cover
Contact Name
Christofora Desi Kusmindari
Contact Email
desi_christofora@binadarma.ac.id
Phone
+6281373720262
Journal Mail Official
Jurnal_tekno@binadarma.ac.id
Editorial Address
Direktorat Riset dan Pengabdian Kepada masyarakat Universitas Bina Darma Jl. A Yani no 3
Location
Kota palembang,
Sumatera selatan
INDONESIA
Jurnal Tekno
Published by Universitas Bina Darma
ISSN : 19075243     EISSN : 26558416     DOI : https://doi.org/10.33557/jtekno
Core Subject : Engineering,
Journal -TEKNO is a scientific article journal that is the result of ideas, great and original thoughts about the latest research and technological developments covering the fields of civil engineering, elektrical engineeering and industrial engineering which is summarized in one publisher. Journal-TEKNO became one of the means for researchers to publish their great works published two times in one year, namely in April and October.
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno" : 10 Documents clear
Sistem Pengendalian Banjir Sungai Aur di Kota Palembang Amin, Muhammad; Syarifudin, Achmad
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1040

Abstract

Palembang is a metropolitan city in Indonesia and geographically located between 2o 52 ′ to 3o 5 ′ south latitude and 104o 37 ′ to 104o 52 ′ east longitude with an average height of 8 meters above sea level. The area of ​​Palembang City is 400.61 km2 which is administratively divided into 16 districts and 107 villages. Palembang City is the capital city of South Sumatra Province with territorial boundaries in the north, east and west with Banyuasin Regency; while the south is bordered by Muara Enim Regency. Musi River has 19 sub-watersheds, one of which is the Aur Sub-Basin which is the location of this research. This research method was carried out by means of a numerical approach with the help of the HECRAS 4.1 program and the discharge data was obtained through an empirical formula. The pattern of water flow movement from the Musi River towards the Aur River in the return period of 2, 5, 10, 20 and 50 years causes runoff and the volume of the existing retention pond exceeds the existing capacity. The mainstay discharge in the return period of 2, 5, 10, 20 and 50 years does not cause runoff on the Aur River with a flow time of 5 minutes. However, if it is more than that time, the retention pond storage capacity will overflow and cause flooding. The flow pattern in the channel leading to the Aur River is very small so that when the river water overflows it will slow down a decline. Along the Channel and Aur River there is a maximum overflow at STA 1 + 450 in the 2 year return period of 0.85 m ', in the 5 year return period of 1.16 m', the 10 year return period of 1.35 m ', in the return period 20 years is 1.58 m 'and in the 50 year return period it is 1.75 m'. The flood control system in the Aur River Basin consists of 2 (two) ways : technical and non technical methods
IDENTIFIKASI LAJU EROSI DAN LAJU SEDIMENTASI PADA WADUK WONOSARI KABUPATEN BENGKALIS Saily, Randhi; Jusi, Ulfa
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1072

Abstract

Generally, people who live in island areas depend on the management of water resources, such as the distribution of raw water from reservoirs. Bengkalis Regency is an island area and has a Wonosari reservoir which functions as a source of raw water for the people. Often, there is drought or lack of water supply to the people during the summer. One of the factors indicating the cause is the reduced volume of water storage in the reservoir due to sedimentation which can be calculated using the equations of erosion rate and sedimentation rate. The method used is the explorative-survey which obtains supporting data from direct field surveys and spatial, environmental and territorial approaches. The results for this study proved that sedimentation in the reservoir did not significantly affect the occurrence of water shortages which caused water needs to be not fulfilled in the community. The rates of erosion and sedimentation rates are 5.415 ton/ha/yr and 0.164 ton/ha/yr (very light erosion hazard category).
Pengembangan Model Penerimaan Teknologi Sukwadi, Ronald; Ambarita, Kevin Reinhard; Nguyen, Thi Bich Thu
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1163

Abstract

The world is developing exponentially and rapid. Industrial 4.0 is a milestone of industrial digitalization. Hence, the change of B2C business interaction with consumer. Annual growth of internet and smartphone users force industries such as creative industries to develop mobile application, This industry contributes 7.44% to national GDP in 2018 and is projected to be bigger each year. The growth of theatre count in Indonesia triggers film industries as part of creative industries to grow. TIX ID as an electronic ticketing keen on serving the best service quality to consumer through online purchases. From this phenomenon, researcher decided to identify the factors that will affect the adoption of TIX ID. This research employs an extended TAM which are Self-Efficacy and Subjective Norm. Questionnaires were distributed and a sample of 647 respondents was taken for analysis using SEM with AMOS. Findings of this study reveal that Self-Efficacy affects Perceived Ease of Use and Perceived Usefulness. Perceived Ease of Use affects Perceived Usefulness but doesn’t affect Attitude. Perceived Usefulness affects attitude and behaviour intention. Attitude and Subjective Norm affects behaviour intention.
MONITORING KELEMBABAN TANAH PADA PENYIRAM TANAMAN OTOMATIS Nurdiana, Nita; Perawati, Perawati
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1166

Abstract

Planting, which is one of the people's hobbies, requires a certain amount of time and scheduling in watering it. Manual watering is sometimes less efficient due to limited time, weather and soil conditions. Soil moisture is an important factor in plant growth. Lack of moisture can cause plants to wilt. Excess moisture can reduce the volume of roots that function to jam. We need a tool that can help watering plants automatically by monitoring soil moisture. In this study, the design of this tool was carried out using the Arduino uno, a soil temperature and humidity sensor. In addition, this tool is also equipped with a DC submersible pump that will stop pumping air to water the plants when the soil moisture limit has been met. Based on the results of the tests that have been carried out, the sensor for moist soil conditions at the time of the assessment value shows a value of 29.94%, the voltage is 2.57 volts, while in wet soil conditions it is indicated by an assessment value of 68.86% with a voltage of 1.094 volts. In general, this tool works in accordance with the design that has been done, namely the relay works to activate the pump to pour water when the sensor detects dry soil conditions and the relay will stop the pump when the soil moisture condition is detected wet by the sensor.
Pengaruh Impresi Ekologis Wilayah Di Provinsi Lampung Yani, Ahmad
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1178

Abstract

Telah dilakukan penelitian mengenai pengaruh impresi ekologis wilayah terhadap tingkat kejahatan. Penelitian ini menggunakan pendekatan pemodelan dengan menggunakan data sekunder. Adapun model yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda dengan menggunakan beberapa dummy variabel. Variabel respon yang digunakan adalah tingkat kejahatan yang meliputi pembunuhan, perkosaan & penganiayaan. Adapun variabel penjelas meliputi tingkatan wilayah urban dan cemaran udara (cemaran udara meliputi : CO & CO2) sebagai variabel utama dilengkapi dengan variabel pengiring (tempat rekreasi & tempat ibadah). Berdasarkan hasil regresi linier yang menggunakan piranti lunak Minitab V.16 pada selang kepercayaan 10 % menunjukkan bahwa derajat wilayah merupakan salah satu variabel yang dapat menyebabkan terjadinya kenaikan tingkat kejahatan. Adapun untuk variabel cemaran lingkungan (CO & CO2) tidak berpengaruh nyata.
ANALISA PENGARUH PEMBEBANAN TERHADAP EFISIENSI AUXILIARY TRANSFORMATOR PT.KAI LRT SUMSEL marniati, yessi -
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1183

Abstract

The efficiency level of the transformer becomes a benchmark to determine the optimal performance of the equipment. The percentage of transformer efficiency values ​​is obtained from the calculation of input power data, output power and transformer losses. Based on the results of the discussion, the percentage of efficiency and losses generated by the 50kVA Auxiliary Transformer at the DSS Station of PT. KAI LRT Sumsel at the time of peak load, the highest efficiency value was 92.56% and the total loss was 1644.20W for the lowest efficiency value, which was 92.30% and the total loss was 1701.08W. When the load is average, the highest efficiency value is 92.73% and the total loss is 1604.83W. Meanwhile, the lowest efficiency value was 92.56% and the total loss was 1293.20W. At the lowest load condition, the highest efficiency value is 92.72% and the total loss is 1606.63W. Meanwhile, the lowest efficiency value was 91.92% and the total loss was 1784.88W. The higher the transformer losses, the smaller the percentage of efficiency. The higher the efficiency of the transformer, the better its performance. Good performance will make the role of the transformer in the power distribution system more efficient so that electrical energy can be channeled optimally.
KEMAMPUAN ARRESTER SEBAGAI PENGAMAN TRANSFORMATOR Wirawan, Habib Yogi; Al-Amin, M. Saleh; Emidiana, Emidiana
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1207

Abstract

ABSTRACT Electrical interference at the substation might be caused by several internal and external factors. The interference that were often had was the interference caused by nature, namely lightning which caused overvoltage. The substation was an important place because it supplied the electrical energy to consumers who need to be protected from lightning interference. Some types of interferences in the power line were not completely avoidable but could be minimized or minimized by preventing interference electrical device failure. Lighting arrester was a means of protection for electrical equipment against lightning surges. For good protection the arrester should be located as close to the transformer as possible. The maximum distance for the installation of the arrester had to determine so that it could become a barrier for the installation of the arrester to protected the equipment. This research focused only on one arraster 3 bay trafo and one 60 MVA power transformer, and this study aimed to calculate the maximum distance of the arrester and the ability of the arrester to protected the transformer. Based on the calculation of the maximum distance between the placement of the arrester and the transformer at the keramasan substation, the maximum distance was 28 meters. And lightning arresters were able to protect the trafo because the maximum voltage that occured was only 646 kV where this voltage value was still below the TID of the equipment.
Penerapan Metode Kansei Engineering Sebagai Upaya Perancangan ulang Kemasan Takoyaki (Studi Kasus: Takoyakiku Samarinda) Faisal, Donni; Fathimahhayati, Lina Dianati; Sitania, Farida Djumiati
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1210

Abstract

Takoyaki adalah makanan tradisional Jepang. Takoyaki terbuat dari tepung terigu dan diisi dengan daging gurita. Bentuknya bulat seperti bakso, jadi takoyaki disebut juga baso panggang Jepang (tako = gurita; yaki = panggang). Pengemasan produk Takoyakiku yang saat ini dijual dikemas dengan cara yang sederhana dan tidak menarik. Bahan kemasan produk Takoyakiku yang saat ini digunakan adalah kemasan plastik mika dengan karakteristik yang kuat (tidak mudah sobek), berwarna bening (transparan) dan aman untuk makanan. Sehingga peneliti akan melakukan studi lebih lanjut untuk pengembangan kemasan takoyakiku yang menarik agar lebih diminati oleh konsumen. Pengembangan kemasan sesuai keinginan konsumen dilakukan dengan bantuan metode rekayasa Kansei. Metode kansei engineering merupakan metode perancangan dan pengembangan yang didasarkan pada perasaan konsumen untuk mengetahui desain yang diinginkan. Metode rekayasa kansei dilakukan dalam beberapa tahapan yaitu pengumpulan kata kansei dari wawancara, kemudian penyebaran kuesioner semantiq diferensial I untuk memilih kata kansei dan dilanjutkan dengan menyebarkan kuesioner semantiq diferensial II untuk mengetahui desain kemasan berdasarkan kata kansei. Analisis yang digunakan adalah analisis konjoin, yang berfungsi untuk mengetahui preferensi konsumen terhadap kemasan takoyakiku. Hasil dari penelitian ini adalah desain kemasan takoyakiku yang diinginkan konsumen yaitu yang berbahan kertas ivory, memiliki logo dan gambar produk, serta informasi terkait produk takoyaki. Metode rekayasa kansei dilakukan dalam beberapa tahapan yaitu pengumpulan kata kansei dari wawancara, kemudian penyebaran kuesioner semantiq diferensial I untuk memilih kata kansei dan dilanjutkan dengan menyebarkan kuesioner semantiq diferensial II untuk mengetahui desain kemasan berdasarkan kata kansei. Analisis yang digunakan adalah analisis konjoin, yang berfungsi untuk mengetahui preferensi konsumen terhadap kemasan takoyakiku. Hasil dari penelitian ini adalah desain kemasan takoyakiku yang diinginkan konsumen yaitu yang berbahan kertas ivory, memiliki logo dan gambar produk, serta informasi terkait produk takoyaki. Metode rekayasa kansei dilakukan dalam beberapa tahapan yaitu pengumpulan kata kansei dari wawancara, kemudian penyebaran kuesioner semantiq diferensial I untuk memilih kata kansei dan dilanjutkan dengan menyebarkan kuesioner semantiq diferensial II untuk mengetahui desain kemasan berdasarkan kata kansei. Analisis yang digunakan adalah analisis konjoin, yang berfungsi untuk mengetahui preferensi konsumen terhadap kemasan takoyakiku. Hasil dari penelitian ini adalah desain kemasan takoyakiku yang diinginkan konsumen yaitu yang berbahan kertas ivory, memiliki logo dan gambar produk, serta informasi terkait produk takoyaki. Kemudian menyebarkan kuisioner semantiq differential I untuk memilih kata kansei dan dilanjutkan dengan menyebarkan kuisioner semantiq differential II untuk mengetahui desain kemasan berdasarkan kansei words. Analisis yang digunakan adalah analisis konjoin, yang berfungsi untuk mengetahui preferensi konsumen terhadap kemasan takoyakiku. Hasil dari penelitian ini adalah desain kemasan takoyakiku yang diinginkan konsumen yaitu yang berbahan kertas ivory, memiliki logo dan gambar produk, serta informasi terkait produk takoyaki. Kemudian menyebarkan kuisioner semantiq differential I untuk memilih kata kansei dan dilanjutkan dengan menyebarkan kuisioner semantiq differential II untuk mengetahui desain kemasan berdasarkan kansei words. Analisis yang digunakan adalah analisis konjoin, yang berfungsi untuk mengetahui preferensi konsumen terhadap kemasan takoyakiku. Hasil dari penelitian ini adalah desain kemasan takoyakiku yang diinginkan konsumen yaitu yang berbahan kertas ivory, memiliki logo dan gambar produk, serta informasi terkait produk takoyaki.
The Influence of Starch Weight Variations in Making Bioethanol from Plantain Turber Waste (Musa Sapientum) roni, kiagus ahmad
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1230

Abstract

Bioetanol (C2H5OH) merupakan cairan biokimia (biofuel) dari proses fermentasi gula menggunakan sumber karbohidrat dengan bantuan mikroorganisme. Bioetanol digunakan sebagai bahan bakar alternatif dan sumber bahan bakar nabati yang ramah lingkungan dan terbarukan, salah satu alternatif bahan bakunya adalah bioetanol dari bahan baku limbah bonggol pisang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi berat pati pada pembuatan bioetanol dari limbah bonggol pisang raja (Musa Sapientum). Berat pati yang divariasikan dalam proses hidrolisis sebesar 100 gram, 150 gram, 200 gram, 250 gram dan 300 gram, dimana larutan asam sulfat yang digunakan sebesar 0,5N. Pada tahap fermentasi larutan hasil hidrolisa menggunakan ragi roti Saccaromyces Cerevisiae dengan lama fermentasi selama 4 hari. Untuk mengetahui kadar kemurnian bioetanol yang didapat maka dilakukan analisis dengan menggunakan gas kromatografi, penentuan indeks bias menggunakan refraktometer, dan penentuan volume bioetanol yang didapat. Dari penelitian ini diperoleh bahwa berat pati optimum yang didapatkan adalah pada penggunaan 250 gram pati bonggol pisang dengan kadar bioetanol sebesar 8,4432%, volume yang didapatkan 18,8 mL, pH sebesar 7,46 dan Indeks Bias sebesar 1,33587. Dari data analisa tersebut, bioetanol yang didapatkan memiliki kuantitas dan kualitas yang kecil dibandingkan dengan etanol standar. Kata kunci: bioetanol, bonggol pisang, bahan bakar alternatif, berat pati, fermentasi
ERGO-WORKLOAD PEKERJA UKM PEMPEK GLORY BERBASIS METODE FULL TIME EQUIVALENT Kusmindari, Christofora Desi; Setiawan, Heri
Jurnal Tekno Vol 18 No 1 (2021): Jurnal Tekno
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jtekno.v18i1.1298

Abstract

UKM Pempek Glory merupakan sebuah usaha kecil menengah yang bergerak dibidang pembuatan dan penjualan pempek dengan beragam varian pempek. Diketahaui bahwa produksi pempek pada UKM Pempek Glory pada saat pandemic Covid-19 mengalami penurunan tingkat penjualan sehingga beban kerja pekerja di setiap stasiun perlu diseimbangkan dan dioptimalkan sesuai dengan jumlah produk yang terjual agar UKM Pempek Glory bisa survival. Berdasarkan permasalahan tersebut dilakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana workload pekerja dan mengetahui jumlah kebutuhan tenaga kerja yang optimal. Penelitian ini menggunakan pendekatan sinergis Ergo-Workload metode Full Time Equivalent (FTE), merupakan sebuah metode analisis workload fisik yang mengukur lama waktu penyelesaian kerja dalam stasiun kerja yang ergonomis. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan Ergo-Workload metode FTE diketahui bahwa ada ketidakseimbangan workload dalam stasiun kerja yang kurang ergonomis dari 9 pekerja dengan 5 stasiun kerja, semuanya memiliki workload yang dibawah normal/underload dan masih memungkinkan untuk dilakukan pengurangan jumlah pekerja dengan mengharmonisasikan kapasitas pekerja dengan tingkat penjualan pempek di saat krisis pandemi Covid-19. Oleh sebab itu dilakukan beberapa perbaikan stasiun kerja berbasiskan Ergo-Workload dengan menggabungkan beberapa pekerjaan. Hasilnya adalah jumlah tenaga kerja optimal sebanyak 5 pekerja dan nilai keseimbangan meningkat dari sebelumnya 11,11 % menjadi 43,08 %.

Page 1 of 1 | Total Record : 10