cover
Contact Name
Wufron
Contact Email
-
Phone
+6282240045491
Journal Mail Official
jwe@fekon.uniga.ac.id
Editorial Address
Jln Raya Samarang No. 52.A Tarogong Kaler - Garut
Location
Kab. garut,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Wacana Ekonomi
Published by Universitas Garut
ISSN : 14125897     EISSN : 2715517X     DOI : -
Core Subject : Economy, Science,
Jurnal Wacana Ekonomi mengupas dan mendesiminasikan informasi ilmiah/ pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu ekonomi sebagai ilmu yang mempelajari perilaku manusia dalam memilih dan menciptakan kemakmuran. Jurnal Wacana Ekonomi merupakan media komunikasi ilmiah dalam pengembangan dan penyebarluasan ilmu yang merupakan hasil-hasil penelitian, kajian, analisis, dan gagasan ilmiah dalam bidang ilmu ekonomi, akuntansi, manajemen, dan bisnis.
Articles 147 Documents
Pengaruh Brand Image terhadap Brand Trsut Serta Implikasinya terhadap Brand Loyality (Produk Dodol PT. Herlinah Cipta Pratama) Wati Susilawati; Wufron Wufron
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 17, No 1 (2017): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v17i1.222

Abstract

This research was conducted to determine the effect of brand image on brand trust and its implications for brand loyalty. This study uses a sample of the number of customers at PT Herlinah Cipta Pratama by using a purposive sampling technique. The data used in this study are primary data obtained through distributing questionnaires to company customers with predetermined criteria. The data analysis technique used is regression analysis with mediating variables. The results showed that brand image has a positive and significant effect on brand trust, brand image has a positive and significant effect on brand loyalty, brand trust has a positive and significant effect on brand loyalty, and it is concluded that brand image can have a significant effect on brand loyalty through brand trust.
Pola Kerja Sama antara Perusahaan Telepon Selular dan Pemasok Material dengan Mempertimbangkan Product Life Cycle Bisma Jatmika Tisnasasmita; Wufron Wufron
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 18, No 2 (2019): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v18i2.513

Abstract

An innovation product is known to have a relatively shorter lifecycle compared to a functional product. Innovations made by manufacturers accelerate the obsolescence of innovative products, so producers need to work together with their suppliers with flexible patterns. Suppliers always achieve efficiency and minimize the risk of unsold inventory, while innovative mobile phone manufacturers are constantly releasing new products. Flexible cooperation that can be implemented is non-equity and leads to joint collaboration, so that suppliers and cellphone companies can jointly maintain business continuity. Communication and participation are the keys to the success of this collaboration. This article provides a framework that shows the relationship between the product lifecycle and the pattern of cooperation between suppliers and cellphone manufacturers that can be developed into further research.
Pengaruh Tingkat Suku Bunga dan Capital Adequacy Ratio terhadap Pemberian Kredit Umkm di PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Hermina, Tinneke
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 16, No 3 (2017): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kondisi bank di Indonesia pasca krisis mendorong pihak-pihak terlibat didalamnya untuk melakukan penilaian atas kinerja bank. Sistem manajemen keuangan di perbankan yang saat ini berubah dengan pesat. Terkait dengan tugas perbankan yaitu mengimpun dana dari masyarakat dan mengembalikan dana kepada masyarakat dalam bentuk kredit. Saat ini pemenuhan kebutuhan dana bagi masyarakat sangatlah besar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tingkat suku Bunga dan capital adequacy ratio terhadap pemberian kredit UMKM di PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. pada periode 2015 ? 2016. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan melakukan uji asumsi klasik terlebih dahulu. Hasil penelitian ini menunjukan secara simultan tingkat suku Bungan dan capital adequacy ratio (CAR) tidak berpengaruh terhadap pemberian kredit UMKM. Secara Parsial tingkat suku Bunga tidak berpengaruh terhadap pemberian kredit UMKM karena disebabkan karena tingkat suku bunga bank cenderung menurun. Capital adequacy ratio (CAR) tidak berpengaruh terhadap pemberian kredit UMKM hal ini disebabkan karena capital adequacy ratio (CAR) setiap triwulan cenderung stabil dan melebihi rata-rata yang ditetapkan BI.
Pengaruh Segmentasi Pasar dan Harga Penetrasi terhadap Proses Keputusan Pembelian di Evo 69 Garut Andri M Nuroni
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 15, No 2 (2016): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v15i2.434

Abstract

The existence of steam washing which is currently everywhere with various advantages and prices given makes consumers free to choose according to their wishes. Therefore, to overcome this, the role of management in the company will be very reliable, the success of a company can only be achieved with good management, namely management that is able to maintain company continuity by obtaining maximum profit and consumer sustainability. The purpose of this study is to determine how the influence of market segmentation on purchasing decisions in EVO 69. Also to find out how the effect of price penetration on purchasing decisions in EVO 69. The method used in this study is descriptive and associative methods, with the number of respondents as many as 96 was obtained using the formula for calculating unknown populations, the data analysis technique used multiple linear regression using Microsoft Excel 2013 and SPSS 20. The results showed that there was an effect of market segmentation on consumer purchasing decisions in Evo 69 Garut and there was an effect of price penetration on consumer purchasing decisions. at Evo 69 Garut.
Pentingnya Estetika terhadap Niat Pembelian Smartphone di Indonesia Frandika Herbawan
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 17, No 3 (2018): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v17i3.375

Abstract

Saat ini smartphone merupakan suatu hal yang penting bagi sebagian besar masyarakat Indonesia, dengan jumlah masyarakat Indonesia yang tidak sedikit, merupakan segmen pasar yang menggiurkan bagi industri smartphone. Persaingan industri smartphone secara global maupun di Indonesia sendiri sangatlah ketat, sehingga hal – hal yang di perhatikan oleh target pasar harus di perhatikan juga oleh industri smartphone itu sendiri agar dapat unggul dalam persaingan. Estetika merupakan salah satu nilai yang dapat dijadikan pertimbangan dalam pemilihan produk smartphone, tidak hanya itu nilai estetika sendiri telah bisa mewakili nilai fungsional, nilai sosial, dan nilai emosional bagi masyarakat Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan analisis data deskriptif dan kausal. Responden yang diteliti dalam penelitian ini berjumlah 385 masyrakat Indonesia yang memiliki produk smartphone dengan teknik purposive sampling. Data yang terkumpul dari 54 pertanyaan yang diajukan kemudian diolah dengan teknik analisis data SEM-PLS. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara hubungan langsung estetika terhadap niat pembelian, estetika terhadap nilai fungsional, estetika terhadap nilai sosial, estetika terhadap nilai sosial, nilai fungsional terhadap niat pembelian dan nilai emosional terhadap niat pembelian. Penelitian ini juga menunjukan bahwa adanya pengaruh yang signifikan terhadap hubungan tidak langsung antara estetika terhadap niat pembelian jika nilai fungsional dan nilai sosial menjadi mediatornya.
Pengaruh Motivasi dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan pada Pdam Tirta Intan Cabang Utama Garut Kota Kabupaten Garut Hedi Cupiadi
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 15, No 3 (2016): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v15i3.425

Abstract

The purpose of this study was to determine the influence of Motivation and Organizational Culture on Employee Performance at PDAM Tirta Intan Main Branch of Garut Kota. The research method used in this research is quantitative descriptive analysis method. The study population was 76 employees with a permanent status with a census sampling technique. The data collection techniques used were documentation study and field study through observation, interviews and questionnaires. The data analysis technique used to answer the hypothesis of this study is statistical analysis with multiple linear regression models. Based on the research results, the implementation of motivation, organizational culture and employee performance at PDAM Tirta Intan Main Branch of Garut Kota has been good. The results of hypothesis testing both partially and simultaneously show that the motivation and organizational culture variables have an effect on employee performance.
Analisis Manajemen Persediaan Bahan Baku Dodol Picnic dengan Pendekatan Metode Analisis Abc dan Economic Order Quantity (EOQ) Salma Dhiya’ulhaq Aliscaputri
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 17, No 2 (2018): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v17i2.340

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui pengelompokan persediaan bahan baku yang dibutuhkan untuk produksi Dodol Picnic, mengetahui komponen dan besaran biaya pemesanan, biaya penyimpanan,total biaya persediaan, mengetahui metode yang baik digunakan oleh perusahaan untuk pengadaan bahan baku Dodol Picnic. Penelitian ini menggunakan metode Analisis ABC yang berguna untuk pengelompokan persediaan bahan baku yang diukur dengan permintaan bahan baku tahunan dan biaya bahan baku per unit. Sehingga, menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ) yang berguna untuk mengetahui komponen dan besaran biaya pemesanan, biaya penyimpanan,total biaya persediaan yang diukur dengan perhitungan dari jumlah pemakaian bahan baku, biaya pemesanan dan biaya penyimpanan dari setiap bahan baku. Berdasarkan hasil penelitian dengan metode Analisis ABC perusahaan dapat memperhatikan persediaan bahan baku yang termasuk ke dalam pengelompokan kelas A dan B agar tidak kekurangan persediaan. Karena bahan baku tersebut tergolong bahan baku yang sangat penting. Perusahaan dapat menerapkan metode Economic Order Quantity (EOQ) sebagai perhitungan persediaan bahan baku untuk mengendalikan biaya pemesanan atau pembelian, biaya penyimpanan, dan total biaya persediaan agar biaya yang dikeluarkan tidak terlalu besar.
Pengaruh Strategi Diferensiasi terhadap Keunggulan Bersaing pada Hotel Sumber Alam Cipanas Garut Andri M Nuroni
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 16, No 2 (2017): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v16i2.415

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of differentiation strategies on competitive advantage at Hotel Sumber Alam Cipanas Garut. This research uses descriptive and verification methods. The respondents of this study were 67 respondents who were selected using simple random sampling technique. The analysis technique used in this research is validity and reliability testing, descriptive analysis, classical assumption test, simple linear regression, and hypothesis testing using SPSS. 20. The results showed that there was an effect of differentiation strategy on competitive advantage at Hotel Sumber Alam Cipanas Garut. The conclusion of this research is that the formulation of the problem can be answered by the research hypothesis. So it is suggested to other researchers to conduct research with other variables which the author does not examine but affects this research such as; motivation, work environment, organizational culture and others.
Eksplorasi Pemimpin Opini untuk Alternatif Pendukung Pemasaran PT. Net Mediatama Indonesia Menggunakan Metode Analisis Jejaring Sosial dengan Kata Kunci “@Netmediatama” di Twitter Dian Puteri Ramadhani
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 17, No 2 (2018): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v17i2.331

Abstract

Pertumbuhan pesat teknologi di era globalisasi mengakibatkan pertukaran informasi tidak hanya terjadi pada dunia nyata. Internet telah menjadi kebutuhan pokok dalam menyebarkan informasi. Pertumbuhan penguna internet meningkatkan jumlah data yang beredar di seluruh dunia. Data interaksi yang pada media sosial dapat digunakan untuk melihat bagaimana suatu hal diperbincangkan. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan aktor yang paling berperan dalam jaringan PT. Net Mediatama Indonesia di media sosial Twitter. Penelitian ini memanfaatkan sejumlah besar data yang diambil dari Twitter melalui Application Programming Interface. Data tersebut diteliti dengan pendekatan analisis jejaring sosial. Visualisasi dan perhitungan dilakukan menggunakan software Gephi. Aktor penting ditentukan berdasarkan degree centrality, closeness centrality, dan betweenness centrality. Pemain kunci dalam jaringan NET yaitu @chuuattac sehingga akun tersebut merupakan pemimpin opini yang pendapatnya didengarkan, dipercaya, dan membuat aktor lain bereaksi. Akun tersebut dapat digunakan sebagai alternatif strategi pemasaran dalam mengkampanyekan produk dan menyebarkan informasi NET dengan lebih cepat dan tepat sasaran.
Pengaruh Atraksi Wisata Alam dan Motivasi Wisatawan terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan ke Kawasan Wisata Ciwidey dan Pangalengan Dadan Ramdani
Jurnal Wacana Ekonomi Vol 18, No 1 (2018): Jurnal Wacana Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jwe.v18i1.463

Abstract

The tourist area of Ciwidey and Pangalengan is part of South Bandung region and making the main purpose of visiting tourists, every year the number of tourist visits to Pangalengan and Ciwidey experienced instability. The decision to visit, the main problem is examined in the study and purpose of this researxh is to know the extent of the influence natural attractions and tourist motivation against the decision of visit in this study. Natural attractions witch consists of a state nature, human resources, means of accommodation and infrastructure. Motivation tourists with a driving factor consists of recreational, diversionary, experimental, experiental and existential. Variabel decision of visit which consists of the selection activity, travel benefits, travel options, destination and time of the visit. The type of research use descriptive quantitative approach with verifikatif, the method used a systematic sampling technique with survey and using multiple regression analysis test. The sample in this study at least equal as 100 respondents. The research results showed the natural attractions with the dimension of highest rated infrastructure and the lowest dimensional and assesment of the state nature. Motivation tourists with dimensions existensial get highest value, and the lowest assessment is experiental and recreational. While the decison variables of a visit by a factor of election activity tour get the highest scoring and lowest scoring that is the slection of travel benefits. Research results showed the existence of very positive influence among the natural attractions and tourist motivation against the decision of a visit.

Page 2 of 15 | Total Record : 147