cover
Contact Name
Fidyah Yuli Ernawati
Contact Email
fidyah.yuli13@gmail.com
Phone
+6285799656290
Journal Mail Official
capital@stiesemarang.ac.id
Editorial Address
Jl. Menoreh Utara Raya no.11 Sampangan Gajahmungkur Semarang
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
ISSN : -     EISSN : 27231054     DOI : https://doi.org/10.33747
The CAPITAL Journal is a scientific journal that can be accessed openly for academics, researchers, students, lecturers and professional practitioners published by STIE Semarang. The journal CAPITAL is a periodical publication (twice a year, published in July and December) with the main objective to disseminate scientific findings in the fields of Economic Policy, Management and accounting. Capital Journal is indexed by Google Scholar, and several other indexers. Jurnal CAPITAL adalah sebuah jurnal ilmiah yang dapat diakses secara terbuka untuk para akademisi, peneliti, mahasiswa, dosen dan praktisi frofesional yang diterbitkan oleh STIE Semarang. Jurnal CAPITAL merupakan publikasi berkala (dua kali setahun, terbit pada bulan Juli dan Desember) dengan tujuan utama untuk menyebarluaskan temuan-temuan ilmiah di bidang Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan akuntansi. Jurnal Capital diindeks oleh Google Scholar, dan beberapa pengindeks lain.
Articles 74 Documents
Pengaruh Self effecacy Terhadap Kualitas Pengetahuan Untuk Meningkatkan Prestasi Akademik Zulkifli, Zulkifli
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen & Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstraksi. Konsep Penelitian ini bertujuan untuk memberikan mengetahui terkait konsep yang dapat di empirikan oleh peneliti selanjutnya terhadap model dengan variabel tingkat keyakinan dalam menyelesaikan persoalan studi, yang akan meningkatkan kualitas pengetahuan, dengan harapan mampu meningkatkan prstasi akademik. Konsep ini merupakan tawaran konsep yang dapat dilanjutkan dalam penelitian empirik. Abstract. The concept of this study aims to provide a related understanding of concepts that can be empiricated by subsequent researchers of the model with a variable level of confidence in solving study problems, which will improve the quality of knowledge, with the hope of being able to increase academic performance. This concept is a concept offering that can be continued in empirical research.
Faktor – Faktor Prestasi Kerja Chiriyah, Siti; Ernawati, Fidyah Yuli; Novandalina, Arini
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen & Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstraksi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karywan PT. Lucky Textile Semarang II, Kawasan Industri Wijaya Kusuma yaitu berjumlah 536 orang. Kemudian ditarik sampel dengan menggunakan rumus slovin menjadi 85 orang sampel. Hasil penelitian menunjukan bahwa disiplin kerja, pelatihan, kemampuan kerja perlu diperhatikan, karena berdasarkan hasil penelitian, ketiga variabel bersama-sama memiliki pengaruh yang cukup besar terhadap Prestasi Keraja PT. Lucky Textile Semarang II, Kawsan Industri Wijaya Kusuma, sebesar 78,3%. Berdasarkan besarnya pengaruh tersebut diharapkan perusahaan dapat lebih tegas terhadap disiplin kerja, memberi pelatihan sesuai kebutuhan karyawan sehingga kemampuan kerja karywan bisa merata dan prestasi kerja bisa meningkat. Abstract. The population in this study were all employees of PT. Lucky Textile Semarang II, Wijaya Kusuma Industrial Estate, totaling 536 people. Then the sample was drawn using the Slovin formula into 85 samples. The results showed that work discipline, training, work skills need to be considered, because based on the results of the study, the three variables together have a considerable influence on the Performance of PT. Lucky Textile Semarang II, Kawsan Industri Wijaya Kusuma, amounted to 78.3%. Based on the magnitude of the influence it is expected that the company can be more assertive towards work discipline, provide training according to the needs of employees so that employees can work equally and work performance can be increased
Pengaruh Kecerdasan Pribadi Dan Kecakapan Sosial Terhadap Kinerja Karyawan Rochmah, Siti; Julfi, Yohanes
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen & Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstraksi. Hasil pengujian hipotesis yang dilakukan dengan uji regresi menunjukan kecerdasan pribadi memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan di Disitributor sepatu homyped di Semarang. Dengan menggunakan data empiris yang diperoleh dari kuesioner dapat dibuktikan bahwa kecerdasan pribadi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Dengan menggunakan data empiris yang diperoleh dari kuesioner dapat dibuktikan bahwa kecakapan sosial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Abstract. The results of hypothesis testing conducted with regression tests show personal intelligence has a positive and significant effect on the performance of employees in homyped shoe distributors in Semarang. By using empirical data obtained from the questionnaire it can be proven that personal intelligence has a positive and significant effect on employee performance. By using empirical data obtained from the questionnaire it can be proven that social skills have a positive and significant effect on employee performance.
Analisis Upah, Disiplin Kerja Dan Insentif Terhadap Produktivitas Karyawan Pt. Arsyla Bangkit Mandiri Endahsari, Bella; Ernawati, Fidyah Yuli; Rochmah, Siti
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen & Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak. Populasi dalam penelitian ini adalah Produktivitas karyawan PT. Arsyla Bangkit Mandiri di Kab. Semarang, sebanyak 196 karyawan. Hasil dari penelitian ini adalah variabel Upah mempunyai pengaruh dominan terhadap variabel terikat produktivitas karyawan, untuk itu perusahaan harus bisa memberikan insentif diluar upah setempat. Dan organisasi buruh yang ada di PT. Arsyla Bangkit Mandiri di Kab. Semarang harusnya lebih aktif dalam menampung dan menyalurkan aspirasi semua karyawan karena itu sangat penting untuk kesejahteraan bersama. Oleh karena itu perusahaan harus mempertimbangkan kembali agar perusahaan dapat mempertahankan apa yang dapat membuat karyawan meningkatkan produktivitas kerjanya. Abstract. The population in this study is the productivity of employees of PT. Arsyla Bangkit Mandiri in the Regency. Semarang, as many as 196 employees. The results of this study are the Wage variable has a dominant influence on the dependent variable of employee productivity, for that the company must be able to provide incentives beyond local wages. And labor organizations in PT. Arsyla Bangkit Mandiri in the Regency. Semarang should be more active in accommodating and channeling the aspirations of all employees because it is very important for the common welfare. Therefore the company must reconsider so that the company can maintain what can make employees increase work productivity
Faktor Yang Mempengaruhi Citra Merek Produk Sabun Lifeboy Anasari, Yamti; Ernawati, Fidyah Yuli; Budiyono, Rokhmad
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen & Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan di seluruh pelanggan toko Rame Di Desa Gedangan. Sample berjumlah 50 pelanggan Dari hasil pengolahan data dan analisis data diperoleh hasil pengujian hipotesis harga dengan citra merek ,menunjukkan nilai t hitung sebesar 2,189 sedangkan nilai t tabel sebesar 2,008. meunjukkan bahwa t hitung > t tabel dengan tingkat signifikan sebesar 0,034 < 0,05 berarti bahwa ada pengaruh psitif dan signifikan antara harga terhadap citra merek. Dan hasil pengujian hipotesis kualitas produk dengan citra merek, menunjukkan t hitung 3,256 sedangkan t tabel sebesar 2,008 menunjukkan bahwa t hitung > t tabel dengan tingkat signifikan 0,002 < 0,05 berarti bahwa ada pengaruh positif dan signifikan antara kualitas produk terhadap citra merek. Dari analisis data diatas, dapat disimpulkan bahwa harga berpengaruh positif dan signifian terhadap citra merek dan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap citra merek. Abstract. This research was conducted in all Rame shop customers in Gedangan Village. Sample amounted to 50 customers From the results of data processing and data analysis obtained by testing the price hypothesis with brand image, showing the value of t arithmetic of 2.189 while the value of t table of 2.008. show that t arithmetic> t table with a significant level of 0.034 <0.05 means that there is a significant and positive influence between price on brand image. And the results of testing the product quality hypothesis with brand image, show t count 3.256 while t table of 2.008 shows that t count> t table with a significant level of 0.002 <0.05 means that there is a positive and significant effect between product quality on brand image. From the analysis of the data above, it can be concluded that price has a significant and positive effect on brand image and product quality has a positive and significant effect on brand image.
ANALISIS REALISASI PENDAPATAN ASLI DAERAH Asteria, Beta
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 2 No 2 (2020): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstraksi. Penelitian ini tentang analisis pengaruh Produk Domestik Bruto (PDRB) dan Jumlah penduduk, secara parsial maupun simultan terhadap Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD). Analsis data dengan menggunakan regresi linear. Populasi dalam penelitian seluruh Kabupaten/Kota di Jawa Tengah. Teknik pengambilan sampel dengan teknik sampel jenuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) berpengaruh signifikan terhadap Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD). Sedangkan Jumlah penduduk tidak berpengaruh signifikan terhadap Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD). Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) dan Jumlah Penduduk secara simultan berpengaruh terhadap Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD). Adapun keterbatasan penelitian, dari hasil output SPSS diperoleh Adj R2 sebesar 0,661 atau 66,10 persen. Artinya variabilitas Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) dapat dijelaskan oleh model hanya sebesar 66,10 persen sisanya sebesar 33,90 dijelaskan oleh variabel lainnya diluar model penelitian.
ANALISIS PERENCANAAN PENGELOLAAN KEUANGAN DESA Yusuf, Muhammad; Romandhon, Romandhon; Kaukab, M Elfan
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 2 No 2 (2020): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstraksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian perencanaan pengelolaan dana desa di Desa Slukatan Kecamatan Mojotengah Kabupaten Wonosobo dengan perencanaan pengelolaan keuangan desa menurut Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan menggunakan data primer dan juga sekunder yang dikumpulkan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dalam penelitian ini penulis menganalisis data dengan langkah mengumpulkan, mereduksi dan menyajikan data hingga cukup untuk ditarik kesimpulan. Keabsahan data penelitian ini diuji menggunakan metode trianggulasi. Hasil dari penelitian ini adalah analisis kesesuaian perencanaan pengelolaan keuangan desa menurut Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa. Hasil Analisis kesesuaian perencanaan pengelolaan keuangan desa di Desa Slukatan belum sepenuhnya sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa. Abstract. This study aims to determine the suitability of village fund management planning in Slukatan Village, Mojotengah District, Wonosobo Regency with village financial management planning according to the Minister of Domestic Affairs Regulation Number 113 of 2014 concerning Village Financial Management. This research is descriptive qualitative research using primary and secondary data collected by observation, interview, and documentation techniques. In this study, the authors analyzed the data by collecting, reducing, and presenting data until it was sufficient to draw conclusions. The validity of the research data was tested using the triangulation method. The result of this research is an analysis of the suitability of village financial management planning according to the Minister of Domestic Affairs Regulation Number 113 of 2014 concerning Village Financial Management. The results of the analysis of the suitability of village financial management planning in Slukatan Village are not yet fully in accordance with the Minister of Domestic Affairs Regulation Number 113 of 2014 concerning Village Financial Management.
PENGARUH LIKUIDITAS DAN RASIO EFISIENSI TERHADAP HARGA SAHAM YANG DIMEDIASI KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Dyah Nurul Bayu Pertiwi; Sarbullah Sarbullah
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract The purpose of this study is to empirically examine: 1) the effect of liquidity and efficiency ratios on financial performance in banking companies listed on the IDX; 2) the effect of liquidity and efficiency ratios on stock prices in banking companies listed on the IDX; 3) the influence of financial performance on stock prices in banking companies listed on the IDX; 4) the influence of liquidity on stock prices with financial performance as a mediating variable in banking companies listed on the IDX; and 5) the effect of the efficiency ratio on stock prices with financial performance as a mediating variable in banking companies listed on the IDX. The research sample is in accordance with predetermined criteria as many as 27 banking sector companies that go public, using the pooling data method or a combination of time series data and cross section data for 2012-2016, so that if you add up there are 135 samples (n). The results of the study show that: 1) Liquidity has a significant effect on financial performance, so that hypothesis 1 is accepted; 2) The efficiency ratio has no significant effect on financial performance, so hypothesis 2 is rejected; 3) Liquidity has a significant effect on stock prices, so hypothesis 3 is accepted; 4) The efficiency ratio has a significant effect on stock prices, so hypothesis 4 is accepted; 5) Financial performance has a significant effect on stock prices, so hypothesis 5 is accepted; 6) Liquidity affects stock prices with financial performance as a mediating variable, so hypothesis 6 is accepted; and 7) The efficiency ratio has no effect on stock prices with financial performance as a mediating variable, so hypothesis 7 is rejected.
PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN CAT MERK TOA PADA CV. ANUGERAH PRATAMA SEMARANG Alwin Basri; Fidyah Yuli Ernawati; Jefri Heridiansyah
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract Purchase decision is a form of consumer behavior in using a product. The purpose of this study was to determine the effect of Product Quality, Price and Promotion on the Purchase Decision of TOA Brand Paint on CV. Semarang Primary Award. The population in this study were consumers of CV. Anugerah Pratama Semarang in Semarang City in semester 1 of 2020. The sample in this study used accidental sampling so that a sample of 60 consumers was obtained. The dependent variable in this study is Purchase Decision, the independent variables are Product Quality (X1), Price (X2) and Promotion (X3). The method of analysis used multiple linear regression analysis. Based on the results of data analysis, it is concluded that product quality has an effect on purchasing decisions with a significance value of 0.000 < 0.05. Price has no effect on purchasing decisions with a significance value of 0.217 > 0.05. Promotion has an effect on purchasing decisions with a significance value of 0.000 <0.05. The value of the coefficient of determination is 68.4%. Suggestions that can be given to producers are to pay attention to product quality and promotion because these two variables influence consumer purchasing decisions. For further researchers to add independent variables so that the value of the coefficient of determination increases further.
EFEKTIVITAS IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK ZEM SILVER DEMAK Eko Sasono; Nila Citra Prabastari
JURNAL CAPITAL : Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Capital: Kebijakan Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract This study aims to determine the effect of attention on purchasing decisions for Zem Silver Demak products. The population in this research is Zem Silver Demak consumers. The sample of this research is 90 respondents. The data analysis technique used multiple regression analysis, hypothesis testing, simultaneous F-test and coefficient of determination. The results show that Attention, interest, desire and action have a positive and significant effect on purchasing decisions for Zem Silver Demak products