cover
Contact Name
Muhammad Ikrom
Contact Email
ikrom08mulya@gmail.com
Phone
+6285267921835
Journal Mail Official
idarah@iai-al-azhaar.ac.id
Editorial Address
Jalan Pelita No.364 RT.07 Kelurahan Pelita Jaya, Kecamatan Lubuklinggau Barat I Kota Lubuklinggau
Location
Kota lubuk linggau,
Sumatera selatan
INDONESIA
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
ISSN : 27760405     EISSN : 27759156     DOI : https://doi.org/10.53888/alidaroh.v1i1
Jurnal Al-Idaroh merupakan jurnal karya ilmiah Prodi Manajemen Dakwah yang terbit dua kali dalam setahun oleh Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau. Jurnal ini focus pada hasil penelitian dan artikel ilmiah yang terkait Manajamen Dakwah. Karya Ilmiah yang diterbitkan pada Jurnal Al-Iddaroh mencakup aspek Media dan pemikiran manajemen dakwah yang didalamnya terdapat nilai-nilai pendidikan, agama, sosial dan masyarakat. Redaksi menerima karya ilmiah yang belum pernah dipublikasikan di media cetak manapun baik secara online ataupun offline.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 18 Documents
KOMUNIKASI KEMASJIDAN DALAM PEMAKMURAN MESJID PERSPEKTIF KOMUNIKASI ORGANISASI Thadi, Robeet
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 1 (2021): Maret, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (275.851 KB) | DOI: 10.53888/alidaroh.v1i1.284

Abstract

Abstract:. This article aims to explain the form of mosque communication and the direction of organizational communication in the prosperity of mosques in the perspective of organizational communication. The method used in this research is literature study. The nature of the study conducted is descriptive analysis, the type of data used is secondary data. Data analysis through reduction, presentation and data simulation. In prospering mosques, mosque communication has an important contribution, through five forms of mosque communication: communication between administrators, communication with congregations, program communication, communication between congregations and communication between mosques. In the communication perspective, the direction of information flow in mosque communication is in line with the direction of organizational communication, namely downward communication, upward communication, horizontal communication and interline communication. Maximizing each function of the flow of communication is believed to create a prosperous mosque. Abstrak: Artikel ini bertujuan menjelaskan bagaimana bentuk komunikasi kemesjidan dan arah komunikasi organisasi dalam pemakmuran masjid perspektif komunikasi organisasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan, adapun sifat dari studi yang dilakukan adalah deskriptif analisis, jenis data yang digunakan data sekunder. Analisis data melalui reduksi, penyajian dan penyimulan data. Dalam memakmurkan masjid, komunikasi kemasjidan memiliki andil yang penting, melalui lima bentuk komunikasi kemasjidan: komunikasi antarpengurus, komunikasi dengan jamaah, komunikasi program, komunikasi antar jama’ah dan komunikasi antar masjid. Pada perspektif komunikasi arah aliran informasi komunikasi kemasjidan sejalan dengan arah komunikasi organisasi yakni downward communication, upward communication, horizontal communication dan interline communication. Memaksimalkan masing-masing fungsi aliran komunikasi diyakini akan tercipta masjid yang makmur.
ANALISIS METODE PENDIDIKAN DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA AL-QUR’AN TPA IHSAAN UNIT 023 KELURAHAN DEMPO KECAMATAN LUBUKLINGGAU TIMUR II Yusnita; Saleh, Muhammad; Subakti, Agung; Purwandari, Elce
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 1 (2021): Maret, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (213.164 KB) | DOI: 10.53888/alidaroh.v1i1.285

Abstract

Abstract:. The purpose of this research is the formation of students who have character and personality traits with a foundation of faith and devotion as well as strong moral values ​​or manners that are reflected in the overall attitude and behavior of everyday life and then give patterns to the formation of national character. Among the missions, namely combining aspects of teaching, practice, learning activities to read Al-Quran, followed by habituation of practicing worship together at home, visiting and paying attention to the surrounding environment and the application of values ​​and moral norms in daily behavior. This research used descriptive qualitative method. The results of the study concluded that the management of TPA Ihsaan Unit 023 Dempo Lubuklinggau Timur II used learning and evaluation methods. The supporting factor is the existence of an environment that supports both the school and community environment, while the inhibiting factor is the lack of support from some parents of students, the many challenges from outside such as tv and games, the lack of available learning media such as teaching aids, pictures, books and Islamic magazine, the minimum salary for teachers so that teachers cannot focus too much on the activities of students or students. Abstrak: Tujuan dari penelitian ini adalah terbentuknya sosok anak didik yang memiliki karakter watak dan kepribadian dengan landasan iman dan ketaqwaan serta nilai akhlak atau budi pekerti yang kokoh dan tercermin dalam keseluruhan sikap dan perilaku sehari-hari dan selanjutnya memberi corak bagi pembentukan watak bangsa. Adapun diantara misinya yaitu memadukan aspek pengajaran, pengamalan, bahwa kegiatan belajar membaca Al-Quran, diikuti dengan pembiasaan pengamalan ibadah bersama dirumah, kunjungan dan memperhatikan lingkungan sekitar serta penerapan nilai dan norma akhlak dalam perilaku sehari-hari. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian disimpulkan bahwa manajemen TPA Ihsaan Unit 023 Kelurahan Dempo Lubuklinggau Timur II menggunakan metode pembelajaran dan evaluasi. Faktor pendukungnya adalah adanya lingkungan yang mendukung baik lingkungan sekolah maupun masyarakat, sedangkan faktor penghambatnya adalah kurangnya dukungan dari sebagian orang tua santri, banyaknya tantangan dari luar seperti tv dan game, kurang tersedianya media belajar seperti alat-alat peraga, gambar, buku -buku dan majalah islami, minimnya gaji bagi guru sehingga guru tidak bisa terlalu fokus dalam kegiatan-kegiatan anak didik atau santri.
AKTUALISASI DZIKIR BA'DA SHOLAT FARDHU DALAM MENINGKATKAN SIKAP KEAGAMAAN SANTRI DI PONPES MIFTAHUSSALAM DANGKO Arifin, Askan; Agussalim; Sutrisno, Aris; Putri, Depi
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 1 (2021): Maret, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (272.454 KB) | DOI: 10.53888/alidaroh.v1i1.290

Abstract

Absrak: This study aims to describe and critically analyze the Implementation of Fardhu Prayers in Improving the Religious Attitudes of Santri in Ponpes Miftahussalam Dangko Kec. Megang Sakti Kab. Musi Rawas, and the factors that influence it. Descriptive qualitative research method, the data source is the head of the Islamic boarding school, Asatidz asatidzat and the students of the Miftahussalam Dangko Islamic boarding school. Data collection techniques are through observation, interviews and documentation, while data analysis techniques use data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of the research have been carried out well, and have been felt by the students, such as feeling calm, serene, not stressed, patient, optimistic, and feeling close to Allah, and feeling at home in the Islamic boarding school. In addition, based on data analysis, several activities were found to support the actualization of dhikr in the lodge, namely the implementation of the dzikir method carried out collectively (in congregation) so that the students were motivated and enthusiastic in participating in it. In the preliminary stage, the ustadz supervisor really pays attention to the dhikr of the students so that it is very conducive. For a quiet and comfortable dhikr. Before the implementation of the fardlu prayer in congregation, advice and motivation is often held about the benefits of dhikr for life conveyed by ustadz the leader of the jama'ah to the students so that the students can apply it in their daily lives. Thus the students are free from feeling anxious, anxious, and stressed about the problems they are experiencing. Absrak: Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan dan menganalisis secara kritis tentang Pelaksanaan Dzikir Ba’da Sholat Fardhu Dalam Meningkatkan Sikap Keagamaan Santri di Ponpes Miftahussalam Dangko Kec. Megang Sakti Kab. Musi Rawas, serta Faktor-faktor yang mempengaruhinya. Metode penelitian kualitatif deskriptif, sumber data adalah Pimpinan Pondok Pesantren, Asatidz asatidzat dan santri Pondok Pesantren Miftahussalam Dangko. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi, sementara teknik analisis data mengunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian sudah terlaksana dengan baik, dan telah dirasakan oleh santri, seperti perasaan tenang, tenteram, tidak stres, sabar, optimis, dan merasa dekat dengan Allah, serta merasa betah berada di pondok pesantren. Selain itu, berdasarkan analisis data, ditemukan beberapa kegiatan yang sangat menunjang Aktualisasi dzikir di pondok tersebut, yaitu pelaksanaan metode dzikir dilakukan secara kolektif (berjamaah) sehingga santri termotivasi dan antusias dalam mengikutinya. Dalam tahap pendahuluan, ustadz pembimbing benar-benar memperhatikan dzikir para santri sehingga berlangsung sangat kondusif. Untuk pelaksanaan dzikir yang tenang dan nyaman. Sebelum pelaksanaan sholat fardlu berjama’ah sering diadakan nasihat dan motivasi tentang faedah dzikir untuk kehidupan yang disampaikan oleh ustadz pemimpin jama’ah kepada para santri sehingga santri dapat menerapkan dalam keseharian mereka. Dengan demikian santri terbebas dari rasa gelisah, cemas, dan stres terhadap permasalahan yang dialami.
PERAN PT. TAKAFUL DALAM MENSYIARKAN ASURANSI MURNI SYARIAH DI KOTA LUBUKLINGGAU Patawari, Bedu; Artiyanto; Putri, Depi; Mukmin, Agus
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 1 (2021): Maret, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (354.645 KB) | DOI: 10.53888/alidaroh.v1i1.291

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Peran PT. Takaful dalam mensyiarkan Asuransi Murni Syariah di Kota Lubuklinggau. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk menganalisis PT. Takaful dalam mensyiarkan Asuransi Syariah di Kota Lubuklinggau. Teknik pengambilan data menggunakan wawancara. Hasil penelitian bahwa PT. Takaful di Kota Lubuklinggau telah memberikan pengaruh yang positif kepada masyarakat kota Lubuklinggau terlihat dari meningkatnya minat nasabah dalam memilih PT. Asuransi Takaful yang murni syariah di Kota Lubuklinggau. Adapun peran tersebut meliputi sebagai Lembaga Dakwah, Sebagai Basis Ekonomi Syariah, dan Sebagai Penyelamat Ekonomi Umat. Hasil penelitian diperoleh bahwa faktor pelayanan, promosi dan syariah berpengaruh positif terhadap minat nasabah dalam memilih PT. Asuransi Takaful Keluarga Cabang Palembang. Oleh karena itu, pertama, diharapkan PT.Asuransi Takaful Keluarga Kota Lubuklinggau dapat meningkatkan pelayanan, promosi dan mempertahankan sistem syariah agar dapat meningkatkan minat nasabah dalam memilih PT.Asuransi Takaful Keluarga Kota Lubuklinggau. Kedua, Memberikan pendidikan tentang ekonomi syariah kepada masyarakat Kota Lubuklinggau melalui seminar atau diskusi panel yang diselenggarakan setiap bulan atau pertahun minimal satu kali. Ketiga, Kepada seluruh agen Takaful agar dapat meningkatkan wawasan dan pengetahuan tentang Asuransi syariah dan selalu melatih diri untuk menjadi leader dalam menegakan ekonomi syariah di Kota Lubuklinggau. Abstract: The purpose of this research was to determine the role of PT. Takaful in broadcasting sharia Pure Insurance in Lubuklinggau City. This research uses a qualitative descriptive method to analyze PT. Takaful in broadcasting Sharia Insurance in Lubuklinggau City. The data collection technique used interviews. The results showed that PT. Takaful in Lubuklinggau City has had a positive influence on the people of Lubuklinggau City as seen from the increasing interest of customers in choosing PT. Takaful insurance which is purely sharia in the Lubuklinggau city. The role includes as a Da'wah Institution, As a Basis for Sharia Economics, and As a Savior of the Ummah's Economy. The results showed that service, promotion and sharia factors have a positive effect on customer interest in choosing PT. Family Takaful Insurance, Palembang Branch. Therefore, firstly, it is hoped that PT. Asuransi Takaful Keluarga Kota Lubuklinggau can improve service, promotion and maintain the sharia system in order to increase customer interest in choosing PT. Asuransi Takaful Keluarga Kota Lubuklinggau. Second, providing education about sharia economics to the people of Lubuklinggau City through seminars or panel discussions which are held every month or annually at least once. Third, to all Takaful agents in order to increase their insight and knowledge about Islamic insurance and always train themselves to become leaders in upholding the sharia economy in Lubuklinggau City.
PERAN MUSLIMAT NAHDLATUL ULAMA DALAM MEMBENTENGI REMAJA DARI PERGAULAN BEBAS DI DESA BINA KARYA Fiddin, Rohmad; Artiyanto; Putri, Depi; Subakti, Agung
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 1 (2021): Maret, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (163.464 KB) | DOI: 10.53888/alidaroh.v1i1.292

Abstract

Abstract: The research objective was to determine the role of Muslimat NU as well as supporting and inhibiting factors in fortifying adolescents from promiscuity. The method used is descriptive-qualitative. The subjects were informants, and the research subjects were: first, 1 caretaker of the NU Muslimat Bina Karya Village, namely Kiyai Zainuddin. Second, the Head of the Muslimat Board of NU in Bina Karya Village, 1 person, namely Hj. Nur Khana. Third, the NU Muslimat Community in Bina Karya Village 6 people. Data collection technique; interviews, observation, and documentation. The data were analyzed in stages, namely: Data Reduction, Data Presentation, and Conclusion Drawing. The results of this study, provide a good example, instill discipline in adolescents. It is classified as group guidance as an effort to guide individuals through groups, providing religious education, encouraging youth to fill their free time with activities that have positive values. Abstrak: Tujuan penelitian adalah mengetahui peran Muslimat NU serta faktor pendukung dan penghambat dalam membentengi remaja dari pergaulan bebas. Metode yang digunakan deskreptif-kualitatif. Subyeknya adalah informan, dan subjek penelitian yaitu: pertama, Pengasuh Muslimat NU Desa Bina Karya 1 orang yaitu Kiyai Zainuddin. Kedua, Ketua Pengurus Muslimat NU Desa Bina Karya 1 orang yaitu Hj. Nur Khana. Ketiga, Jamaah Muslimat NU Desa Bina Karya 6 orang. Teknik pengumpulan data; wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data dianalisis secara bertahap, yaitu: Reduksi Data, Penyajian Data, dan Penarikan Kesimpulan. Hasil penelitian ini, Memberikan Contoh yang Baik, Menanamkan Kedisiplinan pada Remaja. Hal tersebut digolongkan sebagai bimbingan kelompok merupakan suatu upaya bimbingan individu melalui kelompok, Memberikan Pendidikan Agama, Mendorong Remaja untuk Mengisi Waktu Kosong dengan Kegiatan yang Bernilai Positif.
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MASJID AGUNG AS-SALAM KOTA LUBUKLINGGAU Kurniawan, Dedi; Putri, Depi; Sumraini
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 2 (2021): September, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (280.691 KB)

Abstract

This study aims to determine the implementation of the management of the Great Mosque of As-Salam, Pasar Permiri Village, Lubuklinggau Barat II District, Lubuklinggau City, along with the supporting and inhibiting factors. The method used is descriptive qualitative method, using data collection techniques in the form of observation, interviews, and documentation. The results obtained in the form of: Management of the Great Mosque of As-Salam Lubuklinggau has good management and structure. In terms of planning, organizing, directing and evaluating the implementation has been good and is supported by all mosque administrators, the Lubuklinggau City Government and the community. The Great Mosque of As-Salam is more likely to use a formal system, namely the management holds annual, monthly and weekly meetings, this cannot be separated from forming a work program that will be carried out for one period. The supporters of the As-Salam Great Mosque are the full support of the Lubuklinggau City Government and the facilities of the As-Salam Great Mosque. While the obstacles that hinder management towards a better direction are the constraints of the community, the lack of awareness to maintain the existing facilities at the Great Mosque of As-Salam, ack of interest in praying in congregation in mosques, lack of public awareness of participating in giving and giving alms together with the Great Mosque of As-Salam to help people in need, lack of human resources (Human Resources) for mosque administrators in IT ( Information Technology) especially web sites, and members who lack a work ethic, are responsible for trust in their work. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Implementasi Manajemen Masjid Agung As-Salam Kelurahan Pasar Permiri Kecamatan Lubuklinggau Barat II Kota Lubuklinggau, beserta faktor Pendukung dan Penghambatnya. Adapun metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif, dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang di peroleh berupa : Manajemen Masjid Agung As-Salam Lubuklinggau memiliki manajemen dan struktur yang sudah bagus. Dari segi perencanaan, pengorganisasian, Pengarahan dan evaluasi yang dijalankan sudah baik dan di dukung oleh semua pengurus Masjid, Pemerintah Kota Lubuklinggau dan masyarakat. Masjid Agung As-Salam lebih cenderung menggunakan sistem formal yaitu pengurus mengadakan rapat tahunan, bulanan dan rapat mingguan, hal ini tidak terlepas dari membentuk program kerja yang akan dilaksanakan selama satu periode. Adapun Pendukung Masjid Agung As-Salam ialah adanya dukungan penuh dari Pemerintah Kota Lubuklinggau dan fasilitas-fasilitas Masjid Agung As-Salam. Sedangkan hambatan yang menghalangi manajemen kearah yang lebih baik ialah kendala dari Masyarakat tidak adanya kesadaran untuk menjaga fasilitas yang ada di Masjid Agung As-Salam, kurang memiliki minat untuk shalat berjama’ah di masjid, kurangnya kepedulian masyarakat ikut serta dalam berinfaq dan sedekah bersama-sama Masjid Agung As-Salam untuk membantu masyarakat yang membutuhkan, Kurangnya SDM (Sumber Daya Manusia) tenaga ahli pada pengurus Masjid di bidang TI (Tehnologi Informatika) khususnya webstite, Serta anggota kurang memiliki etos kerja, bertanggung jawab terhadap amanah dalam bekerja.
Manajemen Pelayanan Haji dan Umrah di Agen PT. Tauba Zakka Atkia Kabupaten Musi Rawas Dalam Meningkatkan Kepuasan Jamaah Mustofa; Putri, Depi; Purwandari, Elce; Agussalim
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 2 (2021): September, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (326.898 KB)

Abstract

This study aims to determine "Management of Hajj and Umrah Services in Increasing Congregational Satisfaction at Agents of PT. Tauba Zakka Atkia, Musi Rawas Regency” Service is the main key in a Hajj and Umrah travel service bureau. Pilgrims satisfaction is the starting point for measuring the success and success of a travel agency agent to be given a good or bad label. The form of service starts from planning, budgeting, implementation and evaluation. The method used is descriptive qualitative. From the results of the study, there is a management of hajj and umrah services at the agent of PT. Tauba Zakka Atkia from services in promotion, registration, rituals and departures as well as the implementation of Hajj and Umrah in Saudi Arabia. Supporting factors that support the service are work motivation, giving rewards, many taklim assemblies, good signal connections, and good infrastructure. The inhibiting factors are the shortage of staff and human resources, unstable dollar exchange rate and inadequate infrastructure. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Manajemen Pelayanan Haji dan Umrah Dalam Meningkatkan Kepuasan Jamaah di Agen PT. Tauba Zakka Atkia Kabupaten Musi Rawas”. Pelayanan merupakan kunci pokok pada sebuah biro jasa travel haji dan umrah. Kepuasan jamaah menjadi titik awal untuk mengukur keberhasilan dan kesuksesan dari sebuah agen biro travel untuk diberikan label baik atau buruk. Bentuk pelayanan dimulai dari planning, budget, pelaksanaan dan evaluasi. Metode yang digunakan adalah diskriptif Kualitatif. Dari hasil penelitian terdapat manajemen pelayanan haji dan umrah di Agen PT. Tauba Zakka Atkia dari pelayanan dalam promosi, pendaftaran, manasik dan pemberangkatan serta pelaksanaan haji dan umrah di Arab Saudi. Faktor pendukung yang menunjang pelayanan adalah Motivasi kerja, pemberian Reward, Banyak majelis Taklim, koneksi signal yang baik, dan infrastruktur yang baik. Faktor penghambat adalah kekurangan jumlah dan SDM pegawai, kurs dolar yang tidak stabil dan sarana prasarana yang belum cukup.
PENCEGAHAN PERILAKU UJARAN KEBENCIAN (HOAX) DI MASYARAKAT (Studi Kasus di Desa Cinangsi Kecamatan Gandrungmagu Kabupaten Cilacap Jawa Tengah) Alfi, Imam; Halwati, Umi; Kuswantoro
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 2 (2021): September, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (278.067 KB)

Abstract

The development of information and communication technology encourages access and dissemination of information to be unlimited. The spread of hate speech, to negative behavior on social media is increasingly happening. In the end, human activities are dominated by gadgets for reasons of being faster, more practical and more efficient. This situation makes people faced with the problem of self-control in the use of gadgets. This research is a qualitative research with a field approach. Determination of informants is done by snowball sampling technique, namely data obtained from key informants. This key-informant helps or will be able to develop based on the instructions given by him. This research data collection used interview and observation techniques. Meanwhile, data analysis was carried out through data reduction from data obtained in the field. Based on the results of the study, it can be concluded that the factors supporting hoax behavior are: 1). Unfavorable Situation, 2). Easy internet access for the Gawai Community 3). Lack of awareness and responsibility 3). Lack of role of community leaders. The preventive measures can be carried out in the following ways: 1). Be careful with provocative titles 2). Pay attention to site addresses 3) Fact check 4). Check the authenticity of photos 6) Participate in anti-hoax discussion groups. Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi mendorong akses dan penyebaran informasi menjadi tanpa batas. Penyebaran ujaran kebencian, hingga perilaku negative di media social semakin banyak terjadi. Pada akhirnya aktifitas manusia lebih banyak didominasi oleh gawai dengan alasan lebih cepat, praktis dan efesien. Keadaan ini menjadikan masyarakat dihadapkan pada persoalan kontrol diri dalam penggunaan gawai. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan lapangan. Penentuan informan dilakukan dengan teknik snowball sampling, yaitu data didapatkan dari key informan. Key-informan ini membantu atau akan dapat berkembang berdasarkan petunjuk yang diberikan olehnya Pengumpulan data penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi. Sedangkan, Analisis data yang dilakukan melalui reduksi data dari data yang diperoleh di lapangan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulakan bahwa faktor-faktor pendukung perilaku hoaks adalah : 1). Situasi Tidak Kondusif, 2). Akses internet mudah Masyarakat Gawai 3). Minimnya kesadaran dan tanggung jawab 3). Kurang perannya tokoh masyarakat. Adapaun tindakan penceganhannya dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut : 1). Hati-hati dengan judul provokatif 2). Cermati alamat situs 3) Periksa fakta 4). Cek keaslian foto 6) Ikut serta grup diskusi anti-hoaks.
Pengaruh Kualitas Layanan Informasi Jurusan Dakwah Terhadap Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Tentang Informasi Akademik (Studi Kasus di Jurusan Dakwah FUAD IAIN Bengkulu) Fatmawat, Risma; Damayanti, Poppi; Rahmat, Ihsan
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 2 (2021): September, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (260.858 KB)

Abstract

Students' knowledge of academic information is considered important in order to accelerate the completion of the study period. This study builds a hypothesis that the quality of information services has an influence on the level of student knowledge. The researcher uses a survey method, the indicators of the quality of information services follow the directions of Parasuraman et.al (1988), while the level of knowledge follows Notoadmojho (2003). The research population was the students of the Da'wah Department, FUAD IAIN Bengkulu, a sample of the students of the Da'wah Department, class of 2017-2018. Of the five indicators of service quality and six indicators of the level of knowledge, 63 questionnaires were built. After conducting the validity and reliability tests, only 46 questionnaires met the requirements. The researcher forwarded the questionnaire to 80 students in the da'wah department consisting of students from the KPI, BKI and MD study programs. The questionnaire data was tabulated using Excel 2007 and then continued with data processing using the SPSS 16.0 application. This study found that there is a significant influence between the quality of information services on the level of knowledge of students. This can be proven through a simple linear regression test which shows the Constanta value and Constanta value coefficient (a) of 107,396, while the value of service quality (b) Regression coefficient) is 1.412 which means that the coefficient is positive, so that there is an influence between the Service Quality variables. Information on Da'wah Department on the variable of Student Knowledge Level About Academic Information. The main findings of this study have strengthened previous studies such as: the results of almost all studies with the conclusion that there is a significant positive effect between variable X and variable Y. Finally, this study recommends digging deeper into how to explain how service quality affects the level of knowledge using qualitative method. This study is limited to testing the effect, it is necessary to deepen future studies to examine qualitatively how the explanation of the effect of information service quality on the level of student knowledge. Pengetahuan mahasiswa tentang informasi akademik dinilai penting guna mempercepat penyelesaian masa studi. Penelitian ini membangun hipotesa bahwa kualitas layanan informasi memiliki pengaruh terhadap tingkat pengetahuan mahasiswa. Peneliti menggunakan metode survei, indikator kualitas layanan informasi mengikuti arahan parasuraman et.al (1988), sedangkan tingkat pengetahuan mengikuti Notoadmojho (2003). Populasi penelitian mahasiswa Jurusan Dakwah FUAD IAIN Bengkulu, sampel mahasiswa Jurusan Dakwah angkatan 2017-2018. Dari lima indikator kualitas layanan dan enam indikator tingkat pengetahuan dibangun 63 butir kuesioner, setelah melakukan uji validitas dan uji reliabilitas hanya 46 kuesioner yang memenuhi syarat. Peneliti meneruskan kuesioner kepada 80 mahasiswa di jurusan dakwah yang terdiri dari mahasiwa program studi KPI, BKI dan MD. Data kuesioner ditabulasi menggunakan exel 2007 kemudian dilanjutkan dengan olah data menggunakan aplikasi SPSS 16.0. Penelitian ini menemukan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara Kualitas Layanan Informasi teradap Tingkat pengetahuan Mahasiswa. Ini dapat dibuktikan melalui uji regresi linier sederhana yang menunjukan nilai Constanta dan koefisien nilai Constanta (a) sebesar 107.396, sedangkan nilai kualitas layanan (b) Koefisien regresi) sebesar 1.412 yang dapat diartikan bahwa koefisien tersebut bernilai positif, sehingga ada pengaruh diantara variabel Kualitas Layanan Informasi Jurusan Dakwah terhadap variabel Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Tentang Informasi Akademik. Temuan utama studi ini telah menguatkan studi terdahulu seperti: hasil penelitian yang hampir seluruh penelitian dengan kesimpulan bahwa ada pengaruh positif yang signifikan antara variable X dan variabel Y. Akhirnya, penelitian ini merekomendasikan untuk menggali lebih dalam terkait bagaimana menjelaskan kualitas layanan berpengaruh kepada tingkat pengetahuan menggunakan metode kualitatif. Studi ini terbatas pada uji pengaruh, perlu adanya pendalaman untuk studi masa mendatang untuk menguji secara kualitatif bagaimana penjelasan tentang pengaruh kualitas layanan informasi terhadap tingkat pengetahuan mahasiswa.
STRATEGI DAKWAH PENGHULU DALAM MEMBENTUK KELUARGA BERKUALITAS BAGI CALON PENGANTIN DI KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN JAYALOKA Kholifatul, Septi; zuhri; Mukmin, Agus; Prasetyo, Heru
Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah Vol. 1 No. 2 (2021): September, Al-Idaroh: Media Pemikiran Manajemen Dakwah
Publisher : Program Studi Manajemen Dakwah Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam Institut Agama Islam (IAI) Al-Azhaar Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (312.781 KB)

Abstract

Marriage is often considered a not-so-sacred thing by some people in Jayaloka, as a result of which there are often problems in the household. There is even a dispute between husband and wife can cause hostility, the emergence of hatred between both parties even to the extended family, so that it can lead to divorce. The purpose of this study is to find out the implementation of the da'wah penghulu strategy applied in KUA Jayaloka. The type of research used is qualitative with a descriptive approach. Data collection with observations, interviews, and documentation. The results of the study can be concluded that the strategy of da'wah preachers in forming a quality family is by advising the bride and groom, the provision of sakinah family coaching materials and marriage sermons, and counseling strategies on reproductive health. The dawah strategy used by the ruler has been done well. Pernikahan seringkali dianggap hal yang tidak begitu sakral oleh sebagian masyarakat di Jayaloka, akibatnya sering timbul permasalahan didalam rumah tangga. Bahkan terdapat perselisihan antara suami dan istri tersebut dapat menimbulkan permusuhan, timbulnya kebencian antara kedua belah pihak bahkan sampai keluarga besar, sehingga dapat mengakibatkan perceraian. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pelaksanaan strategi dakwah penghulu yang diterapkan di KUA Jayaloka. Jenis penelitian yang digunakan yaitu kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa strategi dakwah penghulu dalam membentuk keluarga berkualitas yakni dengan menasihati calon pengantin, pemberian materi pembinaan keluarga sakinah dan khutbah nikah, dan strategi penyuluhan tentang kesehatan reproduksi. strategi dakwah yang digunakan oleh penghulu sudah dilakukan dengan baik.

Page 1 of 2 | Total Record : 18