprint training to the VO2 max and leg muscle strength. The research type is a quasi-experimental design with the non-randomized control group pre-test and post-test design. Subject of this research were 30 extracurricular futsal students of SMAN 4 Singaraja 2016/2017 school year. Vo2 max is measured by MFT tests and leg muscle strength measured by leg strength test, then the data were analysed by independent t-test at 95% significance level smaller () of 0.05 with SPSS 16.0 program. Based on the independence t-test results showed: (1) VO2 max variable with 0.000 significant value (2) leg muscle strength with 0.000 significant value. The significant value calculated is less than the value of  (0.05), therefore the hypothesis of this research “ side jump sprint take effects on VO2 max and leg muscle strength” is acceptable. This research can be concluded that: (1) side jump sprint training take effects to VO2 max SMAN 4 Singaraja 2016/2017 school year extracurricular futsal students. These results suggested for sport people (coaches, trainers, teachers, and athletes) to use the side jump sprint training as an alternative to increasing the VO2 max and leg muscle strength. keyword : side jump sprint training, VO2 max, leg muscle strenght
PENGARUH PELATIHAN PASSING ATAS DENGAN BOLA YANG DIMODIFIKASI TERHADAP KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN OTOT LENGAN PESERTA VOLI CLUB FORKAL DESA KALIBUKBUK Adiwirawan, Gede Nova; Sudiana, I Ketut; Wahyuni, Ni Putu Dewi Sri
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 5, No 3 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v5i3.14910

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihanpassing atas dengan bola yang dimodifikasi terhadap kekuatan otot lengan dan otot tungkai. Jenis penelitian adalah Penelitianeksperimen, dengan desain “The Non Randomized Pretest Posttest Design Control Group”Subjek penelitian adalah peserta club voli forkal desa kalibukbuk berjumlah 30 orang siswa. Instrumen yang digunakan kekuatan otot lengan di ukur dengan push up dan kekuatan otot tungkai di ukur dengan leg dynamometer, selanjutnya data analisis di uji prasyarat dan uji T independent pada taraf signifikansi 95% dengan bantuan komputer SPSS 22.0.Disimpulkan bahwa; (1) pelatihan passing atas dengan bola yang dimodifikasiberpengaruh signifikan terhadap peningkatan kekuatan otot lengan peserta club bola voli forkal desa kalibukbuk. (2) pelatihan passing atas dengan bola yang dimodifikasiberpengaruh signifikan terhadap peningkatan kekuatan otot tungkai peserta club bola voli forkal desa kalibukbuk. Kata Kunci : kata kunci :pelatihan passing atas dengan bola yang dimodifikasi, kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot lengan This study aims to know the effect of over hand pass training with modification ball the use of the research can be used as orientation to arrange sport program and affectively training method. The type of research is experimental research the population is forkal club from kalibukbukvillage consist of 30 person male students the techningue to get research subject use systematic random sampling by this technigue the researcher get 30 male students the strength of arm muscle measured by push up test and the strength of arm muscle measured by leg dynamometer data analysis with independent T tes in the level of significance 95%lower α 0,05 which is use SPSS 22.0 computer From data analysis for bound variable, this research shows the improvement of mean for each variable which showed the canges in the pree -test and post-test where the changes from the group who get treatment higher than control group It can conclude that (1) over hand pass training with modification ball has significant effect for arm muscle strength in volley ball club kalibukbuk village. (2) over hand pass training with modification ball has significant effect for leg dynamometer ball has significant effect for leg muscle for volley ball club kalibukbuk village. keyword : keywords :overhand pass training with modification ball,leg muscle strength, arm muscle strength
PENGARUH PELATIHAN PLAIOMETRIK ALTERNATE LEG BOUND TERHADAP DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DAN KECEPATAN Juni Artada, Ketut
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 1, No 1 (2013): sport injuries
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v1i1.1574

Abstract

This study was aimed to find out the effect of plyometrics alternate leg bound training toward the explosive power and speed of leg mucule. The population were the male student,  in class VII at SMPN 3 Sawan. The sample was taken by using simple random sampling. Furthermore, the sample was divided into two groups using ordinal pairing, there were experimental group and control group. The design of this study was the pre-test post-test control group design. The data was collected by 50 metres run test and standing broad jump and analyzed using independent t test. Based on the result of data analysis 1) Plyometrics alternate leg bound training was affecting the improvement of explosive power obtained the score of tmeasured 3,172 with significance 0,003. 2) Plyometrics alternate leg bound training was affecting the speed obtained the score of tmeasured 3,214 with significance 0,003. Could be concluded that alternate leg bound training was affecting the improvement of the explosive power and speed of leg muscle in tranning. From this study it is recommended that this research can be used as reference in conducting the next training  and study.
PENGARUH PELATIHAN SIT-UP BESAR SUDUT 450, 900, DAN 1200 TERHADAP KEKUATAN OTOT PERUT Meiriawati, Made
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 1, No 1 (2013): sport injuries
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v1i1.1590

Abstract

This study was aimed to determine the effect of differences influences of sit-up training 450, 900 and 1200 of the abdominal muscle strength.  The study based on a quasi experimental research design with modifide the randomized pre-test post-tes control group design.  Samples were the students of class X SMA Dharma Praja Denpasar on academic year 2012/2013, as much as 24 people. Abdominal muscle strength will measured with the knee bent lying sitting in performed  for 30 seconds. Data were analyzed by ANAVA one way test at significance level 0,05 using SPSS 16,0, and then data will proceed with least significant difference test to obtain a comparison between groups. The result using LSD, group 450 to the control group (9,167), group of 900 to the control group (18.833), and group 1200 to control group (34,677). Mean difference of group 1200 to 450 group is at value 25,500. Mean difference of group 1200 to 900 group is at value 15,833. From the analysis, it was concludes that the sit-up training 450, 900 and 1200 have a significant impact and influences the differences to abdominal muscle strength  for the students of class X SMA Dharma Praja Denpasar on academic year 2012/2013,in which 1200 treatment group had the highest impact on improving abdominal muscle strength.
PENGARUH PELATIHAN SEPAKBOLA MINI OUTDOOR DAN DI PANTAI TERHADAP KAPASITAS VITAL PARU PADA SISWA PUTRA KELAS VIII SMP NEGERI 2 NEGARA TAHUN PELAJARAN 2013/2014 ., Putu Ngurah Aditya Cahya Artha; ., I Ketut Sudiana, S.Pd. M Kes; ., I Nyoman Sudarmada, S.Or.
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v2i1.2657

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan sepakbola mini outdoor dan di pantai terhadap kapasitas vital paru pada siswa putra kelas VIII SMP Negeri 2 Negara tahun pelajaran 2013/2014. Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimen sesungguhnya dengan rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah “the modified randomized pretes-posttest control group design”. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa putra kelas VIII SMP Negeri 2 Negara tahun pelajaran 2013/2014 yang berjumlah 45 orang siswa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian kapasitas vital paru adalah spirometer. Data dianalisis dengan uji anava satu jalur taraf signifikansi (α) = 0,05 dengan bantuan komputer program SPSS 16,0. Hasil analisis data menggunakan uji anava satu jalur pada variabel kapasitas vital paru diperoleh nilai signifikansi Fhitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) sebesar 0,000, sehingga hipotesis terdapat perbedaan pengaruh antara pelatihan sepakbola mini outdoor dan di pantai terhadap kapasitas vital paru, diterima. Berdasarkan hasil uji LSD, maka pelatihan sepakbola mini di pantai mempunyai pengaruh yang lebih baik dari pelatihan sepakbola mini outdoor terhadap peningkatan kapasitas vital paru dengan mean difference sebesar 126,66667. Dari hasil analisis data dan pembahasan adalah; (1) pelatihan sepakbola mini outdoor berpengaruh terhadap kapasitas vital paru. (2) pelatihan sepakbola mini di pantai berpengaruh terhadap peningkatan kapasitas vital paru. (3) terdapat perbedaan pengaruh antara sepakbola mini outdoor dan di pantai terhadap kapasitas vital paru, dimana pelatihan sepakbola mini dipantai memiliki pengaruh lebih baik daripada pelatihan sepakbola mini outdoor terhadap kapasitas vital paru.Kata Kunci : pelatihan, permainan sepakbola mini outdoor, di pantai, kapasitas vital paru. This study aims to determine the effect of outdoor mini soccer training and on the beach of the vital capacity of the lung in eighth grade male students of SMP Negeri 2 Negara. This type of research is the real experiment (True experimental) with the design used in this study is "The Modified randomized pretest-posttest control group design". The sample in this study was the eighth grade male students of SMP Negeri 2 Negara, amounting to 45 students. The instrument in this study is spyrometry, which is used to measure the lungs vital capacity. Data were analyzed by ANOVA test one lane significance level ( α ) = 0.05 with the help of the computer program SPSS 16.0. The results of the analysis of the data using ANOVA one lane test in lung vital capacity variable obtained significance value of “F” is smaller than the value of α ( Sig < 0.05 ) of 0.000, so the hypothesis there is a difference between the effect of a outdoor mini soccer training and on the beach of the lung vital capacity, accepted. Based on the results of LSD test, the training mini soccer on the beach have a better effect than the outdoor mini soccer training to the increase in lung vital capacity with a mean difference of 126.66667. From the results of this study concluded that training outdoor mini soccer and on the beach affect the increase in lung vital capacity of the eighth grade male students of SMP Negeri 2 Negara.keyword : training, outdoor mini soccer game, mini soccer game on the beach, lung vital capacity.
PENGARUH PELATIHAN ACCELERATION SPRINT TERHADAP KECEPATAN DAN DAYA LEDAK (POWER) OTOT TUNGKAI ., I Putu Waprakeswara Putra; ., Prof. Dr. I Nyoman Kanca, MS; ., Gede Doddy Tisna, M.S., S.Or.
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v2i1.3667

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh pelatihan acceleration sprint terhadap peningkatan kecepatan dan daya ledak otot tungkai. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu (quashi experiment) dengan rancangan penelitian the modified non-randomized control group pretest posttest design. Subjek penelitian ini adalah peserta ekstrakurikuler sepakbola di SMP N 1 Mendoyo Kabupaten Jembrana tahun pelajaran 2013/2014 sebanyak 30 orang siswa. Instrumen penelitian yang digunakan untuk tes kecepatan adalah sprint 50 meter dengan reliabilitas 0,94. Sedangkan instrumen yang digunakan untuk tes daya ledak adalah vertical jump test dengan reliabilitas 0,93. Data dianalisi dengan uji t-independent pada taraf signifikansi 0,05 dengan bantuan SPSS 16.0. Berdasarkan hasil uji t-independent variabel kecepatan diperoleh nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) yaitu sebesar 0,000 sedangkan daya ledak otot tungkai diperoleh nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) yaitu sebesar 0,000 sehingga hipotesis penelitian “pelatihan acceleration sprint berpengaruh terhadap peningkatan kecepatan dan daya ledak otot tungkai” diterima. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa; (1) pelatihan acceleration sprint berpengaruh terhadap peningkatan kecepatan pada peserta ekstrakurikuler sepakbola SMP N 1 Mendoyo Kabupaten Jembrana tahun pelajaran 2013/2014, (2) pelatihan acceleration sprint berpengaruh terhadap peningkatan daya ledak otot tungkai pada peserta ekstrakurikuler sepakbola SMP N 1 Mendoyo Kabupaten Jembrana tahun pelajaran 2013/2014. Kata Kunci : acceleration sprint, kecepatan, daya ledak (power) This research aims to prove the effect of sprint training on acceleration and speed increase explosive power leg muscle. This research is a quasi-experiment with the modified design of the study of non-randomized control group pretest-posttest design. The subjects were participants in extracurricular football SMP N 1 Mendoyo Jembrana academic year 2013/2014 as many as 30 students. The research instrument used to test speed is 50 meter sprint with a reliability of 0.94. While the instruments used to test explosive power is the vertical jump test with a reability 0.93. Data was analyzed with independent t-test at a significance level of 0.05 using SPSS 16.0. Based on the results of the independent t-test significance value variable speed count is smaller than the value of α (Sig
PENGARUH PELATIHAN INCRIMENTAL VERTICAL HOP TERHADAP KELINCAHAN DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI PADA SISWA PUTRA KELAS X SMA N 1 SELAT TAHUN PELAJARAN 2014/2015 ., I Putu Adi Susanta; ., I Ketut Sudiana, S.Pd. M Kes; ., I Nyoman Sudarmada, S.Or.
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v2i1.4262

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pelatihan incrimental vertical hop terhadap kelincahan dan kekuatan otot tungkai. Jenis penelitian adalah eksperimen sungguhan dengan rancangan the modified randomized pre-test post-test control group design. Sampel penelitian sebanyak 38 orang ditentukan dengan teknik proportional random sampling. Kelincahan diukur dengan menggunakan tes dogging run dan kekuatan otot tungkai dengan tes leg dynamometer, selanjutnya data dianalisis dengan menggunakan uji-t independent dengan bantuan program komputer SPSS 16.0.Rekapitulasi data pada pelatihan incrimental vertical hop untuk kelincahan terjadi peningkatan sebesar 0,22. Berdasarkan hasil uji-t independent untuk variabel kelincahan, antara gain score kelompok perlakuan dan kelompok kontrol didapatkan nilai thitung = 13,177 dengan nilai signifikansi = 0,000 pada taraf signifikansi 0,05. Sedangkan pelatihan incrimental vertical hop untuk kekuatan otot tungkai terjadi peningkatan sebesar 5,18. Berdasarkan hasil uji-t independent untuk variabel kekuatan otot tungkai, antara gain score kelompok perlakuan dan kelompok kontrol didapatkan nilai thitung = 7,883 dengan nilai signifikansi = 0,000 pada taraf signifikansi 0,05. Dari hasil analisis data dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa pelatihan incrimental vertical hop berpengaruh terhadap kelincahan dan kekuatan otot tungkai pada siswa putra kelas X SMA N 1 Selat tahun pelajaran 2014/2015.Kata Kunci : incrimental vertical hop, kelincahan, dan kekuatan otot tungkai. The purpose of this study was to determine the effect of incrimental vertical hops training for agility and leg muscle strength . This type of research is a real experiment with the design of the modified randomized pre-test post-test control group design . 38 samples are determined by proportional random sampling technique . Agility was measured using the test dogging run and leg muscle strength measured with leg dynamometer test , then the data were analyzed using independent t-test with the computer program SPSS 16.0. Data description show on incrimental vertical hop training for agility an increase of 0.22 . Based on the results of independent t-test for agility , gain scores between the treatment group and the control group obtained the value t = 13.177 with a significance value = 0.000 at a significance level of 0.05 . While incrimental vertical hops training to an increase in leg muscle strength of 5.18 . Based on the results of independent t-test for the leg muscle strength , gain scores between the treatment group and the control group obtained the value of t = 7.883 with a significance value = 0.000 at a significance level of 0.05 . From the results of the data analysis and discussion, it can be concluded that the incrimental vertical hop training effect on agility and leg muscle strength in male student of class X SMA N 1 Selat academic year 2014/2015 .keyword : incrimental vertical hops, agility, and leg muscle strength.
PENGARUH PELATIHAN COUNTINUOUS CIRCUIT TERHADAP VO2 MAKS DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI ., Gede Budi Widya Pranata; ., I Ketut Sudiana, S.Pd. M Kes; ., dr. Ni Putu Dewi Sri Wahyuni, S.Ked.
Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha Vol 4, No 1 (2016):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiku.v4i1.5485

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan continuous circuit terhadap vo2maks dan kekuatan otot tungkai. Jenis penelitian adalah eksperimen semu dengan rancangan the randomized pretest postest control group design. Subjek penelitian 24 orang. vo2maks dengan tes MFT, dan Kekuatan otot tungkai di ukur dengan menggunakan tes back and leg dynamometer selanjutnya data dianalisis dengan bantuan program SPSS 16.0. Berdasarkan hasil ujit-independent variabel vo2maks diperoleh nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) yaitu sebesar 0,003, sedangkan kekuatan otot tungkai diperoleh nilai signifikansi hitung lebih kecil dari nilai α (Sig < 0,05) yaitu sebesar 0,000 sehingga hipotesis penelitian “pelatihan countinuous circuit terhadap vo2maks dan kekuatan otot tungkai” diterima. Hasil analisis data pada pelatihan continuous circuit untuk vo2maks terjadi peningkatan sebesar 5,75, sedangkan pelatihan continuous circuit untuk kekuatan otot tungkai terjadi peningkatan sebesar 51,00, sedangkan pada kelompok kontrol juga terjadi peningkatan akibat diberikan pelatihan konvensional pada vo2maks terjadi peningkatan 21,00 dan pada kekuatan otot tungkai terjadi peningkatan 1,23. Dari hasil analisis data dan pembahasan disimpulkan bahwa: (1) Pelatihan continuous circuit berpengaruh terhadap peningkatan vo2maks pada siswa ekstrakulikuler bola basket smp negeri 4 singaraja. (2). Pelatihan continuous circuit berpengaruh terhadap peningkatan kekuatan otot tungkai pada siswa peserta ekstrakulikuler bola basket SMP Negeri 4 Singaraja. Berdasarkan hasil diatas, disarankan agar guru olahraga, pelatih atau pembina olahraga serta atlet agar menggunakan pelatihan countinuous circuit sebagai salah satu alternatif pelatihan untuk meningkatkan kemampuan vo2maks dan kekuatan otot tungkai . Kata Kunci : pelatihan continuous circuit, vo2 maks, kekuatan otot tungkai This research aims to determine the effect of continuous training circuit to vo2maks and the strengh of leg muscle. The research type is a quasi-experimental design with randomized pretest posttest control group design with 24 research subjects. Vo2maks with MFT tests, and leg muscle strength measured by using the test back and leg dynamometer then the data were analyzed by SPSS 16.0. Based on the result of t-independent test variable vo2maks count significance value smaller than α (Sig

Page 4 of 46 | Total Record : 451