cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta pusat,
Dki jakarta
INDONESIA
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE)
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
Arjuna Subject : -
Articles 11 Documents
Rancangan Aplikasi Android Penerjemah Wicara ke Wicara Dengan Komunikasi Dua Arah Santosa, Agung; Jarin, Asril; Aini, Lyla Ruslana; Ayuningtyas, Fara; Gunarso, Gunarso; Gunawan, Made; Uliniansyah, Mohammad Teduh; Latief, Andi Djalal; Puspita, Gita Citra; Nurfadhilah, Elvira; Prafitia, Harnum Annisa
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (915.273 KB)

Abstract

Dengan ketersediaan sumber daya kebahasaan dan sistem Pengolahan Bahasa Alami yang sudah dikembangkan sebelumnya, kegiatan-kegiatan kerekayasaan Teknologi Bahasa BPPT melakukan pengembangan sebuah aplikasi penerjemah wicara-ke-wicara untuk dua Bahasa (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris) yang memanfaatkan layanan dari server pengenal wicara, mesin penerjemah, dan sintesis wicara. Aplikasi ini dikenal sebagai speech-to-speech translation (S2ST). Di makalah ini, kami deskripsikan rancangan aplikasi S2ST tersebut dengan fokus pengembangan pada aplikasi mobile android yang dapat melayani percakapan antara dua pengguna. Teknik-teknik yang diterapkan antara lain adalah WebSocket, RESTful service, JSON, dan OkHttp3.Keywords:  Penerjemah wicara ke wicara, S2ST, NLP, ASR, MT, TTS, WebSocket, RESTful Service.
Kerekayasaan Modul Penjamin Keabsahan Data Medis pada Inovasi Sistem Telemedicine BPPT Agastani, Tahar; Iqbal, Muhammad; Kusuma, A. A. N. Ananda; Purnaadi, Christian Wisnu
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3099.313 KB)

Abstract

Telemedicine adalah sistem layanan kesehatan yang memanfaatkan infrastruktur TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) untuk mengatasi kendala jarak dan waktu dalam penyelenggaraan layanan kesehatan. Salah satu implementasi telemedicine adalah tele-ECG(Electrocardiology) di mana kondisi kesehatan jantung pasien direkam oleh dokter umum di fasilitas layanan kesehatan primer, dan kemudian dianalisa oleh dokter spesialis di rumah sakit rujukan. Hasil analisa dokter spesialis selanjutnya digunakan untuk menentukan tindakan pengobatan selanjutnya. Mekanisme kerja seperti ini, di mana data dan analisa medis disimpan secara elektronik dan dikirim melalui jaringan komunikasi publik, memerlukan langkah-langkah pengamanan. Untuk mengatasi potensi sengketa di masa depan, data dan analisa medis harus dijamin keabsahannya menggunakan tanda tangan digital dari pihak-pihak yang bertanggung jawab memberikan layanan kesehatan. Makalah ini memaparkan implementasi tele-ECG yang menyertakan modul tanda tangan digital yang diterapkan pada data medis ECG dalam standar DICOM dan pada analisa medis dalam format PDF. Beberapa uji fungsional dilakukan dalam skenario di mana data mengalami modifikasi, dan sistem dapat memverifikasi keabsahan data dan analisa medis tersebut.Keywords: Telemedicine, Security, Digital signatures, PKI (Public Key Infrastructure), ECG, DICOM.
E-Government Berbasis Cloud Computing Pada Pemerintah Daerah Mulyono, Teguh; Devani, Ferizka Tiara; Puspitaningrum, Eka Ayu; Putri, Vidya Qoriah; Sabtiana, Rela
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.627 KB)

Abstract

Revolusi dalam peningkatan pelayanan kepada masyarakat yang dilakukan oleh pemerintah saat ini sangat nyata dirasakan. Salah satu perubahan yang tampak adalah dengan dicanangkannya program e-government oleh pemerintah di Indonesia. Bukan hal yang mudah bagi organisasi pemerintahan khususnya pemerintah daerah untuk langsung menerapkan layanan e-government secara penuh. Banyak tantangan yang dihadapi pemerintah daerah dalam mengembangkan layanan e-government ini, diantaranya adalah infrastruktur yang belum memadai, keterbatasan sumber daya manusia, keterbatasan anggaran, permasalahan dalam lisensi perangkat lunak dan dukungannya, kesulitan migrasi pelayanan, integrasi dan manajemen antara perangkat lunak dan perangkat keras serta berbagai hal yang seringkali menyebabkan kegagalan dalam pengembangan program e-government. Oleh karena itu dibutuhkan solusi yang tepat untuk mengatasi berbagai tantangan tersebut. Salah satu solusi yang dianggap tepat dan bisa menyelesaikan permasalahan tersebut adalah penerapancloud computing untuk mendukung layanan e-government pada pemerintah daerah.Keywords: Cloud, E-government, Tantangan E-government.
KEREKAYASAAN MODUL PENJAMIN KEABSAHAN DATA MEDIS PADA INOVASI SISTEM TELEMEDICINE BPPT Agastani, Tahar; Iqbal, Muhammad; Kusuma, A. A. N. Ananda; Purnaadi, Christian Wisnu
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3099.313 KB) | DOI: 10.29122/jtike.v1i1.3280

Abstract

Telemedicine adalah sistem layanan kesehatan yang memanfaatkan infrastruktur TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) untuk mengatasi kendala jarak dan waktu dalam penyelenggaraan layanan kesehatan. Salah satu implementasi telemedicine adalah tele-ECG(Electrocardiology) di mana kondisi kesehatan jantung pasien direkam oleh dokter umum di fasilitas layanan kesehatan primer, dan kemudian dianalisa oleh dokter spesialis di rumah sakit rujukan. Hasil analisa dokter spesialis selanjutnya digunakan untuk menentukan tindakan pengobatan selanjutnya. Mekanisme kerja seperti ini, di mana data dan analisa medis disimpan secara elektronik dan dikirim melalui jaringan komunikasi publik, memerlukan langkah-langkah pengamanan. Untuk mengatasi potensi sengketa di masa depan, data dan analisa medis harus dijamin keabsahannya menggunakan tanda tangan digital dari pihak-pihak yang bertanggung jawab memberikan layanan kesehatan. Makalah ini memaparkan implementasi tele-ECG yang menyertakan modul tanda tangan digital yang diterapkan pada data medis ECG dalam standar DICOM dan pada analisa medis dalam format PDF. Beberapa uji fungsional dilakukan dalam skenario di mana data mengalami modifikasi, dan sistem dapat memverifikasi keabsahan data dan analisa medis tersebut.Keywords: Telemedicine, Security, Digital signatures, PKI (Public Key Infrastructure), ECG, DICOM.
E-GOVERNMENT BERBASIS CLOUD COMPUTING PADA PEMERINTAH DAERAH Mulyono, Teguh; Devani, Ferizka Tiara; Puspitaningrum, Eka Ayu; Putri, Vidya Qoriah; Sabtiana, Rela
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.627 KB) | DOI: 10.29122/jtike.v1i1.3281

Abstract

Revolusi dalam peningkatan pelayanan kepada masyarakat yang dilakukan oleh pemerintah saat ini sangat nyata dirasakan. Salah satu perubahan yang tampak adalah dengan dicanangkannya program e-government oleh pemerintah di Indonesia. Bukan hal yang mudah bagi organisasi pemerintahan khususnya pemerintah daerah untuk langsung menerapkan layanan e-government secara penuh. Banyak tantangan yang dihadapi pemerintah daerah dalam mengembangkan layanan e-government ini, diantaranya adalah infrastruktur yang belum memadai, keterbatasan sumber daya manusia, keterbatasan anggaran, permasalahan dalam lisensi perangkat lunak dan dukungannya, kesulitan migrasi pelayanan, integrasi dan manajemen antara perangkat lunak dan perangkat keras serta berbagai hal yang seringkali menyebabkan kegagalan dalam pengembangan program e-government. Oleh karena itu dibutuhkan solusi yang tepat untuk mengatasi berbagai tantangan tersebut. Salah satu solusi yang dianggap tepat dan bisa menyelesaikan permasalahan tersebut adalah penerapancloud computing untuk mendukung layanan e-government pada pemerintah daerah.Keywords: Cloud, E-government, Tantangan E-government.
RANCANGAN APLIKASI ANDROID PENERJEMAH WICARA KE WICARA DENGAN KOMUNIKASI DUA ARAH Santosa, Agung; Jarin, Asril; Aini, Lyla Ruslana; Ayuningtyas, Fara; Gunarso, Gunarso; Gunawan, Made; Uliniansyah, Mohammad Teduh; Latief, Andi Djalal; Puspita, Gita Citra; Nurfadhilah, Elvira; Prafitia, Harnum Annisa
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (915.273 KB) | DOI: 10.29122/jtike.v1i1.3282

Abstract

Dengan ketersediaan sumber daya kebahasaan dan sistem Pengolahan Bahasa Alami yang sudah dikembangkan sebelumnya, kegiatan-kegiatan kerekayasaan Teknologi Bahasa BPPT melakukan pengembangan sebuah aplikasi penerjemah wicara-ke-wicara untuk dua Bahasa (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris) yang memanfaatkan layanan dari server pengenal wicara, mesin penerjemah, dan sintesis wicara. Aplikasi ini dikenal sebagai speech-to-speech translation (S2ST). Di makalah ini, kami deskripsikan rancangan aplikasi S2ST tersebut dengan fokus pengembangan pada aplikasi mobile android yang dapat melayani percakapan antara dua pengguna. Teknik-teknik yang diterapkan antara lain adalah WebSocket, RESTful service, JSON, dan OkHttp3.Keywords:  Penerjemah wicara ke wicara, S2ST, NLP, ASR, MT, TTS, WebSocket, RESTful Service.
End-to-End Time Distributed Convolution Neural Network Model for Self Driving Car in Moderate Dense Environment Willy Dharmawan; Hidetaka Nambo
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol. 2 No. 1 (2021): Juni 2021 - Sekarang
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29122/jtike.v2i1.4904

Abstract

Vehicle control in Autonomous Car requires the following command to make sure that the car can accomplish a specific task, such as taking a turn, stop on the traffic light, following lanes, and changing lanes. This serial command indicates that a self-driving car should not be addressed as a context-based problem that theoretically needs a temporal system that can accommodate multiple frames. Based on this added complexity of the problem, we propose a network that can accommodate the sequential input of images. Thus, we apply a time distributed model of Convolutional Neural Network (CNN), to recognize a visual problem, followed by LSTM that can capture temporal state dependencies. By modifying the Carla environment, we can capture frame per frame images with detailed information of throttling, speed, steering angle, brake, and some states such as direction, speed limit, and traffic light state. We use the Carla control agent so that it can automatically capture all of the images from the camera and those of information. We demonstrate that this rough approach can perform well in the Carla environment with moderate dense traffic. It can reach the destination faster than the ground truth and standard convolution model in just 93.978 seconds. Although the driver agent performance is a bit rough with around 13.27 of speed above score, it shows a better steering control, which means better stability. Keywords: Time Distributed, LSTM, CNN, Carla, Autonomous Car   References Chen, A. Seff, A. Kornhauser, and J. Xiao, “Deepdriving: Learning affordance for direct perception in autonomous driving,” in Proceedings of the IEEE International Conference on Computer Vision, 2015, pp. Huval, T. Wang, S. Tandon, J. Kiske, W. Song, J. Pazhayampallil, M. Andriluka, P. Rajpurkar, T. Migimatsu, R. Cheng-Yue et al., “An empirical evaluation of deep learning on highway driving,” arXiv preprint arXiv:1504.01716, 2015. Gurghian, T. Koduri, S. V. Bailur, K. J. Carey, and V. N. Murali, Deeplanes: End-to-end lane position estimation using deep neural networks,” in Proceedings of the IEEE Conference on Computer Vision and Pattern Recognition Workshops, 2016, pp. 38–45. Geiger, M. Lauer, C. Wojek, C. Stiller, and R. Urtasun, “3d traffic scene understanding from movable platforms,” IEEE transactions on pattern analysis and machine intelligence, vol. 36, no. 5, pp. 1012–1025, 2014. Zhang, A. Geiger, and R. Urtasun, “Understanding high-level semantics by modeling traffic patterns,” in Proceedings of the IEEE International Conference on Computer Vision, 2013, pp. 3056–3063. Yang, Y. Zhang, J. Yu, J. Cai, and J. Luo, “End-to-end Multi-Modal Multi-Task Vehicle Control for Self-Driving Cars with Visual Perceptions,” arXiv:1801.06734v2, 2018. Bojarski, et al., “End to end learning for self-driving cars,” arXiv preprint arXiv:1604.07316, 2016. Xu, Y. Gao, F. Yu, and T. Darrell, “End-to-end learning of driving models from large-scale video datasets,” arXiv preprint arXiv:1612.01079, 2016. Glasmachers, “Limits of end-to-end learning,” arXiv preprint arXiv:1704.08305, 2017. C. Serban, E.. Poll, and J. Visser, “A Standard Driven Software Architecture for Fully Autonomous Vehicles,” 2018 IEEE International Conference on Software Architecture Companion (ICSA-C), IEEE, 2018. A. Pomerleau, “Alvinn: An autonomous land vehicle in a neural network,” in Advances in neural information processing systems, 1989, pp. 305–313. Krizhevsky, I. Sutskever, and G. E. Hinton, “Imagenet classification with deep convolutional neural networks,” in Advances in neural information processing systems, 2012, pp. 1097–1105. Bojarski, et al., “Explaining how a deep neural network trained with end-to-end learning steers a car,” arXiv 2017, arXiv:1704.07911. Codevilla, M. Muller, A. Lopez, V. Koltun, and A. Dosovitskiy, “End-to-end Driving via Conditional Imitation Learning,” International Conference on Robotics and Automation (ICRA), 2018. Chowdhuri, T. Pankaj, and K. Zipser, “MultiNet: Multi-Modal Multi-Task Learning for Autonomous Driving,” arXiv:1709.05581, 2019. Mehta, S. Adithya, and S. Anbumani, “Learning end-to-end autonomous driving using guided auxiliary supervision,” arXiv 2018, arXiv:1808.10393. Dosovitskiy, G. Ros, F. Codevilla, A. L´opez, and V. Koltun, “CARLA: An open urban driving simulator,” In Conference on Robot Learning (CoRL), 2017.  
Analisis Peran dan Kepemimpinan Teknologi Informasi: Studi Kasus Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) Zulwelly Murti; Annisa Andarachmi; Ronny Ansis; Aline Rogeleonick; Aslon Damanik; Jani Richi Rikardo Siregar
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol. 2 No. 1 (2021): Juni 2021 - Sekarang
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29122/jtike.v2i1.4905

Abstract

Keberadaan Teknologi Informasi (TI) bagi organisasi dewasa ini sangat penting. Pada awalnya penerapan TI diperlukan sebagai alat bantu (support) agar organisasi dapat lebih maju dan berkembang. Akan tetapi seiring dengan perkembangannya, TI ternyata dapat digunakan sebagai pendorong inovasi strategis organisasi. Perubahan peran TI ini dapat dicapai dengan didukung oleh pendekatan kepemimpinan TI yang tepat. Studi ini mencoba menganalisis peran dan pendekatan kepemimpinan TI di Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) serta solusi yang diperlukan untuk mencapai kuadran strategic. Pengumpulan data dilakukan melalui studi dokumen, serta wawancara dengan pejabat terkait di Pusat Manajemen Informasi (PMI), BPPT. Metode yang dipakai untpuk mengetahui peranan TI dalam arah strategis perusahaan adalah IT Strategic Impact Grid yang dikembangkan oleh McFarland dan tim. Dari hasil analisis diperoleh bahwa peran dan kepemimpinan TI di BPPT berada pada kuadran factory dan membutuhkan penguatan di beberapa aspek untuk menjadi kuadran strategic. Penelitian ini menghasilkan beberapa rekomendasi yang yang dapat digunakan untuk peningkatan pengelolaan TI BPPT. Keywords: peran teknologi informasi, kepemimpinan teknologi informasi, IT Strategic Impact Grid   References Lynda M. Applegate, Robert D. Austin dan Deborah L. Soule. (2009). Corporate Information Strategy and Management. New York : McGraw-Hill/Irwin. Auffret, J.-P., Estevez, E., Marcovecchio, I., & Janowski, T. (2010). Developing a GCIO System: Enabling Good Government Through e-Leadership. In the proceedings of the 11th Annual Conference on Digital Government Research DGO 2010 Puebla Mexico 17 20 May 2010, 82–88. https://doi.org/Doi 10.1016/0304-3959(95)00024-M. Jamali, M. A., Voghouei, H., & Md Nor, N. G. (2014). Information technology and survival of firms: A review of economic literature. NETNOMICS: Economic Research and Electronic Networking, 15(2), 107–119. https://doi.org/10.1007/s11066-014-9089-9. Hardgrave, B. C., Langford, S., Waller, M., & Miller, R. (2008). CIO Leadership Profile. MIS Quarterly Executive, 7(4), 613–624. Chatterjee, D., Richardson, V. J., & Zmud, R. W. (2001). Positions Linked references are available on JSTOR for this article?: EFFECTS OF ANNOUNCEMENTS OF NEWLY CREATED CIO POSITIONS, 1, 25(1), 43–70. Shawosh, M. (2018). Information Systems Strategic Leadership in the Last Decade: New Advancements and Blue Ocean Opportunities. Southern Association for Information Systems Conference, Atlanta, GA, USA March 23rd–24th, 2018, 1–8. Nolan, R., & McFarlan, F. W. (2005). Information Technology and the Board of Directors Information Technology and the Board of Directors. Harvard Business Review. Everard, A., & Dudek, P. (2014). Critical Success Factors Driving IT’s Contribution to Business : Evidence from CIOs. Mwais, 1–5. Diambil dari http://aisel.aisnet.org/mwais2014/19. Hedman, J & Kalling, T. (2002). IT and Business Models : Concepts and Theories. Copenhagen. CBS Press. Hoving, R. (2007). Information Technology Leadership Challenges – Past, Present, and Future. Taylor and Francis Group. http://dx.doi.org/10.1080/10580530701221049. Hickman, L & Arkede, M. (2017). Effective leadership development in information technology: building transformational and emergent leaders. Emerald Publishing Limited. It was presented at the 12th Annual Conference of the Midwest United States Association for Information Systems (Springfield, Illinois). Sankaran K., Ahmed M. (2017) Leadership and Information Technology. In: Marques J., Dhiman S. (eds) Leadership Today. Springer Texts in Business and Economics. Springer, Cham
Kerekayasaan Modul Penjamin Keabsahan Data Medis pada Inovasi Sistem Telemedicine BPPT Tahar Agastani; Muhammad Iqbal; A. A. N. Ananda Kusuma; Christian Wisnu Purnaadi
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol. 1 No. 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29122/jtike.v1i1.3280

Abstract

Telemedicine adalah sistem layanan kesehatan yang memanfaatkan infrastruktur TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) untuk mengatasi kendala jarak dan waktu dalam penyelenggaraan layanan kesehatan. Salah satu implementasi telemedicine adalah tele-ECG(Electrocardiology) di mana kondisi kesehatan jantung pasien direkam oleh dokter umum di fasilitas layanan kesehatan primer, dan kemudian dianalisa oleh dokter spesialis di rumah sakit rujukan. Hasil analisa dokter spesialis selanjutnya digunakan untuk menentukan tindakan pengobatan selanjutnya. Mekanisme kerja seperti ini, di mana data dan analisa medis disimpan secara elektronik dan dikirim melalui jaringan komunikasi publik, memerlukan langkah-langkah pengamanan. Untuk mengatasi potensi sengketa di masa depan, data dan analisa medis harus dijamin keabsahannya menggunakan tanda tangan digital dari pihak-pihak yang bertanggung jawab memberikan layanan kesehatan. Makalah ini memaparkan implementasi tele-ECG yang menyertakan modul tanda tangan digital yang diterapkan pada data medis ECG dalam standar DICOM dan pada analisa medis dalam format PDF. Beberapa uji fungsional dilakukan dalam skenario di mana data mengalami modifikasi, dan sistem dapat memverifikasi keabsahan data dan analisa medis tersebut.Keywords: Telemedicine, Security, Digital signatures, PKI (Public Key Infrastructure), ECG, DICOM.
E-Government Berbasis Cloud Computing Pada Pemerintah Daerah Teguh Mulyono; Ferizka Tiara Devani; Eka Ayu Puspitaningrum; Vidya Qoriah Putri; Rela Sabtiana
Jurnal Teknologi Infomasi, Komunikasi dan Elektronika (JTIKE) Vol. 1 No. 1 (2018)
Publisher : Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29122/jtike.v1i1.3281

Abstract

Revolusi dalam peningkatan pelayanan kepada masyarakat yang dilakukan oleh pemerintah saat ini sangat nyata dirasakan. Salah satu perubahan yang tampak adalah dengan dicanangkannya program e-government oleh pemerintah di Indonesia. Bukan hal yang mudah bagi organisasi pemerintahan khususnya pemerintah daerah untuk langsung menerapkan layanan e-government secara penuh. Banyak tantangan yang dihadapi pemerintah daerah dalam mengembangkan layanan e-government ini, diantaranya adalah infrastruktur yang belum memadai, keterbatasan sumber daya manusia, keterbatasan anggaran, permasalahan dalam lisensi perangkat lunak dan dukungannya, kesulitan migrasi pelayanan, integrasi dan manajemen antara perangkat lunak dan perangkat keras serta berbagai hal yang seringkali menyebabkan kegagalan dalam pengembangan program e-government. Oleh karena itu dibutuhkan solusi yang tepat untuk mengatasi berbagai tantangan tersebut. Salah satu solusi yang dianggap tepat dan bisa menyelesaikan permasalahan tersebut adalah penerapancloud computing untuk mendukung layanan e-government pada pemerintah daerah.Keywords: Cloud, E-government, Tantangan E-government.

Page 1 of 2 | Total Record : 11